Anda di halaman 1dari 19

PEMBAHASAN TUGAS

KIMIA ANALISIS
Dr. Ari Diana Susanti
Tugas 1. Fundamental KA
Tugas 2. Kestimbangan Kimia
• Literasi bab 9 dan 10 SKOOG
• Kerjakan soal-soal di chapter 9 (nomor ganjil) dan 10 (nomor genap). Ambil masing-masing 5 nomor.
Hasil pekerjaan, discan kemudian diupload di GCR bagian classwork
Tugas 3. Gravimetri
A 3.46 g sample of limestone(CaCO3 ) was dissolved in
0.1M (HCl) solution according to the following equation.

CaCO3 (s) + 2HCl (aq) => Ca2+(aq) + 2Cl -(aq) + CO2(g) +


H2O (l)

Excess 0.1M (NH4)2C2O4(aq), was added to the resulting


solution to precipitate the calcium ions as calcium oxalate,
CaC2O4(s).
The precipitate was filtered, dried and weighed at 2.03 g.
Determine the percentage by mass of calcium in the
limestone sample
Tugas 4. Titrimetri
1. Tuliskan reaksi seutuhnya, karena yang ditanya
adalah BaCl2. setarakan
2. Tuliskan yang diketahui: massa + kemurnian
Na2SO4 dan volume BaCl2
3. Hitung mol Na2SO4
4. Hitung mol BaCl2 berdasar perbandingan koefisien
reaksi
5. Tentukan molaritas BaCl2 menggunakan data
volume
1. Buatlah diagram kerja yang dilakukan
terlebih dahulu
2. Tuliskan reaksi yang terjadi: Na2CO3 +
HClO4, pemanasan H2CO3, titrasi HClO4
dengan NaOH
3. Tuliskan reaksi cek HClO4 + NaOH
4. Tuliskan yang diketahui, jika perlu beri
symbol
5. Lakukan penyetaraan dalam mol
6. Hitung yang ditanya berdasar kesebandingan
mol
1. Mengartikan dan memahami soal dengan baik
2. Tuliskan sumber H2C2O4 dan MnO4- terlebih dahulu
3. Lanjutkan kesetaraan mol MnO4 dan H2C2O4
4. Tentukan molaritas KMnO4
1. Buatlah diagram kerja yang dilakukan terlebih dahulu
2. Tuliskan reaksi yang terjadi
3. Tuliskan yang diketahui, jika perlu beri symbol
4. Lakukan penyetaraan dalam mol
5. Hitung yang ditanya berdasar kesebandingan mol

Note: hati-hati untuk Fe2+ di 13-21 itu berbeda antara sampel


dengan yang dipakai untuk titrasi sisi bikromat

Anda mungkin juga menyukai