Anda di halaman 1dari 22

ASSEMENT SMART CITY

KABUPATEN MALUKU BARAT DAYA


Profil
KABUPATEN MALUKU BARAT DAYA
• Kabupaten Maluku Barat Daya merupakan salah satu kabupaten yang berbentuk
Kepulauan yang berada di sebelah selatan Provinsi Maluku dan berbatasan langsung
dengan Negara Timor Leste
• Luas wilayah Kabupaten Maluku Barat Daya secara keseluruhan adalah 72.427,2 km²
dengan luas wilayah daratan sebesar 8.648 km² (11,9% dari total luas wilayah) dan luas
wilayah perairan sebesar 63.779,2 km² (88,1% dari total luas wilayah)
• Jumlah Penduduk Kab. Maluku Barat Daya menurut BPS tahun 2021 adalah 82.187 Jiwa
• Ibu kota Kab. Maluku Barat Daya adalah Tiakur
SUPRASTRUKTUR
• Sesuai dengan visi & misi Bupati Dan Wakil
Bupati yang dituangkan dalam RPJMD maka:
Prioritas program untuk dasar perencanaan dan
penerapan Smart City pada wilayah Kab.
Maluku Barat Daya.
hal ini dibuktikan dengan misi Bupati Dan
Wakil Bupati point ke 5 yaitu Meningkatkan
Infrastruktur dan konektifitas antar wilayah.
SUPRASTRUKTUR
• Regulasi/Kebijakan terkait egov/smart city,
Sementara ini dinas kominfo sedang menyusun regulasi terkait smart city (PERDA)

• Implementasi Kebijakan egov/smart city,


Masih dalam tahap proses implementasi karena kita masih menunggu regulasi yang dibuat

• Dokumen Master Plan TIK atau e-Goverment


Kemampuan keuangan daerah yang kecil sehingga sampai saat ini pemerintah daerah masih terus membangun
infrastruktur untuk membuka akses-akses ke daerah yang sulit dijangkau seperti, jalan, jembatan,perairaan,
jaringan TIK. Sehinggah direncanakan Tahun depan baru bisa di anggarkan
STRUKTUR
• Sistem Perencanaan (e-planning)
Jawaban: Menggunakan aplikasi SIPD, namun belum ada integrasi .

• Pendokumentasian proses dan hasil kerja (e-office dan aplikasi kepegawaian)


Jawaban: Pendokumentasian proses baru berjalan pada sebagian proses atau sebagian OPD. Hal ini disebabkan Proses
pelatihan simpeg dan e-office milik pemda baru dilakukan pada awal tahun 2022

• Keberadaan Mitra Pelaksana Pembangunan


Keberadaan mitra dan organisasi kemasyarakatan yang mendukung pemerintahan
Jawaban: Kerjasama pemerintah daerah belum dengan semua sektor (bisnis, akademisi, komunitas/CSO) s/CSO),
Lanjutan…
• SDM bidang TIK di OPD (termasuk pegawai honorer, tidak termasuk guru)
Ketersediaan dan kualitas SDM bidang TIK (pendidikan, skill)
Jawaban: Kurang (1 - 3% total jumlah pegawai 3090) total SDM bidang TIK adalah 16 orang

• SDM dengan pendidikan S2 di pemerintahan (tidak termasuk guru)


Ketersediaan dan kualitas SDM dengan jenjang pendidikan S2 ke atas
Jumlahnya > 3% (jumlah pegawai adalah 3090) total S2 di pemerintahan adalah 21 orang
Lanjutan
• Kesiapan Masyarakat
Nilai IPM daerah (2021)
Jawaban: Pembangunan manusia tinggi (61 - 75)
Catatan: IPM Kab. Maluku Barat Daya 62,37
Lanjutan
• Kemampuan keuangan daerah (KKD)

Jawaban: PAD Kab. MBD adalah


Rp. 178.546.319.577
Lanjutan
Presentase
KKD terhadap APBD
Adalah sebesar 58%
Lanjutan
• Anggaran TIK <5 %
total
RP. 41,597,552,328.00
INFRASTRUKTUR/HARDWARE
NO Ketersedian Infrastruktur TIK Ya/Tidak Ket (Jumlah, sebaran ,status,kapasitas)
1. Jaringan 4G/3G Ya Tersebar di 17 Kecamatan Yang ada di Kab.
Maluku Barat Daya
2. Broadband Access Ya Tersebar di 17 Kecamatan Yang ada di Kab.
Maluku Barat Daya

3. Jaringan Data Ya Jaringan data terpusat di dinas Kominfo untuk


OPD sedangkan di kecamatan dan desa
menggunakan Akses Internet BAKTI Kominfo
4. Hotspot Ya Hotspot tersebar si seluruh OPD
5. Data Center Tidak
Masih dalam perencanaan
6. Disaster Recovery Ya Adanya Manage Service yang dibentuk dengan
SK Kadis Kominfo
INFRASTRUKTUR/ APLIKASI
No Nama APlikasi Url/Alamat Berbasis Ket.
(desktop,web,Androi
d)
1. Situs web www.malukubaratdayakab.go.id Web Website resmi
(homepage) pemerintah dan bersifat
dinamis
2. Aplikasi Pelayanan 1. Sicantik cloud Calwedo ( Web Aplikasi pelayanan
Publik https://sicantik.go.id/#/login) PTSP
2. MBD satu data
(https://mbdsuada.or.id)
web Aplikasi sementara
diproses digunakan mei
2022
3. Aplikasi http:// web Aplikasi untuk
Administrasi dan eoffice.malukubaratdayakab.go.id/ menghubungkan antar
Manajemen Umum OPD dalam kab.
INFRASTRUKTUR/ APLIKASI
No Nama APlikasi Url/Alamat Berbasis Ket.
(desktop,web,
Android)
4. Aplikasi Manajemen 1. fmis.bpkp.go.id Web Simda online untuk keuangan
Pembangunan dan
keuangan
2. https://sipd.kemendagri.go.id/ Sipd punya kemendagri
web

5. Aplikasi Manajemen
Kepegawaian http:// web Simpeg smntra dalam proses
sipkeren.malukubaratdayakab.go.id/ penginputan data masing-
masing OPD, dalam simpeg
sudah terintegrasi dengan e-
kinerja dan absensi
INFRASTRUKTUR/ APLIKASI
• Interoperabilitas
Adanya penerapan interoperabilitas (berbagai pakai) dan Integrasi Data antar
SKPD

Kab. MBD Sudah memiliki rencana interoperabilitas aplikasi di lingkungan


instansi sendiri yaitu Pembangunan aplikasi MBD satu data, rencana dijalankan
bulan mei saat ini msih tahap perampungan aplikasi
Komimen Pemerintah Daerah
APLIKASI Simpeg
(sipkeren.malukubaratdayakab.go.id)
APLIKASI E-kinerja (sipkeren.malukubaratdayakab.go.id /)
APLIKASI E-office
(http://eoffice.malukubaratdayakab.go.id/)
APLIKASI Sicantik cloud Calwedo (
https://sicantik.go.id/#/login)
APLIKASI Website Pemda (https://malukubaratdayakab.go.id)
Sekian Dan Terima Kasih
Kalwedo

Anda mungkin juga menyukai