Anda di halaman 1dari 17

KOORDINAT KARTESIUS

Kelas VIII / 1

Oleh:
Hani Fitria Dewi - 192151064
Kompetensi Dasar

3.2 Menjelaskan kedudukan titik dalam bidang Koordinat


Kartesius yang dihubungkan dengan masalah kontekstual

4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan


kedudukan titik dalam bidang kartesius
Indikator Pencapaian Kompetensi
Model yang digunakan :
3.2.1 Menggunakan bidang koordinat kartesius Discovery Learning
untuk menentukan posisi titik terhadap titik asal
dan menunjukkan titik asal
4.2.1 Menyelesaikan masalah tentang posisi titik
terhadap titik asal dan menyelesaikannya
dengan menunjukkan titik asal

Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran dengan model Metode yang digunakan :
Discovery Learning serta pendekatan saintifik
menggunakan metode pembelajaran diskusi
Diskusi
berbantuan LKPD diharapkan peserta didik dapat Demostrasi
menentukan dan menyelesaikan masalah berkaitan Pengerjaan Latihan Soal
dengan posisi titik terhadap sumbu x dan sumbu y
Coba, apa saja manfaat sistem koordinat
dalam kehidupan sehari-hari ? Gambar (a)

Sistem koordinat membantu


arsitek dalam membuat
denah bangunan

Gambar (a)
Gambar (b)

Sistem koordinat membantu


memudahkan membaca peta

Gambar (b)
Pembagian Kelompok

Kelompok 1 Kelompok 2 Kelompok 3 Kelompok 4

Syafiq Irfan Pajar Farhan


Sufi Elda Julia Sindy
Resa Fenia Mila Nadila
Anggita Fitri Sri Sherly
Anita Halimatussaidah Ayu Bella
Sarah Siti Rofita Aliza
Perhatikan permasalahan berikut

Denah Circle Center Downtown

Hafidz mengisi titik-titik pada daerah tersebut


sesuai contoh berikut

Perusahaan air terletak di (C,5)

Silakan tentukan letak titik-titik yang lainnya di bahan ajar !


Letak titik yang lainnya

(C,7)
Peternakan terletak di .....
(I,11)
Kantor Pos terletak di .....
(C,9)
Kantor Polisi terletak di .....
(E,10)
Perempatan terletak di .....
(G,11)
Perusahaan listrik kota terletak di .....
Ayo Mengamati Lengkapi titik-titik di bawah ini
berdasarkan gambar 2.2 !

Sumbu mendatar
Sumbu
disebut x
........................ atau disebut
Absis
juga ........................

Sumbu y
Sumbu tegak disebut ..........................
Ordinat
atau disebut juga ..........................

x y
Sumbu ….. dan ….. membentuk bidang
gambar 2.2 Koordinat Kartesius
yang disebut .................................
Dari denah Circle Center Downtown diperoleh
sumbu tegak dan sumbu datar yaitu : C 9
Kantor polisi terletak di (..... , …..)

Sumbu ...x
Sumbu ... Y
Y

Kesimpulannya :
 
Jadi, penulisan letak titik
berdasarkan koordinat
x kartesius adalah
Ayo Mengamati

Perhatikan gambar 2.3 di samping !


Kemudian lengkapi titik-titik berikut sesuai dengan
gambar tersebut !

2
Bidang koordinat kartesius memiliki ...... sumbu
Tegak lurus
yang saling ............................ ,
x y
yaitu sumbu .............. dan ..............
x y 4
Sumbu ....... dan ........ membagi ..............
kuadran
wilayah yang disebut ......................
dari permasalahan sebelumnya diketahui bahwa koordinat
kartesius memiliki 4 kuadran, yaitu :
Kuadran I :
Koordinat x positif dan koordinat y positif
Kuadran II :
negatif positif
Koordinat x .......... dan koordinat y ..........
Kuadran III :
negatif negatif
Koordinat x .......... dan koordinat y ..........
Kuadran IV : negatif
positif
Koordinat x .......... dan koordinat y ..........
Lengkapi titik-titik berikut sesuai dengan gambar
tersebut !
Dari gambar di samping di ketahui bahwa :
6
Titik A (2 , 6) memiliki jarak 2 satuan terhadap sumbu y dan ..... satuan
terhadap sumbu x, Titik A berada pada kuadran ..... I
5,5, ....) memiliki jarak 5..... satuan terhadap sumbu y dan .....
Titik B (.... 5
satuan terhadap sumbu x, Titik B berada pada kuadran .....
I
(.... , ....) memiliki jarak4..... satuan terhadap sumbu y dan 3
Titik C -4,3 .....
satuan terhadap sumbu x, Titik C berada pada kuadran .....II
Titik D -5,6
5 6
(.... , ....) memiliki jarak ..... satuan terhadap sumbu y dan .....
satuan terhadap sumbu x, Titik D berada pada kuadran .....II
(.... , ....) memiliki jarak5..... satuan terhadap sumbu y dan 6
Titik E -5,-6 .....
satuan terhadap sumbu x, Titik E berada pada kuadran .....
III
2,-2
Titik F (.... , ....) memiliki jarak2..... satuan terhadap sumbu y dan .....
2
satuan terhadap sumbu x, Titik F berada pada kuadran .....IV
Kesimpulannya :

Dari penjabaran di atas, dapat disimpulkan


bahwa:
a
Koordinat titik P (a,b) memiliki jarak .......
satuan terhadap sumbu y dan memiliki
b ....... satuan terhadap sumbu x
jarak
Ada pertanyaan ???

Silahkan kerjakan LKPD


secara individu !
Kesimpulan akhir Koordinat titik P (a,b) memiliki
jarak a satuan terhadap sumbu y dan
memiliki jarak b satuan terhadap
Koordinat kartesius adalah ilmu sumbu x
matematika yang digunakan untuk
menggambarkan posisi titik / objek pada
sebuah permukaan dengan
menggunakan dua sumbu yang tegak Wilayahnya terbagi menjadi 4
lurus antara satu dengan yang lain. kuadran :
  Kuadran I (+,+)
Penulisan letak berdasarkan
Kuadran II (-,+)
koordinat kartesius adalah
Kuadran III (-,-)
Kuadran IV (+,-)
untuk minggu depan

Buat rangkuman sub materi :


Posisi titik terhadap titik asal dan titik tertentu
*dilengkapi dengan contoh soal (minimal dua)

“matematika itu bisa karena terbiasa”


Terima
kasih

Anda mungkin juga menyukai