Anda di halaman 1dari 10

IKHTISAR BUKU

Nurul Hikmah, S. Pd.


KD
3.9 Menguraikan butir-butir penting dari
dua buku nonfiksi (buku pengayaan)
dan satu novel.
Tujuan Pembelajaran
Selama dan setelah mengikuti proses
pembelajaran ini peserta didik diharapkan
dapat:
 Siswa mampu mengetahui pengertian

dan fungsi ikhtisar buku.


 Siswa mampu mengetahui ciri-ciri
ikhtisar buku.
 Siswa mampu mengetahu langkah-

langkah ikhtisar buku.


Ikhtisar menurut KBBI merupakan
pandangan secara ringkas (yang penting-penting
saja).
Ikhtisar tidak perlu mempertahankan urutan isi
karangan asli, selain itu ikhtisar juga tidak perlu
memberikan isi dari karangan secara profesional.
Buku fiksi merupakan buku yang berisi
kejadian atau cerita yang tidak sebenarnya.
Buku fiksi dibuat berdasarkan cerita rekaan
atau khayalan penulis (seperti: cerpen,
novel, puisi, dll).
Buku pengayaan/nonfiksi adalah buku
yang isinya menambah dan meningkatkan
pengetahuan. Buku pengayaan terbagi menjadi
buku pengetahuan “Konsep-konsep Dasar
Sistem Informasi Geografis karya Eddy
Prahasta”, keterampilan “Budidaya Ayam
Bangkok karya Dudung Abdul Muslim” dan
kepribadian “Merakit dan Membina Keluarga
Bahagia karya W. Jay Batra”.
Menyusun ikhtisar buku nonfiksi
1. Identitas buku
 Judul buku - Penerbit - Tebal halaman
 Penulis - Tahun terbit - No ISBN
2. Manfaat buku
3. Format buku (sampul/cover yang dikemas)
4. Isi buku
5. Bahasa yang digunakan
6. Kelebihan dan kekurangan buku
Menyusun ikhtisar buku fiksi
1. Identitas buku
 Judul buku - Penerbit - Tebal halaman
 Penulis - Tahun terbit - No ISBN
2. Unsur intrinsik
 Tema - Sudut pandang
 Tokoh dan penokohan - Amanat
 Latar - Gaya Bahasa
 Alur

3. Kelebihan dan kekurangan buku


Langkah Menyusun
ikhtisar
1. Membaca teks atau naskah secara keseluruhan.
2. Mencatat hal-hal penting menggunakan kata-kata
sendiri.
3. Menyusun kerangka tulisan.
4. Menulis ikhtisar.
5. Mengoreksi kembali kesalahan bahasa
TUGAS
1. Bentuklah beberapa kelompok kecil
kemudian susunlah ikhtisar buku (fiksi
atau nonfiksi) dengan cara dikocok.
2. Presentasikan hasil kerja anda di depan
kelas.

Anda mungkin juga menyukai