Anda di halaman 1dari 28

LIGNUM DAN

CORTEX

INDRYAN CHANDRA MELINDA SRI ANGGRAINI RENO NURHOLIFAH SRI SOVIANTI


LIGNUM
Merupakan xylem sekunder yang

terbentuk karena aktivitas cambium


batang
LIGNUM

01
LIGUSTRINAE SANTALI LIGNUM
LIGNUM ( KAYU CENDANA
( KAYU BIDARA )
LAUT ) 02
03

SAPPAN LIGNUM
( KAYU SECANG )
SANTALI LIGNUM

Nama tanaman asal : Pterocarpussantalinus


Nama lain : Kayu Cendana
Keluarga : Papilionaceae
Mikroskopik. Pada penampang melintang tampak ja
ri-jari xylem berisis sedikit butir pati kecil, tunggal.
Pembuluh kayu atau trakea dinding tebal, berlignin,
bernoktah dengan lubang berbentuk celah umumnya
berisi zat yang berwarna kuning sampai 40 serabut ,
dinding serabut tebal berlignin, lumen jelas diantara
kelompok serabut terdapat sel parenkim yang berisi
hablur kalsium oksalat berbentuk prisma dan juga b
erisi minyak berwarna kuning.
• Serbuk berwarna kuning. Fragmen pengenal ada
lah berkas serabut dengan seludang hablur kalsi
um oksalat bentuk prisma; fragmen pembuluh k
ayu berpenebal jala. Fragmen serabut umumnya
panjang dan lumen jelas; hablur kalsium oksalat
berbentuk prisma; serabut xylem dengan jari-jar
i empulur; butir pati tunggal.
SAPPAN LIGNUM
Nama tanaman asal : Caesalpiniasappan L.

Nama lain : Kayu Secang

Keluarga : Caesalpiniaceae
Mikroskopik :

• Jari–jariempulur menampakkan
warna jingga (kemerahan)

• Parenkim bernoktah seperti sel


batu

• Serabut sklerenkim dan Kristal


oksalat seperti diamond
LIGUSTRINAE LIGNUM
Nama tanaman asal : Strychnos ligustrina

Nama lain : Kayu Bidara Laut

Keluarga : Loganiaceae
Mikroskopik :

• Fragmen pengenal adalah


epidermis, kumpulan
sklereid, parenkim korteks,
parenkim empelur, berkas
pengangkut penebalan tipe
tangga, serabut sklerenkim.
Cortex
adalah kulit batang, merupakan bagian kulit yang
digunakan sebagai ramuan obat. Simplisia kulit batang
umumnya diambil dari bagian kulit terluar tanaman
tingkat tinggi yang berkayu.
Cortex (Kulit)
GRANATI
ALSTONIAE CORTEX PERICARPIUM
(KULIT KAYU PULE) CORTEX
(KULIT BUAH DELIMA)
ALYXIAE CORTEX LITSEAE CORTEX
(KULIT PULASARI) (KULIT KRANGEAN)

CINCHONAE CORTEX PARAMERIAE CORTEX


(KULIT KINA) (KULIT KAYU RAPAT)

CINNAMOMI CORTEX GARCINIAE PERIKARPIUM


(KULIT KAYU MANIS) CORTEX
(KULIT BUAH MANGGIS)
Alstoniae Cortex
Nama tanaman : Alstonia scholaris (L.)
Nama lain : Kulit kayu Pule
Keluarga : Apocyanceae

Mikroskopik :
- Sel gabus saling berseling, berdinding tebal, warna kecoklatan, d
an umumnya berbentuk
segi panjang atau poligonal (tangensial).
- Parenkim berdinding tipis terdapat butir pati atau hablur Ca oksa
lat bentuk prisma.
- Sel batu umumnya berkelompok bentuk segi panjang sampai bul
at tidak beraturan, dinding
tebal dengan noktah jelas bercabang, lumen agak lebar.
- Sklerenkim umumnya tunggal berdinding tebal, dan bergaris ten
gah dengan lumen sempit.
- Serbuk warna kelabu kecoklatan
ALYXIAE CORTEX
Nama tanaman : Alyxia reinwardtii Bl
Nama lain : Kulit Pulosari
Keluarga : Apocynaceae
Mikroskopik :
- Serbuk berwarna kuning jernih
- Jaringan luar terdiri dari 1-5 lapis sel-sel batu berbentuk segi panjang sam
pai bulat panjang, berdinding tebal berlapis-lapis, lumen agak sempit, kadan
g terdapat hablur prisma kristal oksalat.
- Jaringan gabus dengan sel batu berdinding tebal dan berlignin, dan lumen
sempit.
- Parenkim korteks berbentuk polygonal, dinding sel tipis, mengandung buti
r pati tunggal,
atau hablur kristal oksalat berbentuk prisma atau roset.
- Sel batu tunggal atau berkelompok berbentuk isodiometrik sampai segi em
pat panjang
tidak berarturan, dinding sel tebal, lumen agak sempit
CINCHONAE CORTEX
Nama tanaman : Cinchona succirubra
Nama lain : Kulit kina
Keluarga : Rubiaceae
Mikroskopik :
- Serabut sklerenkim berwarna kuning atau jern
ih berlumen di tengah sangat jelas, panjang,
dan berdinding tebal, tunggal atau berkelompok
.
- Sel gabus terdapat pada pada kulit yang sudah
tua.
- Sel yang mengandung massa amorf berwarna
merah kecokelatan, yaitu flobafen.
- Kristal Ca oksalat bentuk pasir
CINNAMOMI CORTEX

Nama tanaman : Cinnamomum zeyla


nicum Blume
Nama lain : Kulit kayu manis
Keluarga : Lauraceae
Mikroskopik :
- Serabut sklerenkim
berwarna kuning atau
jernih, panjang, lurus, dan
tipis, tunggal atau
bertumpuk dengan lumen /
noktah tidak jelas.
- Sel batu berdinding tebal
- Sel parenkim berdinding
coklat kemerahan,
didalamnya kadang
terdapat sel minyak dan
mucilago (lendir) dari
amilum
GRANATI PERICARPIUM COR
TEX

Nama tanaman asal : Punica granatum


Nama lain : Kulit buah delima
Keluarga : Punicaceae
Mikroskopik :
- Serabut sklerenkim berwarna kuning atau jernih berlumen di tengah s
angat jelas, panjang, dan berdinding tebal, tunggal atau berkelompok.
- Sel gabus terdapat pada pada kulit yang sudah tua.
- Sel yang mengandung massa amorf berwarna merah kecokelatan, yait
u flobafen.
- Kristal Ca oksalat bentuk pasir
Mikroskopik :
Fragmen pengenal adalah serabut tloem; serabutperisikel; jaringan gabus berdinding tip
is; sel batu;serabut sklerenkim dengan sel batu dan kristal kalsiumoksalat bentuk roset.
PARAMERIAE CORTEX
Nama tanaman : Parameria laevigata. (Juss.) Moldenke
Nama lain : Kulit kayu rapat
Keluarga : Apocynaceae
Mikroskopik :
- Jaringan gabus terdiri dari sel – sel gabus dengan dinding tangensial l
uar sangat tebal dan berlapis-lapis hingga berbentuk serupa huruf U ter
balik, jernih, berlignin.
- Sel parenkim tipis berisi butir pati tunggal, kecil.
- Hablur Kristal kalsium oksalat berbentuk prisma.
- Sklereid berbentuk isodiometrik, persegi panjang atau bentu tidak be
raturan, dingding sel sangat tebal berlapis-lapis dengan saluran noktah
jelas bercabang.
- Sklerenkim panjang dan ramping dengan lumen serupa garis memanj
ang
- Hablur kristal kalsium oksalat bentuk prisma.
GARCINIAE PERICARPIU
M CORTEX

Nama tanaman asal : Garcinia Mangostana (L)


Nama lain : Kulit buah manggis
Keluarga : Clusiaceae (Guttifereae)
Mikroskopik :
-Tersusun atas hifa-hifa yang bersekat
- Memiliki bentuk sporangium yang berada di ujung h
ifa
-Sporangiofor tidak bercabang.
Thank you
Daftar Pustaka

1. Farmakope Indonesia Herbal


2. Wikipedia

Anda mungkin juga menyukai