Anda di halaman 1dari 23

BESARAN DAN SATUAN

KONVERSI SATUAN

SATUAN OPERASI ITP


DEFINISI
• Besaran
Segala sesuatu yang dapat diukur dan
dinyatakan secara kuantitatif
• Satuan
Ukuran (standar acuan) dari besaran
• Dimensi
Cara penulisan besaran dengan menggunakan
simbol (lambang) besaran pokok
Besaran Pokok:
Besaran yang ditetapkan
dengan suatu standar ukuran
Konseptual Contoh: massa, panjang, arus
listrik, dll

Besaran Turunan:
Besaran yang dirumuskan dari
Besaran besaran pokok
Contoh: tekanan, gaya, volume,
Fisika dlll

Besaran Skalar:
Hanya memiliki nilai

Matematis

Besaran Vektor:
Memiliki nilai dan arah
SISTEM SATUAN
Ada 2 macam:
1. Sistem metrik
a. mks (meter, kilogram, sekon)
b. cgs (centimeter, gram, sekon)
2. Sistem non metrik (sistem british)

Sistem Internasional (SI) :


Sistem satuan mks yang telah disempurnakan → yang
paling banyak digunakan
BESARAN POKOK MENURUT SISTEM INTERNASIONAL

NO Besaran Pokok Satuan Dimensi


1 Panjang Meter (m) L
2 Massa Kilogram (kg) M
3 Waktu Sekon (s) T
4 Arus Listrik Ampere (A) I
5 Temperatur/suhu Kelvin (K) Θ
6 Intensitas cahaya Candela (cd) j
7 Banyaknya zat Mol N
BESARAN TURUNAN
NO Besaran Turunan Rumus
1 Luas Panjang x Lebar
2 Volume Panjang x lebar x
tinggi
3 Massa jenis Massa / Volume
4 Kecepatan Perpindahan / waktu
5 Percepatan Kecepatan / waktu
6 Gaya Massa x percepatan
7 Usaha dan Enenrgi Gaya x perpindahan
8 Tekanan Gaya / Luas
9 Daya Usaha / waktu
10 Impuls dan Momentum Gaya x waktu

Tentukan satuan dan dimensi dari besaran turunan tersebut!


KEGUNAAN DIMENSI
• Membuktikan kesetaraan dua besaran fisis
• Menguji suatu persamaan benar atau salah
• Menurunkan persamaan suatu besaran fisis
jika kesebandingan besaran fisis lainnya
diketahui
CONTOH
Jika G merupakan suatu konstanta dari
persamaan gaya tarik menarik antara dua benda
yang bermassa m1 dan m2, serta terpisah antara
jarak r. Maka tentukan dimensi dan satuan dari
G!
JAWAB

Satuan : G = kg-1m3s-2
LATIHAN
1. Buktikan bahwa besaran energi (E = ½ mv2)
dan usaha (W = F.s) memiliki dimensi yang
sama, dimana F, m, v, s secara berturut turut
adalah gaya, massa, kecepatan dan
perpindahan!
2. Besarnya massa jenis suatu benda yang
memiliki massa dan luas dinyatakan dengan
persamaan . Jika g adalah konstanta, maka
tentukan dimensi dan satuannya!
KONVERSI SATUAN
Satuan dapat dilakukan perhitungan dengan menggunakan simbol
aljabar: penjumlahan, pengurangan, perkalian dan pembagian.
Penjumlahan dan pengurangan
Syarat: memiliki satuan yang sejenis
Contoh:
1. 5 kg + 3 J (tidak bisa dijumlahkan karena memiliki jenis satuan yang
berbeda)

2. 10 lb + 5 g (dapat dijumlahkan karena memiliki satuan yang


sejenis)
1 kg = 2,2 lb, maka:
KONVERSI SATUAN
Perkalian dan Pembagian
Syarat: boleh memiliki satuan yang berbeda
Contoh:
1. 10 cm : 4 s = 2,5 cm/s
MASSA
Menunjukkan kuantitas materi di dalam suatu
benda
Satuan SI : kg
1 kg = 1000 g = 1 x 103 g
VOLUME
Panjang (m) pangkat tiga
Satuan SI : m3
1 cm3 = (1 x 10-2 m)3 = 1 x 10-6 m3
1 cm3 = (1 x 10-2 m)3 = 1 x 10-6 m3
1 L = 1000 mL = 1000 cm3 = 1 dm3
1 mL = 1 cm3
KERAPATAN/DENSITY
Massa benda dibagi volume

1 g/cm3 = 1 g/mL = 1000 kg/m3


1 g/L = 0,001 g/mL
SUHU
212 672 373 100

Boiling point

180 100

32 492 273 0
Freezing point
Farenheit
Rankine

Kelvin
Celcius
-460 0 Absolute zero 0 -273
SUHU
LATIHAN
1. 4 lb/ft to kg/m
2. 1 lb/ft3.s to kg/m3.s
3. 1,1 U.S gallon to ft3
4. 1,1 U.S gallon to m3
5. 1,57 x 10-2 g/cm.s to lb/ft.s
6. 400 cm3/min to in3/day
7. 4 lb/ft to g/cm
8. 1,57 x 10-2 kg/m.s to lb/ft.s
LATIHAN
1. Sepotong emas batangan dengan massa 301 g memiliki
volume 15,6 cm3. Hitunglah kerapatan emas tersebut!
2. Logam platina dengan kerapatan 21,5 g/cm 3 mempunyai
volume 4,49 cm3. Berapa massa logam tersebut!
3. Logam solder yang terbuat dari paduan logam timah dan
timbal memiliki titik leleh 224 oC. Berapa titik lelehnya
dalam oF?
4. Titik didih helium adalah -452 oF. Berapa oC?
5. Ubahlah 400 in3/day menjadi cm3/min!
6. Tentukan hasil dari 1 hp + 300 watt! 1 hp = 746 watt

Anda mungkin juga menyukai