Anda di halaman 1dari 27

Penyehatan Lingkungan

Oleh :
Nanda Rahma Fitri, SST

Puskesmas Temajuk
Dinas Kesehatan Kabupaten Sambas
Kecamatan Paloh
Kesehatan lingkungan
Adalah suatu kondisi lingkungan yang mampu
menopang keseimbangan ekologis yang dinamis
antara manusia dan lingkungan untuk mendukung
tercapainya realitas hidup manusia yang sehat,
sejahtera dan bahagia.
Derajat Kesehatan
Teori Hendrik L. Blum

Lingkungan
40%

Perilaku Status Keturunan


30% 10%
Kesehatan

Pelayanan
Kesehatan
20%
7 Ruang Lingkup Kesehatan Lingkungan

1. Penyehatan Air Bersih


2. Pengelolaan Limbah Padat
3. Pengelolaan limbah cair dan Tinja
4. Penyehatan Makanan dan Minuman
5. Pencemaran udara, air dan tanah
6. Pengawasan Vektor
7. Pemukiman Sehat
STOP BABS

PENGOLAHAN STBM
CTPS
LIMBAH (sanitasi total
berbasis masyarakat)

PAMRT
PENGOLAHAN (Pengolahan Air
SAMPAH Minum Rumah
Tangga)
Apa sih sampah ??

Apa saja
dampak yang
Apa hubungannya sampah
di akibatkan
dengan kesehatan ?
dari
sampah??

Apa yang harus kita


lakukan agar sampah tidak
berdampak terhadap
kesehatan,
Justru memberikan
keuntungan bagi kita ?
Jenis Sampah Lama Hancur
Kertas 2-5 bulan
Kulit Buah 6 bulan
Dus Karton 5 bulan
Filter Rokok 10-12 tahun
Kantong Plastik 10-20 tahun
Kulit Sepatu 25-40 tahun
Pakaian/ Nylon 3040 tahun
Baterai Bekas 100 tahun
Botol kaca Perlu 1 juta tahun untuk hancur tanpa bekas
50-80 tahun
Plastik 80-100 tahun
Aluminium Tidak dapat hancur
Styrofoam Tidak dapat diperkirakan waktu hancurnya
Botol plastik
Sampah dan Kesehatan
 Pengaruh Langsung  pengaruh tidak langsung
Kontak langsung Pembusukan,
dengan sampah (beracun, pembakaran dan
korosif terhadap tubuh, pembuangan sampah. Efek
karsinogenik, kuman nya berupa penyakit
patogen) bawaan vektor.
Dampak Sampah Terhadap Kesehatan
 Bagi Kesehatan
potensi bahaya kesehatan yang ditimbulkan adalah penyakit
diare, DBD, kolera, tifus, cacingan
 Bagi Lingkungan
Pencemaran udara : dari sampah yang membusuk, debu gas-
gas beracun, pembakaran sampah, apalagi pembakaran sampah
plastik.
Pencemaran tanah : timbunan sampah, plastik yang ditanam/
dibuang ketanah membuat tanah menjadi tidak sub.ur
Pencemaran air : pembuangan sampah langsung kealiran
air/sungai/irigasi menimbulkan perubahan pada warna dan bau
pada air, penyebaran bahan kimia, mikroorganisme yang terbawa
pada air dan meresap pada tanah dan mencemari sumber air.
Dampak Sampah Terhadap Kesehatan
 Bagi sosial dan ekonomi
Sosial : keharmonisan sesama tetangga, bau
yg tidak sedap mengganggu kenyamanan,
pembuangan sampah ke badan air dapat
menyebabkan banjir
Ekonomi : pemandangan sampah yg
bertumpuk dan berserakan, menyebabkan
rendahnya tingkat kesehatan masy.
Dampak Positif Pengelolaan Sampah

Terhadap kesehatan
Kepadatan populasi
vektor dan insiden penyakit
berkurang

Terhadap Lingkungan
Estetikalingkunga
n, sosial budaya,
Manfaat Lain : bahan pariwisata,
timbunan, pupuk, pakan penghematan biaya
ternak, dan recycling kesehatan
PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS
MASYARAKAT
(COMMUNITY BASED SOLID WASSTE
MANAGEMENT)
SAMPAH
RUMAH TANGGA

SAMPAH SAMPAH NON-


ORGANIK ORGANIK

DIDAUR DIGUNAKAN
DIMUSNAHKAN
KOMPOS ULANG KEMBALI

Sistem atau model pengelolaan sampah berbasis masyarakat


MODEL : PEMILAHAN DARI RUMAH TANGGA
PENGOMPOSAN
Pengomposan adalah upaya pengolahan sampah
organik melalui proses pembusukan yang terkontrol
atau terkendali.
Produk utama komposting adalah kebersihan
lingkungan, karena jumlah sampah organik yang
dibuang ke TPA menjadi berkurang.
TERIMA KASIH

Bersama Kita Pasti Bisa


Menjadikan Desa Pariwisata
-Aman, Bersih, Sehat-

Anda mungkin juga menyukai