Anda di halaman 1dari 31

Alat

pencabutan gigi
ALAT
PENCABUTAN
GIGI
MACAM-MACAM ALAT Tang untuk gigi
sulung

PENCABUTAN GIGi
Alat-alat
pencabutan
gigi

Tang untuk gigi


permanent
TANG UNTUK
GIGI SULUNG
1. Anterior RA
 Handle dan beaks lurus
 Bila ditutup beaks tidak
bertemu
 Untuk kiri dan kanan sama

Kegunaan : mencabut gigi


anterior atas gigi decidui
2. Posterior RA
 Antara handle dan beaks
bengkok, seperti bayonet
 Bila ditutup beaks tidak
bertemu
 Kedua paruh beaks berlekuk
 Untuk kanan dan kiri sama

Kegunaan : Mencabut gigi


posterior atas gigi decidui
Tang sisa akar Rahang Atas sulung

3. Anterior RB
 Antara handle dan beaks
seperti bayonet
 Apabila kedua paruh beaks
ditutup bertemu
 Untuk kiri dan kanan sama
 Ukurannya kecil

Kegunaan : Mencabut akar


gigi anterior dan posterior
atas gigi decidui
3. Anterior RB
 Antara handle dan beaks
membentuk sudut 90 ̊
 Apabila kedua paruh beaks
ditutup tidak bertemu
 Untuk kiri dan kanan sama
 Ukurannya kecil

Kegunaan : Mencabut gigi


anterior atas gigi decidui
4. Posterior RB
 Antara handle dan beaks
membentuk sudut 90 ̊
 Apabila kedua paruh beaks
ditutup tidak bertemu
 Kedua paruh beaks berlekuk
 Untuk kiri dan kanan sama
 Bentuknya kecil

Kegunaan : Mencabut gigi


posterior bawah decidui

NEXT
Tang sisa akar Rahang Bawah
sulung
5. Sisa Akar RB
 Antara handle dan beaks membentuk sudut 90 ̊
 Apabila kedua paruh beaks ditutup bertemu
 Untuk kiri dan kanan sama
 Ukurannya kecil

Kegunaan : Mencabut akar gigi anterior dan posterior


gigi decidui
TANG UNTUK GIGI
PERMANENT
1. Anterior RA

• Handle dan beaks lurus


• Bila ditutup beaks tidak
bertemu
• Untuk kiri dan kanan sama

Kegunaan : mencabut gigi


anterior atas gigi permanent
2. Premolar RA
(gigi permanent)

 Antara handle sampai


dengan beaks seperti huruf
“S”
 Kedua paruh beaks bila di
tutup tidak bertemu
 Tang kiri dan kanan sama

Kegunaan : Mencabut gigi


premolar rahang atas
permanen
3. Tang gigi molar pertama dan kedua
rahang atas permanent
 Antara handle sampai dengan beaks
seperti huruf “S”
 Kedua paruh beaks bila ditutup tidak
bertemu
 Salah satu paruh beaks berlekuk
untuk bagian buccal sedang paruh
yang tidak berlekuk untuk bagian
palatal
 Tang untuk kanan dan kiri berbeda

Kegunaan : mencabut gigi molar rahang


atas permanent
4. Tang gigi molar ke tiga rahang atas
permanent
 Antara handle sampai dengan beaksnya
seperti bayonet
 Kedua paruh beaks bila di tutup tidak
bertemu
 Kedua paruh beaks tidak
berlekuk/membulat
 Tang kiri dan kanan sama

Kegunaan : Mencabut gigi posterior


rahang atas molar tiga permanent
5. Tang gigi anterior rahang bawah
rahang bawah permanent
 Antara handle sampai dengan
beaks membentuk sudut 90 ̊
 Kedua paruh beaks apabila
ditutup tidak bertemu
 Tang untuk gigi anterior kiri dan
kanan sama

Kegunaan : Mencabut gigi


incisivus,caninus rahang bawah
permanent
5. Tang gigi premolar rahang
bawah permanent
 Antara handle sampai dengan
beaks membentuk sudut 45 ̊
 Kedua paruh beaks apabila
ditutup tidak bertemu
 Tang untuk gigi premolar kiri
dan kanan sama

Kegunaan : Mencabut gigi


premolar rahang bawah
permanent
6. Tang gigi molar rahang bawah
permanent
 Antara handle sampai dengan
beaks membentuk sudut 90 ̊
 Kedua paruh beaks apabila
ditutup tidak bertemu
 Kedua paruh beaks berlekuk
 Tang untuk gigi anterior kiri dan
kanan sama

Kegunaan : mencabut gigi molar 1.2


dan 3 rahang bawah permanent
7. Tang akar gigi anterior rahang atas
permanen
 Antara handle sampai dengan beaks
lurus
 Kedua paruh bila ditutup bertemu
8. Tang akar gigi posterior rahang atas
permanent
 Antara handle sampai dengan beaks
seperti bayonet
 Kedua paruh beaks apabila ditutup
akan bertemu
 Tang untuk akar gigi posterior sama

Kegunaan : mencabut akar gigi


posterior rahang atas permanent
10. Tang akar gigi rahang bawah permanent
 Antara handle dan beaksnya membentuk
sudut 90 ̊
 Kedua paruh beaks bila ditutup akan bertemu
 Tang untuk kiri dan kanan sama

Kegunaan : Mencabut sisa akar gigi


rahang bawah
permanent
RAHANG ATAS
• Handle dan beaks lurus
• Beaks tidak bertemu
ANTERIOR
• Untuk kanan dan kiri sama
• Handle dan beaks seperti huruf S
• Beaks bertemu
PREMOLAR
• Tang kiri dan kanan sama

• handle sampai dengan beaks seperti huruf “S”


M 1 DAN M • paruh beaks bila ditutup tidak bertemu
2 • Tang untuk kanan dan kiri berbeda

• handle sampai dengan beaksnya seperti bayonet


• Kedua paruh beaks bila di tutup tidak bertemu
M3 • Kedua paruh beaks tidak berlekuk/membulat
• Tang kiri dan kanan sama

• Antara handle sampai dengan beaks lurus


AKAR GIGI
• Kedua paruh bila ditutup bertemu
RAHANG BAWAH
• Antara handle dan beaks membentuk sudut 90 ̊
ANTERIOR DAN • Apabila kedua paruh beaks ditutup tidak bertemu
PREMOLAR • Kedua paruh beaks berlekuk
• Untuk kiri dan kanan sama

• Antara handle sampai dengan beaks membentuk sudut 90 ̊


• Kedua paruh beaks apabila ditutup tidak bertemu
M OLAR • Kedua paruh beaks berlekuk
• Tang untuk gigi anterior kiri dan kanan sama

• Antara handle dan beaksnya membentuk sudut 90 ̊


• Kedua paruh beaks bila ditutup akan bertemu
AKAR GIGI
• Tang untuk kiri dan kanan sama
ALAT PELENGKAP

Ф BEIN / ELEVATOR
Ф CRYER
Ф ALAT SUNTIK
1. Bein
 Alat dari bahan stainless steel
yang bagian ujungnya tajam dan
pipih
 Bentuknya lurus dan bengkok
(mesian dan distal)

Kegunaan : Melepaskan gigi dari


jaringan periodontium dan
mengambil akar
2. Cryer
 Alat terbuat dari stainless
steel yang berbentuk “ T”
 Bentuk ujungnya berbeda-
beda untuk kiri dan kanan

Kegunaan :
 Mengambil sisi akar ababila
kita mencabut gigi dengan dua
akar dan baru satu akar yang
tercabut
 Memisahkan akar gigi yang
fraktur di atas bifurkasi
NEXT
Alat suntik
1. Record
 Terdiri dari berbagai ukuran
1cc – 2cc dll
 Jarum dan bagian
belakangnya terbuat dari
stainless steel
 Bagian tengah/tabung
terbuat dari kaca

Kegunaan : sebagai alat suntik

NEXT
2. Carpule
 Terbuat dari stainles steel
 Obatnya tidak dipindahkan
seperti pada record
 Setelah dipakai carpule
dikeluarkan dari spuit carpule
 Jarum dapat diganti sesuai
dengan kebutuhan

Kegunaan : Sebagai alat suntik NEXT


4. Citoject
Pada prinsipnya sama dengan carpule, tapi jarumnya
lebih kecil.
Cara memasukan / menekan pada waktu mengeluarkan
obat /menyuntik ada yang dari samping atau belakang
tanpa aspirasi

Kegunaan : sebagai alat suntik


5. Disposible
 Kecuali jarumnya,semuanya
terbuat dari plastik
 Alat dibuat dengan maksud
sekali pakai kemudian
dibuang
 Bentuknya sama dengan
record

Kegunaan : Sebagai alat suntik

NEXT
MPAI JUMPA KEMBALI DILAIN WA

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai