Anda di halaman 1dari 17

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

STRATEGI
IKM PENDIDIKAN
KESETARAAN
Direktorat Pend. Masyarakat dan Pend. Khusus
Direktorat Jenderal PAUD, Dikdas dan Dikmen
Keunggulan Kurikulum Merdeka

1 Lebih Sederhana dan Mendalam


Fokus pada materi yang esensial dan
pengembangan kompetensi peserta didik pada
fasenya. Belajar menjadi lebih mendalam,
bermakna, tidak terburu-buru dan
menyenangkan.
Keunggulan Kurikulum Merdeka

2 Lebih Merdeka
Peserta didik: Tidak ada program peminatan di SMA,
peserta didik memilih mata pelajaran sesuai minat,
bakat, dan aspirasinya.

Guru: Guru mengajar sesuai tahap capaian dan


perkembangan peserta didik.

Sekolah: memiliki wewenang untuk mengembangkan dan


mengelola kurikulum dan pembelajaran sesuai dengan
karakteristik satuan pendidikan dan peserta didik.
Keunggulan Kurikulum Merdeka

3 Lebih Relevan dan Interaktif


Pembelajaran melalui kegiatan projek
memberikan kesempatan lebih luas kepada
peserta didik untuk secara aktif
mengeksplorasi isu-isu aktual misalnya isu
lingkungan, kesehatan, dan lainnya untuk
mendukung pengembangan karakter dan
kompetensi Profil Pelajar Pancasila.
Implementasi Kurikulum Merdeka untuk pemulihan pembelajaran dilakukan berdasarkan
kebijakan-kebijakan berikut ini:

Permendikbudristek Permendikbudristek Kepmendikbudristek Keputusan Kepala Keputusan Kepala


No. 5 Tahun 2022 No. 7 Tahun 2022 No. 56 Tahun 2022 BSKAP BSKAP
No.008/H/KR/2022 No.009/H/KR/2022
Tahun 2022 Tahun 2022

Standar Kompetensi Standar Isi pada Pedoman Penerapan Capaian Pembelajaran pada Dimensi, Elemen dan Sub
Lulusan pada Pendidikan Anak Usia Kurikulum dalam Pendidikan Anak Usia Dini, Elemen Profil Pelajar
Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Rangka Pemulihan Jenjang Pendidikan Dasar, dan Pancasila Pada Kurikulum
Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Pembelajaran Pendidikan Menengah Pada Merdeka
Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah Kurikulum Merdeka
Pendidikan Menengah
Standar Isi dikembangkan Memuat 3 opsi kurikulum Memuat Capaian Memuat penjelasan dan
Standar kompetensi lulusan
melalui perumusan ruang yang dapat digunakan di Pembelajaran untuk semua tahap-tahap perkembangan
merupakan kriteria minimal lingkup materi yang sesuai
tentang kesatuan sikap, satuan pendidikan dalam jenjang dan mata pelajaran profil pelajar Pancasila yang
dengan kompetensi lulusan.
keterampilan, dan rangka pemulihan dalam struktur Kurikulum dapat digunakan terutama
Ruang lingkup materi
pengetahuan yang merupakan bahan kajian pembelajaran beserta Merdeka. untuk projek penguatan profil
menunjukkan capaian dalam muatan pembelajaran struktur Kurikulum Merdeka, pelajar Pancasila.
kemampuan peserta didik yang dirumuskan aturan terkait pembelajaran
berdasarkan: 1) muatan wajib dan asesmen, serta beban
dari hasil pembelajarannya
sesuai dengan ketentuan kerja guru.
pada akhir jenjang peraturan perundang-
pendidikan. SKL menjadi undangan; 2) konsep
acuan untuk Kurikulum 2013, keilmuan; dan 3) jalur,
Kurikulum darurat, dan jenjang, dan jenis pendidikan.
Kurikulum Merdeka. Standar Isi menjadi acuan
untuk Kurikulum 2013,
Kurikulum darurat, dan
Kurikulum Merdeka.
KURIKULUM MERDEKA

PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 5 TAHUN 2022


STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
PADA PAUD, JENJANG PENDIDIKAN DASAR
DAN JENJANG PENDIDIKAN MENENGAH

MENGATUR SKL:
PAUD
JENJANG DIKDAS
(SD, MI, SDLB, PAKET A dan SMP, MTs, SMPLB, Paket B)
JENJANG DIKMEN
(SMA. MA, SMALB, Paket C)
Berdasarkan Pasal 11 Permendikbudristek tersebut
SKL menurut Permendikbud Nomor 20 Tahun 2016
dinyatakan tidak berlaku lagi.

Peraturan Pemerintah nomor 57 Tahun 2021 tentang SNP Pasal 4 ayat (3)
Standar kompetensi lulusan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) digunakan sebagai
pedoman dalam penentuan kelulusan Peserta Didik dari Satuan Pendidikan

Artinya??
Pasal 5 ayat (2) PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 5 TAHUN
2022
PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 5 TAHUN 2022
Pasal 6: SKL SD/MI/SDLB/PAKET A
Pasal 7: SKL SMP/MTs/SMPLB/PAKET B

PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 5 TAHUN 2022


PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 5 TAHUN 2022
Pasal 9 ayat (1)
Pasal 9
ayat (3): SKL
SMA/MA/SMA
LB/PAKET C

PERMENDIKBUDRISTEK NOMOR 5 TAHUN 2022


Peta Konten Dalam Memahami
Pengimplementasian Kurikulum Merdeka
Memahami pengembangan
Memahami pengembangan
Memahami garis besar Memahami Pembelajaran kurikulum operasional satuan
projek penguatan profil
Kurikulum Merdeka dan Asesmen pendidikan dalam Kurikulum
pelajar Pancasila
Merdeka
Panduan Pengembangan Panduan Pengembangan Projek
Panduan Pembelajaran dan Asesmen Kurikulum Operasional Penguatan Profil Pelajar Pancasila
• Kepmen 056/M/2022 • Menyiapkan Ekosistem Sekolah
• Prinsip Pembelajaran dan Asesmen • Satuan Pendidikan
• Kajian Akademik • Mendesain Projek Penguatan Profil
• Pembelajaran sesuai dengan • Analisis karakteristik satuan
Kurikulum untuk pendidikan Pelajar Pancasila
tahapan peserta didik • Mengelola Projek Penguatan Profil
Pemulihan • Perencanaan pembelajaran dan • Penyusunan visi, misi, dan
Pelajar Pancasila
Pembelajaran asesmen (termasuk alur tujuan tujuan satuan pendidikan • Mengolah Asesmen dan Melaporkan
pembelajaran) • Pengorganisasian dan Hasil Projek Penguatan Profil Pelajar
• Merencanakan pembelajaran Perencanaan Pembelajaran Pancasila
• Pengolahan dan pelaporan hasil • Pendampingan, evaluasi, dan • Evaluasi dan Tindak Lanjut Projek
asesmen pengembangan profesional Penguatan Profil Pelajar Pancasila

Langkah 1 Langkah 2 Langkah 3 Langkah 4


Tambahan CP Kurikulum Merdeka untuk Pendidikan
Kesetaraan
CP Pemberdayaan CP Keterampilan
1. Konten Kreator
2. Robotika
3. Pertanian Terpadu
4. Pengelolaan sampah
5. Perikanan Tangkap
6. Barista
7. Tata Boga
8. Tata Busana
9. Komputer Aplikasi
Perkantoran
Lini Masa IKM Pendidikan Kesetaraan

Penyusunan Panduan IKM


(KOS, Pembelajaran dan Penyusunan Contoh
Asesmen, Rancangan P5), CP Dokumen IKM Mulai IKM Tahun
Pemberdayaan, dan CP Pendidikan Kesetaraan Ajaran 2022/2023
Keterampilan

Jan-Feb s.d 30 Apr Juli


2022 Mar-Apr Apr-Jun 2022 Juli
2022
2022 2022 2022

Pembahasan 4 SNP Pendaftaran Workshop dan Bimtek


(SKL, Standar Isi, IKM Mandiri IKM Pendidikan
Standar Proses dan Kesetaraan (hybrid)
Standar Penilaian)
Persiapan Kegiatan Bimtek Implementasi Kurikulum Merdeka

22-24 April 25 Mei 15-17 Juni


Identifikasi kebutuhan pembuatan Pendampingan IKM Finalisasi Draf Contoh Perangkat
contoh perangkat pembelajaran untuk Kurikulum Merdeka Pembelajaran IKM Pendidikan
IKM pendidikan kesetaraan Pendidikan Kesetaraan Kesetaraan

(workshop: Dinas Pendidikan, UPT, Tutor, (Webinar: Dinas Pendidikan dan (workshop: Dinas Pendidikan,
Pengelola PKBM) satuan Pendidikan pendaftar IKM) Tutor, Pengelola PKBM)

01 02 03 04 05 06

Review Draf Contoh Workshop Penguatan


Pembekalan Calon Penulis Contoh
Perangkat Pembelajaran Implementasi Kurikulum
Perangkat Pembelajaran IKM
IKM Pendidikan Kesetaraan Merdeka Pendidikan
Pendidikan Kesetaraan
Kesetaraan
(workshop: Dinas Pendidikan,
Zoom Meeting Tutor, Pengelola PKBM) (workshop: pendalaman
panduan, keterbacaan contoh,
22 Mei 3-5 Juni penyusunan paparan, diikuti
7 provinsi pendaftar terbanyak)

21-23 Juni
Pelaksanaan Bimtek Implementasi Kurikulum Merdeka

Bimbingan Teknis Kurikulum Merdeka


14 Juli Pendidikan Kesetaraan II (diikuti semua satuan
pendidikan pendaftar IKM, Hybrid (Daring dan
Luring di Kota Semarang)
Materi: Panduan KOS dan Panduan Rancangan P5

Bimbingan Teknis Kurikulum Merdeka


6 Juli Pendidikan Kesetaraan I (diikuti semua
satuan pendidikan pendaftar IKM, secara
Hybrid (Daring dan Luring di Kab. Cirebon)
Materi: PPA dan Pengembangan KOS
Pendidikan Kesetaraan

Anda mungkin juga menyukai