Anda di halaman 1dari 10

Modul Praktikum :

Berat Jenis dan Penyerapan


Grafis cover (1:1) Agregat Halus

Prepared for:
01 Pendahuluan
02 Peralatan dan Bahan

OUTLINE 03 Proses Pengujian


PRESENTATION
04 Hasil Pengujian

05 Pengaplikasian

2
PENDAHULUAN

• Pengujian ini dimaksudkan untuk menentukan berat jenis curah (bulk density), berat jenis kering
permukaan jenuh (SSD) dan berat jenis semu (apparent specific gravity)
• Pengujian ini dilakukan dengan berpedoman kepada peraturan :
- AASHTO T – 84 – 81 (Specific Gravity and Absorption of Fine Aggregate)
- ASTM C – 128 - 04 (Standard Test Method for Density, Relative Density (Specific Gravity),
and Absorption of Fine Aggregate)
- SNI 1969 : 2016 (Metode Uji Berat Jenis dan Penyerapan Air Agregat Kasar)
• Berat jenis minimum agregat sebesar 2,5 gr/cm3 dan penyerapan agregat maksimum sebesar
3% (Spesifikasi Bina Marga)

3
PERALATAN DAN BAHAN
PERALATAN

Oven Talam Kerucut terpancung


dan penumbuk Piknometer Timbangan

BAHAN

Agregat Halus Air Suling 4


PROSES PENGUJIAN

Keringkan pada udara


Oven agregat Rendam selama 24
panas
jam

Masukkan 90% Masukkan 500


air suling gr sampel Cek kondisi SSD 5
PROSES PENGUJIAN

Hilangkan Rendam selama 24 Keluarkan benda uji dari


gelembung udara jam dan timbang (Bt) piknometer, kemudian
oven dan timbang (Bk)

Tentukan berat
piknometer+air (B)
6
HASIL PENGUJIAN

Data yang diperoleh :


Bk = Berat benda uji oven dry (gr)
B = Berat piknometer berisi air (gr)
Bt = Berat piknometer berisi air dan benda uji (gr)
500 = Berat benda uji dalam kondisi SSD (gr)

Pengolahan

7
ANALISIS PRAKTIKUM

Analisis Percobaan
• Menjelaskan tujuan percobaan serta alat dan bahan yang digunakan beserta fungsinya. Langkah
percobaan dianalisis ke arah “mengapa langkah tersebut harus dilakukan?”, jangan hanya menyalin
prosedur praktikum. Jelaskan dengan detail dalam bentuk paragraf.

Analisis Hasil
• Jelaskan data pengamatan yang diperoleh dan proses pengolahannya.
• Hasil yang diperoleh melalui pengolahan dijelaskan dalam detail berbentuk paragraf.
• Bandingkan juga hasil yang diperoleh dengan spesifikasi yang ada.

Analisis Hasil
• Jelaskan kesalahan-kesalahan yang memungkinkan terjadi selama proses praktikum berlangsung.

8
PENGAPLIKASIAN

• Nilai Berat Jenis dari Agregat digunakan dalam perhitungan


volumetrik campuran aspal-agregat atau Asphalt Concrete (AC)
yakni berat jenis campuran,rongga antar mineral agregat,
rongga dalam campuran dan rongga terisi aspal

9
Thank You

Contact and feedback:


polar@eng.ui.ac.id

Pusat Pengujian, Pengukuran, Pelatihan,


Observasi, dan Layanan Rekayasa
UP2M Teknik Sipil dan Lingkungan FTUI

10

Anda mungkin juga menyukai