Anda di halaman 1dari 42

01

02

03

“Asuhan komprhensif” 04

Oleh : 05
Ipanissatin Nahwa
Nim : P1337424119254 06
01

02

03

04

05
PEMBIMBING HENY KETUA SEPTALIA
ROSIANA PENGUJI
06
ISHARYANTI
S.ST.,M.KEB S.ST.,MPH
01

BAB I 02

03
A. LATAR BELAKANG

B. TUJUAN 04
C. RUANG LINGKUP
05
D. MANFAAT
06
E. METODE PENGAMBILAN DATA

F. SISTEMATIKA PENULISAN
01

02
A. Latar belakang
Angka Kematian Ibu (AKI) merupakan salah satu indikator 03
untuk melihat keberhasilan upaya kesehatan ibu. AKI adalah
rasio kematian ibu selama masa kehamilan, persalinan, dan 04

nifas. Angka Kematian Ibu (AKI) mencerminkan resiko yang


05
dihadapi ibu-ibu selama kehamilan sampai dengan paska
persalinan. 06
01

02
Lanjutan…..
Angka kematian ibu (AKI) di Indonesia khususnya dalam 03

mencapai target Sustainable Development Goals (SDGs)


04
pada tahun 2015 yaitu AKI sebesar 102/100.000 kelahiran
hidup. Berdasarkan penyebab, sebagian besar kematian ibu 05
pada tahun 2020 disebabkan oleh hipertensi dalam
06
kehamilan sebanyak 1.110 kasus.
01
Lanjutan…..
02
Sehingga upaya percepatan penurunan AKI dilakukann
03
dengan menjamin agar setiap ibu mampu mengakses
pelayanan kesehatan ibu yang berkualitas, seperti pelayanan 04
kesehatan ibu hamil, pertolongan persalinan oleh tenaga
05
kesehatan terlatih di fasilitas pelayanan kesehatan,
perawatan pasca persalinan bagi ibu dan bayi, perawatan 06
khusus dan rujukan jika terjadi komplikasi, dan pelayanan
keluarga berencana termasuk KB pasca persalinan.
Lanjutan…… 01

Angka Kematian Bayi (AKB) merupakan jumlah


02
kematian bayi (0-11 bulan) per 1.000 kelahiran hidup
dalam kurun waktu satu tahun. AKB menggambarkan 03
tingkat permasalahan kesehatan masyarakat yang
04
berkaitan dengan faktor penyebab kematian bayi,
tingkat pelayanan antenatal, status gizi ibu hamil, 05
tingkat keberhasilan program KIA dan KB, serta
06
kondisi lingkungan dan sosial ekonomi. Apabilan
AKB di suatu wilayah tinggi, berarti status kesehatan
di wilayah tersebut rendah. Sebagian besar angka
kematian bayi disebabkan karena BBLR.
01

Upaya penurunan AKI dan AKB 02


Beberapa terobosan dalam penurunan AKI dan AKB
03
di Indonesia telah dilakukan, salah satunya Program
Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi 04
(P4K).Penurunan kematian ibu dan anak tidak dapat
05
lepas dari peran pemberdayaan masyarakat, yang salah
satunya dilakukan melalui pelaksanaan kelas ibu 06
hamil dan Program Perencanaan Persalinan dan
Pencegahan Komplikasi (P4K).(Kemenkes RI, 2020)
01
melaksanakan asuhan kebidanan
02
dengan menggunakan pendekatan
manajemen kebidanan dengan 03
B. TUJUAN
memberikan Asuhan Kebidanan
pada ibu hamil pada usia kehamilan 04
TM III minimal 36 minggu sampai
05
menggunakan KB. Kasus diambil di
lahan praktek 06
C. RUANG LINGKUP

SASARAN Subjek yang akan diberikan pada


asuhan kebidanan adalah Ibu hamil TM
III usia kehamilan minimal 36 minggu 01
yang tidak mengalami komplikasi atau
penyulit dalam kehamilan. 02

03

TEMPAT Lokasi pengambilan kasus 04


menyesuaikan tempat praktik pada saat
PKK III yaitu di kabupaten kendal 05

WAKTU Waktu pengambilan data dilakukan 06


mulai ibu dalam masa kehamilan
trimester III sampai dengan nifas.
Dilaksanakan pada bulan januari 2022-
selesai.
D. MANFAAT
01
Mampu diterapkan dengan tindakan nyata dengan teori serta
praktik pada saat melakukan asuhan kebidanan pada ibu hamil, 02
bersalin, nifas, pelayanan KB, bayi baru lahir serta neonatus secara
03
komprehensif

04

05

06
01
E. Metode pengambilan data
02

1. wawancara/anamnesa 03

2. Pemeriksaan fisik
04
3. Pemeiksaan penunjang
05

06
F. SISTEMATIKA PENULISAN
01
a. BAB I. PENDAHULUAN

b. BAB II. TINJAUAN TEORI 02

c. BAB III. METODE PENELITIAN


03

04

05

06
01
BAB II (teori) 02

A. Kehamilan
03
. Menurut Federasi Obstetri
Ginekologi Internasional, 04
kehamilan didefinisikan sebagai
infertilisasi atau penyatuan dari 05
spermatozoa dan ovum dan
dilanjutkan dengan nidasi atau 06
implantasi.
01

02

Kehamilan trimester III 03


Trimester ketiga adalah periode
kehamilan bulan terakhir/sepertiga 04
masa kehamilan terakhir. Trimester
ketiga kehamilan dimulai pada 05
minggu ke-27 sampai kehamian
dinilai cukup bulan (38 sampai 40 06
minggu)
01
Kebutuhan
 Oksigen
fisik pada 02
 Nutrisi
ibu hamil
 Personal hygiene
TM III 03
 Pakaian
 Eliminasi 04
 Seksual
 Mobilisasi dan body 05
mekanik
 Exercise/latihan 06

 Istirahat/tidur
01
kebutuhan pada ibu hamil trimester III
02
1. Support keluarga
2. Support tenaga kesehatan 03
3. Rasa aman dan nyaman selama kehamilan
04
4. Persiapan menjadi orang tua
5. Persiapan sibling 05

06
01
Tanda bahaya pada ibu hamil trimester III
1. Perdarahan pervaginaan 02
2. Sakit kepala yang hebat
03
3. Penglihatan kabur
4. Bengkak pada wajah, kaki, dan tangan
04
5. Gerakan janin berkurang
6. Nyeri perut yang hebat 05

7. Keluar air ketuban sebelum waktunya


06
8. Kejang
9. Demam tinggi
10. Selaput kelopak mata pucat
01
Ketidaknyamanan ibu hamil TM III
o Peningkatan frekuensi berkemih 02
o Sakit punggung atas bawah
o 03
Hiperventilasi dan sesak nafas
o Edema dependen
04
o Nyeri ulu hati
o Kram tungkai 05

o Konstipasi
06
o Kesemutan dan baal pada jari
o Insomnia
01
BAB II (teori) 02
B. Persalinan
03
1. Pengertian
Persalinan dan kelahiran normal 04
merupakan proses pengeluaran
janin yang terjadi pada kehamilan 05
cukup bulan (37-42 minggu), lahir
spontan tanpa komplikasi baik ibu 06
maupun janin.
01
Tanda-tanda persalinan
1) Adanya Kontraksi Rahim 02
2) Keluarnya Lendir Bercampur Darah (Blood Slim)
03
3) Keluarnya Air Ketuban
4) Penipisan Dan Pembukaan Serviks 04

05

06
01
Tahapan persalinan
02
Kala I (kala pembukaan)
03
1. Fase laten
Dimana pembukaan sevik 04
berlangsung lambat dimulai sejak
awal kontraksi yang menyebabkan 05
penipisan dan pembukaan secara
bertahap sampai pembukaan kurang 06
dari 4 cm, berlangsung dalam waktu
jam.n
01

02

03
2. Fase aktif
04
Fase aktif berlangsung selama 6
jam dan dibagai dalam 3 subfase : 05
• Periode akselerasi
• Periode dilatasi maksimal 06

• Periode deselerasi
01
Tahapan persalinan
02

Kala II (kala pengeluaran janin) 03

Kala ll persalinan dimulai ketika 04


pembukaan servik sudah lengkap
(10 cm) dan berakhir dengan 05
lahirnya bayi. Kala ll pada
primipara berlangsung selama 2 jam 06
dan pada multipara 1 jam
01
Tanda dan gejala kala II
a) His semakin kuat dengan interval 2 sampai 3 menit 02

b) Ibu merasa ingin meneran bersamaan dengan terjadinya kontraksi 03

c) Ibu merasakan makin meningkatnya tekanan pada rectum atau vagina


04
d) Perineum terlihat menonjol
05
e) Vulva, vagina dan sfingter ani membuka
06
f) Peningkatan pengeluaran lendir dan darah
01
Tahapan persalinan
02

Kala III (kala pengeluaran plasenta) 03

Kala III Persalinan dimulai setelah 04


lahirnya bayi dan berakhir dengan
lahirnya plasenta dan selaput 05
ketuban. Seluruh proses biasanya
berlangsung dalam 6 menit-15 06
menit setelah bayi lahir.
01
Tanda-tanda pelepasan plasenta
02
a) Terjadi perubahan bentuk uterus dan tinggi fundus uteri
03
b) Tali pusat memanjang atau terjulur keluar melalui vagina/vulva
04
c) Adanya semburan darah keluar secara tiba-tiba
05

06
01
Tahapan persalinan
02

Kala IV (kala pengawasan) 03

Kala lV dimulai setelah lahirnya 04


plasenta dan berakhir 2 jam setelah
proses tersebut 05

06
01
Pemantauan kala IV
a) Tanda vital 02

b) Kontraksi uterus 03

c) Lochea
04
d) Kandung kemih
05
e) Perineum
06
f) Perkiraan darah yang hilang, perdarahan dianggap
normal bila jumlahnya tidak melebihi 500 cc
01
Kebutuhan dasar ibu bersalin
1) Asuhan tubuh dan fisik 02

2) Kehadiran pendamping
03
3) Pengurangan rasa nyeri
04
4) Penerimaan terhadap perilaku dan tingkah lakunya
05
5) Informasi dan kepastian tentang hasil persalinan yang aman
06
01
BAB II (teori) 02

C. Bayi baru lahir


03
Bayi baru lahir adalah bayi yag baru
lahir selama satu jam pertama 04
kelahiran. Bayi baru lahir normal
adalah bayi yang lahir dengan umur 05
kehamilan 37 minggu sampai 42
minggu dan berat lahir 2500 gram 06
sampai 4000 gram
01
Tanda bahaya bayi baru lahir
02
Bayi baru lahir dikatakan normal jika mempunyai beberapa
antara lain Appearance color (warna kulit), seluruh tubuh 03
kemerah-merahan, pulse (heart rate) atau frekuensi jantung
>100 kali/menit, Gremace (reaksi terhadap rangsangan), 04

menangis atau batuk/bersin, Activity (tonus otot, gerak aktif,


05
Respiration (usaha napas) bayi terlalu dingin (kurang dari 36
°C). 06
01
BAB II (teori) 02

D. Konsep dasar masa nifas


03
Masa nifas (puerperium) adalah
masa setelah keluarnya plasenta 04
sampai alat-alat reproduksi pulih
seperti sebelum hamil dan secara 05
normal masa nifas berlangsung
selama 6 minggu atau 40 hari 06
01

02

Kunjungan masa nifas 03

04
1. 6-8 jam setelah persalinan
2. 6 hari setelah persalinan
3. 2 minggu setelah persalinan 05
4. 6 minggu setelah persalinan
06
Kebutuhan dasar ibu nifas 01
1) Nutrisi dan cairan
02
2) Kebutuhan eliminasi

3) Ambulasi atau mobilisasi dini 03

4) Kebersihan diri dan perineum 04

5) Kebutuhan istirahat 05

6) Kebutuhan seksual 06

7) Senam nifas

8) Pijat oksitosin/laktas
01
BAB II (teori) 02

E. KB
03
Keluarga Berencana (KB)
merupakan usaha suami istri untuk 04
mengatur jumlah dan jarak anak
yang diinginkan 05

06
Macam-macam alat kontrasepsi 01
1) Kontrasepsi non hormonal
02
2) Metode kontrasepsi hormonal

03

04

05

06
01
BAB III 02
Metode

03
A. Rancangan
Rancangan laporan tugas akhir ini menggunakan metode 04
penelitian deskriptif yang mempunyai tujuan untuk membuat
05
gambaran tentang sesuatu secara objektif
06
01
BAB III 02
Metode

03
B. Subyek study kasus
Dalam penelitian ini subjek yang akan dijadikan 04
sebagai responden adalah Ny. X umur Y tahun
05
minimal usia kehamilan 36 minggu hingga bersalin,
nifas, pelayanan KB, serta BBL. 06
01
BAB III 02
Metode

03
C. Metode pengumpulan data dan analisis data
Data yang dikumpulkan dalam laporan tugas akhir 04
ini yaitu data primer dan data sekunder, berupa
05
hasil wawancara, pendokumentasian dan observasi.
Dilakukan berdasarkan dari anamnesa dan 06
pemeriksaan yang dilakukan secara langsung pada
klien dengan pendokumentasian SOAP. Dan
menggunakan prinsip varney.
01
BAB III 02
Metode

03
D. Masalah etika
1. Informed Consent (persetujuan klien) 04
2. Anonymity (Tanpa Nama)
05
3. Confidentiality (Kerahasiaan)
06
01

02

03

Thank you
Do you have any question ?
04

05

06

Anda mungkin juga menyukai