Anda di halaman 1dari 14

TEKS CERITA SEJARAH

Teks yang menjelaskan dan menceritakan tentang fakta kejadian masa


lalu yang menjadi asal muasal atau latar belakang terjadinya sesuatu
yang memiliki nilai kesejarahan, bisa bersifat naratif maupun deskriptif.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3. Mengonstruksi Nilai- 3.3.1. Mengidentifikasi nilai-nilai
Nilai dalam Sejarah ke dalam novel sejarah
dalam Teks Eksplanasi
3.3.2. Mengaitkan nilai-nilai dalam
novel sejarah dengan kehidupan
saai ini
3.3.3. Menyusu Kembali nilai-nilai dari
novel sejarah ke dalam Teks
Eksplanasi
3.3.1 MENGIDENTIFIKASI NILAI-
NILAI DALAM NOVEL SEJARAH
NILAI BUDAYA: nilai yang dapat memberikan atau
mengandung hubungan yang mendalam dengan suatu
masyarakat, peradaban, atau kebudayaan.
dengaan etika atau moral.
memancarkan petuah atau ajaran yang berkaitan
Karya sastra yang
NILAI MORAL/ETIK: nilai yang memberikan atau

baik selalu NILAI AGAMA: nilai-nilai dalam cerita yang


mengandung nilai. berkaitan atau bersumber pada nilai-nilai agama.
Dikemas secara
implisit dalam alur, NILAI SOSIAL: nilai yang berkaitan dengan tata
latar, tokoh, dan tema. pergaulan antara individu dalam masyarakat.

NILAI ESTETIS: nilai yang berkaitan dengan


keindahan, baik keindahan struktur cerita maupun
teknik penyajian cerita.
3.3.2. MENGAITKAN NILAI-
NILAI DALAM SEJARAH
DENGAN KEHIDUPAN
SASTRA BERFUNGSI SEBAGAI MEDIA
P E M A H A M A N B U D AYA ATA U B A N G S A YA N G
D I D A L A M N YA T E R K A N D U N G N I L A I
PENDIDIKAN KARAKTER.

SASTRA HARUSLAH MEMBUAT PEMBACA


LEBIH OPTIMIS DAN MAMPU MENGHADAPI
H I D U P D E N G A N S E M A N G AT J U A N G YA N G
TI NG G I UNT UK M E NG ATASI BE BAG AI
MASALAH DAN SITUASI KRISIS.
2. Waktu (nilai budaya >
wanita menginang jaman
dahulu ada, tapi skrg
tidak)
3. Agama (Budaya minum
tuak pada pesta pernikahan
1. Wilayah Georgrafi skrg suda tidak ada lagi
(budaya berbusana) karena sadar bahwa
minuman keras
membahayakan dan
Nilai dilaranga agama)
karya
sastra
dibatasi
3.3.3. MENYUSUN KEMBALI
NILAI-NILAI DARI NOVEL
SEJARAH KE DALAM TEKS
EKSPLANASI
Teks Eksplanasi yaitu teks yang menjelaskan tentang proses
terjadinya sesuatu atau terbentuknya suatu fenomena alam atau
sosial.
Pada teks eksplanasi, sebuah peristiwa timbul
Ciri teks karena ada peristiwa lain sebelumnya dan
eksplanasi peristiwa tersebut mengakibatkan peristiwa
lain lagi sesudahnya.

Teks Eksplanasi disusun dengan struktur:


Struktur Teks 1. Pernyataan Umum (Pembukaan)
Eksplanasi 2. Deretan Penjelas (Isi)
3. Interpretasi (Penutup)
Tugas KD 3.
1. Mengidentifikasi Nilai-Nilai dalam novel (Hal. 67)

2. Mengaitkan Nilai-nilai dalam novel sejarah dengan


kehidupan (Hal. 75)
KERJAKAN DI SLIDE DIBAWAH INI!
1. Mengidentifikasi Nilai-Nilai dalam novel (Hal. 67)

1.Nilai Moral
2.Nilai budaya
3.Nilai sosial
4.Nilai ketuhanan
2. Mengaitkan Nilai-nilai dalam novel sejarah dengan kehidupan (Hal. 75)

1.Nilai moral, yakni nilai-nilai yang berkaitan dengan akhlak atau etika. Nilai moral
berkenaan dengan baik dan buruk.
Nilai moral dalam novel tersebut adalah nilai moral yang baik yakni orang cerdik dan
cekatan bertindak dengan berdasarkan pengetahuan, serta bertanggung jawab atas
keputusan yang telah diambil.
2.Nilai sosial yakni nilai-nilai yang berkaitan dengan perilaku sosial antara individu
dalam masyarakat.
Nilai sosial dalam novel tersebut adalah tetap bersikap hormat, ramah, dan sopan
kepada siapapun termasuk kepada musuh sekalipun.
3.Nilai budaya adalah nilai-nilai yang berkaian dengan kebiasaan, tradisi, dan adat-
istiadat yang berlaku pada suatu tempat atau daerah.
Nilai budaya dalam novel tersebut adalah kesenian Jawa khususnya wayang dan
tembang macapat yang digunakan untuk menebar kebaikan.
4.Nilai ketuhanan yakni nilai-nilai yang berkenaan dengan ajaran atau aturan yang
bersumber dari agama tertentu.
SELAMAT ME N G ER J A K A N
TERIM A K A S IH .. ...

Anda mungkin juga menyukai