Anda di halaman 1dari 24

Laporan Kasus

FURUNKEL

Vanesa Oktaria, S.Ked

Dosen Pembimbing:
dr. Hj. Yulinda Fetritura, M.Kes

Puskesmas Pal X Kenali Asam Bawah


2021
Identitas Pasien
Identitas Pasien
Nama/Jenis Kelamin/Umur :An.G/laki-laki/11 tahun
Pekerjaan : siswa
Alamat : RT.29 KAB
Status Perkawinan :-
Jumlah Saudara :2
Status Ekonomi : Cukup
Suasana Rumah
Pasien tinggal di permanen, dengan atap seng. Terdiri dari 1 ruang
tamu, 1 ruang keluarga, 2 kamar tidur dengan ventilasi cukup, 1
dapur dan 1 kamar mandi. Pencahayaan rumah cukup baik. Sumber
air menggunakan PDAM dan sumber penerangan menggunakan
listrik.

Aspek Perilaku dan Psikologis dalam Keluarga


Pasien tinggal bersama Ayah dan ibunya. Hubungan pasien dengan
ayah dan ibu nya cukup harmonis. Tidak ada masalah psikologis
dalam keluarga.
Alloanamnesis

KELUHAN RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG


• Pasien datang ke puskesmas. dengan keluhan
UTAMA terdapat luka berisi nanah pada daerah kaki kanan
pasien sejak kurang lebih 3 hari yang lalu. Benjolan
dirasakann kadang gatal dan nyeri pada kaki kanan
pasien. Keluhan gatal dirasakan hilang timbul serta
kemerahan
Terdapat luka berisi nanah pada kaki • Awalnya timbul benjolan seperti jerawat,berwarna
kanan sejak + 3 hari sebelum datang merah yang lama kelamaan bengkak, dan bertambah
besar, kemudain dipecahin sama pasien, setelah
ke puskesmas. dipecahin bagian tengah benjolan tersebut berisi
nanah, namun sejak 2 hari yang lalu pasien mengeluh
kan demam. Pasien juga mengeluhkan nyeri namun
rasa nyeri pada luka tersebut sulit dinilai.
• Pasien belum pernah dibawa berobat sebelumnya.
Sebelum ke puskesmas ibu pasien memberi kunyit
pada lukanya. Demam (+), nafsu makan menurun (-),
mual (-), muntah (-). BAB dan BAK dalam batas
normal.
 
Alloanamnesis

RIWAYAT RIWAYAT
PENYAKIT DAHULU PENYAKIT KELUARGA
•Riwayat keluhan yang sama sebelumnya
(-)
•Riwayat alergi (-) •Riwayat keluarga dengan keluhan yang
•Riwayat penyakit kulit (-) sama (-)
•Riwayat dirawat di RS (-) •Riwayat alergi dalam keluarga (-)
•Riwayat Penyakit kulit (-)
Alloanamnesis

RIWAYAT
PERILAKU DAN KEBIASAAN
Pasien biasa mandi 2x sehari, menggunakan sabun mandi dan mngganti
pakaian 2x sehari, namun biasanya pasien jika sedang berkeringat setelah main
atapun beraktivitas lainnya tidak langsung mandi. Pasien menggunakan handuk
pribadi. Pasien mengaku sering mengkonsumsi telur, tahu dan tempe sebagai
makanan tambahan. Pasien tidak mengidap alergi terhadap makanan ataupun obat-
obatan tertentu.
Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan Fisik
Keadaan umum : Tampak sakit ringan
Kesadaran : Compos mentis
Tekanan Darah :-
Pernafasan : 20x/menit
Nadi : 96x/menit
Suhu : 36,80 C
Tinggi badan : 131 cm
Berat badan : 43 Kg
PEMERIKSAAN FISIK
Mata Kepala
CA (-), SI (-), pupil isokor, Normocephal, rambut tidak
RC (+/+) mudah dicabut.

Hidung Telinga
Dbn Dbn

Leher Mulut
Pembesaran KGB dan Dbn
tiroid (-)
Faring
Tonsil T1/T1 tdk hiperemis Jantung
I: Iktus kordis tidak terlihat
Paru P: Iktus kordis teraba di ICS V linea
I: Bentuk thoraks normal, pergerakan
midclavicula sn
dinding dada simetris
P: Massa (-), krepitasi (-)
P: Batas jantung ki ICS V LMC sn
P: Sonor di semua lapangan paru A: BJ I/II reguler, murmur (-), gallop (-)
A: Vesikuler (+), rh (-), wh (-)
Abdomen

Ekstremitas superior
I: Kontur cembung, striae (-), venektasi (-)
P: Supel, nyeri tekan epigastrium (-), hepar, lien, Akral hangat, edema (-/-),
ginjal tidak teraba, turgor kembali cepat CRT <2 dtk
P: Timpani (+)
A: BU (+) normal
Ekstremitas inferior
Akral hangat, edema (-/-), CRT <2 dtk

PEMERIKSAAN FISIK
Status Dermatologi
Status Dermatologi
Dari pemeriksaan dermatologis
pada regio ekstremitas inferior,
terdapat abses berukuran numular,
jumlah multiple, batas jelas, tepi
tidak aktif, bagian tengah terdapat
pus, permukaan tidak rata ditutupi
krusta.
Pemeriksaan Penunjang

Pemeriksaan Usulan
Laboratorium Pemeriksaan

Pemeriksaan dengan pengecatan gram


Diagnosis

DIAGNOSIS DIAGNOSIS
KERJA BANDING

•Karbunkel kode ICD X L02.631


•Folikulitis Kode ICD X L73.9
Furunkel kode ICD X L02.621
Manajemen
Manajemen
P romotif
• Menjelaskankepada pasien
P reventif
• Selalu mencuci tangan sebelum
K uratif
Non Farmakologis
R ehabilitatif
mengenai penyebab,
perjalanan penyakit,
maupun setelah memegang bisul
agar tidak menyebar ke bagian
•Menganjurkan pasien untuk •Meningkatkan
mengompres hangat pada
maupun tatalaksana tubuh lain atau ke orang lain
daerah bisul kebersihan pasien,
penyakit furunkel • Menghindari pemakaian pakaian
•Menganjurkan pasien untuk keluarga dan lingkungan
• Menjelaskan kepada pasien dan handuk lembab, seta tidak
memakain handuk secra menjaga hygienitas pasien
untuk selalu memberikan
bergantian agar tidak   sekitar
makanan yang bergizi untuk
meningkatkan daya tahan menularkan ke orang lain Farmakologis : •Menjalani pengobatan
• Jika bernanah atau • Amoxicillin tab 3x500 mg
tubuh pasien
mengeluarkan cairan kembali, • CTM tab 3x4 mg sesuai arahan dari dokter
• Menjelaskan kepada pasien
segera dibersihkan • Paracetamol tab 3x500mg
tentang pengaruh • Tidak melakukan pemencetan • Mupirocin Cream kulit
lingkungan yang tidak terhadap bisul
bersih terhadap • Jangan menaburkan bedak pada
penyakitnya dan meminta bisul yang basah atau jika
untuk menjaga kebersihan berkeringat
Dinas Kesehatan Kota Jambi Dinas Kesehatan Kota Jambi
RESEP

Puskesmas Paal X Puskesmas Paal X


dr. Vanesa Oktaria dr. Vanesa Oktaria
SIP : G1A219088 SIP : G1A219088
Jl. Lintas Sumatera, Kenali Asam Bawah, Kec. Kota Baru, Jl. Lintas Sumatera, Kenali Asam Bawah, Kec. Kota Baru,
Kota Jambi, Jambi 36129 Kota Jambi, Jambi 36129
   
   
Jambi, 2021 Jambi, 2021
   
R/ Amoxicillin tab 500 mg No. X R/ Mupirocin salep 2 % No. I
S 3 d.d tab 1 pc S u e 3 applic
R/CTM tab 4 mg No. X R/ Cetrizine tab 10 mg No. X
S.3.d.d tab 1 pc S 3 d d tab 1
R/ Paracetamol tab 500mg No. X R/ Paracetamol tab 500 mg No.X
S. 3. d.d tab 1 prn S 3 dd tab 1 prn
   
   
Pro : An.G / 11 th Pro : An.G / 11 th
Alamat: RT. 29 KAB Alamat: RT. 29 KAB
Resep tidak boleh ditukar tanpa Resep tidak boleh ditukar tanpa
sepengetahuan dokter sepengetahuan dokter
   
   
 
Dinas Kesehatan Kota Jambi Dinas Kesehatan Kota Jambi
Puskesmas Paal X Puskesmas Paal X
dr. Vanesa Oktaria dr. Vanesa Oktaria
SIP : G1A219088 SIP : G1A219088
Jl. Lintas Sumatera, Kenali Asam Bawah, Kec. Kota Baru, Jl. Lintas Sumatera, Kenali Asam Bawah, Kec. Kota Baru,
Kota Jambi, Jambi 36129 Kota Jambi, Jambi 36129
   
   
Jambi, 2021 Jambi, 2021
  R/ Betamethashone cream kulit No I
R/Oksitetrasiklin cream kulit No I S.u.e
S.u.e R/CTM tab 4 mg No. X
R/Loratadine tab 10 mg No. X S.3.d.d tab 1 pc
S.3.d.d tab 1 pc R/ Paracetamol tab 500mg No. X
R/ Ibuprofen tab 200 mg No. X S. 3. d.d tab 1 prn
S. 2. d.d tab 1 prn  
   
  Pro : An.G / 11 th
Pro : An.G / 11 th Alamat: RT. 29 KAB
Alamat: RT. 29 KAB Resep tidak boleh ditukar tanpa
Resep tidak boleh ditukar tanpa sepengetahuan dokter
sepengetahuan dokter  
   
   
   
15
   
   
Hubungan diagnosis dengan keadaan
rumah dan lingkungan sekitar
ANALISIS KASUS

Berdasarkan anamnesis dan pemeriksaan fisik didapatkan diagnosis


furunkel atau bisul. Furunkel dapat disebabkan oleh lingkungan yang
tidak bersih ataupun hygiene yang buruk. Pada kasus ini keadaan rumah
pasien kurang bersih terutama pada bagian dapur, memungkinkan
kuman dapat hidup. Keadaan rumah pasien tersebut dapat
berhubungan dengan diagnose penyakit pada pasien.
Hubungan diagnosis dengan keadaan
keluarga dan hubungan dalam keluarga
ANALISIS KASUS

Pada kasus ini tidak didapatkan hubungan penyakit dengan keadaan


keluarga dan hubungan dalam keluarga. Dimana dari anamnesis tidak
ditemukan adanya keluhan yang sama dalam keluarga.
Hubungan diagnosis dengan perilaku
kesehatan dalam keluarga dan lingkungan
ANALISIS KASUS

Perilaku kesehatan yang bisa mencetuskan penyakit pasien


kemungkinan disebabkan oleh kebiasaan pasien yang sering menunda
mandi setelah main atau sedang berkeringat, sehingga tubuh pasien
menjadi lembab memudahkan bakteri lebih mudah berkembang biak.
Pada kasus ini ditemukan adanya hubungan perilaku kesehatan
dalam keluarga dengan diagnose penyakit pada pasien
Analisis kemungkinan berbagai faktor risiko
atau etiologi penyakit pada pasien
ANALISIS KASUS

Pasien merupakan siswa SD yang sering main diluar rumah yang


menyebabkan pasien mudah berkeringat pada kondisi apapun sehingga
kulit menjadi lembab dan memudahkan bakteri dapat hidup dan
berkembang.
Analisis untuk mengurangi paparan atau
memutus rantai penularan
ANALISIS KASUS

• Meningkatkan kebersihan diri oleh keluarga dan lingkungan


• Menghindari kebiasaan menunda mandi setelah main
• Mengkonsumsi makanan bergizi untuk meningkatkan daya tahan
tubuh
Edukasi yang diberikan pada pasien atau
keluarga
ANALISIS KASUS

• Menjelaskan kepada pasien tentang penyakit, perjalanan penyakit


dan tatalaksana yang dapat mengurangi keluhan pasien
• Menjelaskan kepada pasien untuk segera datang berobat apabila
keluhan tidak membaik atau semakin memberat untuk dilakukan
tindakan selanjutnya
• Menjaga kebersihan diri, pasien dan lingkungan serta meningkatkan
konsumsi makanan bergizi
Drag / Drop / Send to Back
24

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai