Anda di halaman 1dari 8

3.

2 Menentukan Isi Pada


Teks Deskripsi
Naufal Ilham Mu’afi, S.Pd.
#IKANNESIA
(INFORMASI KEBAHASAAN BAHASA
INDONESIA)
HARIMAU SUMATERA
Harimau Sumatera atau yang memiliki nama ilmiah Panthera tigris sumatrae adalah salah satu satwa endemik Indonesia
yang menarik. Harimau ini memiliki penampakan yang khas dan berbeda dari jenis harimau lain pada umumnya. Harimau
Sumatera memiliki motif belang yang berwarna oranye dan hitam.Pola hitamnya memiliki ukuran lebar dan jaraknya cukup rapat,
kadang sampai dempet. Bisa dibilang, belang Harimau Sumatra tampak lebih tipis daripada subspesies harimau lainnya. Motif
belang ini adalah salah satu kekuatan Harimau jenis ini untuk berkamuflase.
Selain itu, motif belangnya ini juga yang berperan sebagai pembeda setiap individu harimau dengan individu lain. Motif
ini menyerupai fungsi pola sidik jari manusia yang khas satu sama lain. Di antara semua sub spesies harimau, Harimau Sumatera
memiliki warna yang paling gelap. Sub spesies ini juga memiliki lebih banyak janggut dan surai dibanding sub spesies harimau
lainnya.Selain itu, ukuran tubuhnya juga paling kecil. Untuk Harimau Sumatra jantan, panjang rata-rata tubuhnya hanya 92 inci
dari kepala ke kaki atau sekitar 250 cm, dengan berat sekitar 300 pound atau sekitar 140 kg. Jantan dewasa bisa juga mencapai
tinggi 60 cm. Sementara Harimau Sumatera betina rata-rata panjangnya 78 inci atau sekitar 198 cm dengan berat 200 pound atau
sekitar 91 kg.
.(sumber: https://portal-ilmu.com/contoh-teks-deskripsi/)
INFORMASI PADA TEKS DESKRIPSI
TERSEBUT?
Apa yang penulis Bagaimana penulis
bicarakan? menggambarkan
01 Menggambarkan tokoh
02 kelebihan objek?
hewan Harimau Sumatera Dengan menggambarkan sifat
dan fisik Harimau Sumatera
tersebut
Apa tujuan penulis
03 menggambarkan teks
tersebut?
Menginformasikan kepada pembaca
bentuk dan wujud Harimau Sumatera
INFORMASI PADA TEKS DESKRIPSI
TERSEBUT?
Pantai apa yang Apa yang membuat pantai
penulis bicarakan?
01 02 ini memesona?
Pantai parangtritis Terdapat tebing tinggi di sebelah
kiri pantai dan batu karang besar
di sebelah kanan

Keindahan pantai
03 sangat terlihat pada?

Sunrise/Sunset?
#PAKUBI
(PEMBACAA
N BUKU
PUEBI)
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai