Anda di halaman 1dari 5

KELOMPOK 5

INOVASI DAN MANAJEMEN INOVASI

Muhamad Rifky Efendi 18.0101.0077


Okcy Sanjaya 18.0101.0092
Muhamad Izdad Fuadi 18.0101.0097
Ahmad Faisal 18.0101.0107
Advent Rainaldy 18.0101.0116
Inovasi

Menurut schumpeter (1934) , dia mendevinisikan inovasi sebagai kombinasi baru dan faktor-
faktor produksi yang dibuat oleh pengusaha dan pemikiran inovasi adalah kekuatan pendorong
yang penting (critical driving force)dalam pertumbuhan ekonomi

Manajemen Inovasi

Merupakan alat yang digunakan oleh manajer maupun organisasi atau


perusahaan untuk mengembangkan produk dan inovasi organisasi.
Dua Pendekatan Dalam Menciptakan Inovasi

1. Innovations as a process 2. Innovations as an outcome

Inovasi radikal Inovasi inkremental


Kenapa Inovasi Harus Dikelola?
Kemampuan berinovasi merupakan kempetensi inti yang diperlukan
dalam persaingan bisnis.

Tujuan Inovasi

• Mengurangi biaya produksi


• Meningkatkan kualitas produk dan pelayanan
• Merancang produk menjadi lebih baik
• Merespon kebutuhan dan tuntutan pelanggan
• Mengembangkan model organisasi dengan teknik pemasaran baru
Cara Mengelola Inovasi

Lingkungan Lingkungan
Eksternal Internal

IDE Kelola Proses terkait INOVASI

Strategi Teknologi Sumber Daya

Anda mungkin juga menyukai