Anda di halaman 1dari 14

PPAKG

Penggunaan & Pemeliharaan


Alat-Alat Kedokteran Gigi
(T & P)
Drg Ika Ifitri.Mdsc
PPAKG meliputi :
1.Pengenalan nama-nama alat
2.Penggunaan yang benar dari masing-masing alat
3.Pemeliharaan dan perawatan alat
4.Cara penyimpanan alat

Tujuan merawat alat adalah :

1.Agar setiap alat selalu dalam keadaan siap pakai


2.Mencegah terjadinya hambatan-hambatan dalam
menjalan tugas pelayanan kesehatan gigi.
3.Memupuk disiplin bagi pemakai alat untuk selalu
memeliharan dan merawat alat
4.Meningkatkan tanggung jawab bagi operator untuk
bekerja dengan “LEGE ARTIS”
PERALATAN KESEHATAN BERDASARKAN RESIKO
PEMAKAIAN

Tidak Semi Kritis Kritis


Kritis

1. TIDAK KRITIS :
Setiap bagian alat yang tidak menembus permukaan
tubuh dan tidak berkontak dengan jaringan mukosa
2. SEMI KRITIS :
Setiap bagian alat yang berkontak dengan lapisan
mukosa tetapi tidak menembus permukaan tubuh.

3. KRITIS :
Setiap bagian alat yang masuk kedalam sistim
pembuluh darah atau cairan tubuh yang lain seperti
saliva.
PERALATAN KESEHATAN GIGI DIBAGI
MENJADI 8 KELOMPOK BERDASARKAN
KEGUNAAN DAN PEMELIHARAANNYA

1. Peralatan Preklinik
2. Peralatan Diagnostik
3. Peralatan Perlindungan Khusus
4. Peralatan Bedah Mulut Sederhana
5. Peralatan Penambalan Gigi
6. Dental Chair dan Dental Unit
7. Peralatan Pencabutan Gigi
8. Peralatan Pelengkap
CARA MEMEGANG DENTAL
INSTRUMEN

1. Pen Grasp :

• Handle dari instrumen kontak dengan ibu jari, telunjuk dan jari
tengah (seperti memegang alat tulis).

• Posisi jari tengah sangat penting untuk menjaga dorongan dari


tangan dan menjaga agar alat tidak meleset selama manipulasi.

2. Palm and Thumb Grasp :

• Handle diletakan pada telapak tangan dan dipegang dengan


keempat jari, sedangkan ibu jari bebas dari instrumen dan
disandarkan pada bagian lain dari bagian kerja.

• Cara ini dipakai untuk mendapatkan pegangan yang kuat


HAND INSTRUMEN

• HANDLE : • BLADE :
“Bagian alat yang “Bagian ujung
dipegang oleh dari alat yang
tangan” kita pakai”

• SHANK :
“Bagian tengah dekat
ujung alat yang kita
pakai”
Ada beberapa alat yang
mempunyai blade pada
kedua ujungnya, instrumen
ini dinamakan : “doble
ended instrumen”

Sudut-sudut yang terdapat


pada blade di sebut :
“Angle”
ALAT-ALAT DIAGNOSTIK

• Tangkai dari logam/non


logam, dengan ujung
terdapat kaca bulat (datar
cembung).
• Kegunaannya untuk
1. Kaca Mulut melihat
keadaan gigi dansekitarnya
(ada/tdknya
debris/calculus
,karies, dll)
2.PINCET

 Alat dari stanlestil, menjepit dengan ujung jepitan


melengkung.

 Kegunaannya :
Menjepit kapas, kasa, tampon, cottong rool dan untuk
tes mobility

3. SONDE
 Alat dari logam, ujung runcing
Singel end dan doble end
Ada 2 benkok dan lurus
Kegunaannya :.......................................
4. EKCAVATOR

 Dari stainless stell, ujung seperti sendok kecil

 Kegunaannya :
Membersihkan jaringan karies yang lunak dan kotoran-kotorannya
yang terdapat dalam kavita, serta membongkar tumpatan
sementara

5. AlAT RONTGEN FOTO


Kegunaanya untuk melihat gigi dan jaringan pendukung gigi

6. VITALITESTER
 Menggunakan aliran listrik
 Gunanya untuk mengetahui vitalitas pulpa
DISKUSIKAN !!!

• Berdasarkan resiko pemakaian peralatan diagnostik


termasuk pada kelompok yang mana ?

• Cara memegang alat yang tepat untuk masing-masing


peralatan diagnostik adalah..................................
SELAMA
T
BELAJA
R

Anda mungkin juga menyukai