Anda di halaman 1dari 13

Implementasi Nilai Nasionalisme dalam

Peran ASN sebagai Pelaksana Kebijakan


Publik

Oleh Sub Kelompok 1


1. Syahrudin, S.E.
2. Budiman, S.E.
3. Ari Purwanto, S.Kom.
4. dr. Willis Setia Wati
Apa itu Nasionalisme ?

Nasionalisme dalam arti luas adalah Rasa


cinta yang wajar terhadap bangsa dan
Negara, dan sekaligus menghormati bangsa
lain.
Nasionalisme dalam bingkai
Pancasila

Pandangan atau paham kecintaan manusia


Indonesia terhadap bangsa dan tanah airnya
yang didasarkan pada nilai nilai pancasila
Nilai nilai Nasionalisme
Pancasila bagi ASN

Pancasila adalah sebagai nilai-nilai dasar nasionalisme


dalam pelaksanaan tugas jabatan ASN.
ASN harus memiliki jiwa dan semangat
nasionalisme yang luas berdasarkan pancasila
dengan mengedepankan kepentingan nasional
diatas segala-galanya.
Prinsip Nasionalisme bangsa indonesia
Nilai-Nilai Pancasila
1. Implementasi Nilai Nasionalisme Dalam Melaksanakan Peran PNS Sebagai Pelaksana Kebijakan Publik

Pasal 10 UU No 5 Tahun 2014


Fungsi ASN sebagai pelaksana kebijakan publik
Tentang Aparatur Sipil Negara

• Perumusan kebijakan
• Implementasi kebijakan
• Pengawasan dan penilaian hasil kebijakan

Berorientasi pada kepentingan publik dan senantiasa


menempatkan kepentingan publik, bangsa dan negara di atas
kepentingan lainnya, mengedepankan kepentingan nasional
ketimbang kepentingan sektoral dan golongan
ASN sebagai Pelaksana kebijakan
Publik

1. Berperan aktif dalam membangun kesadaran masyarakat akan


pentingnya penerapan protokol kesehatan di tengah pandemi
Covid 19
2. Mensukseskan program pemerintah dengan baik (vaksinasi,
SPM,) dll
3. Melayani masyarakat sesuai dengan aturan perundang-undangan
(SOP)
Contoh Sederhana Implementasi Nilai Nasionalisme dalam melaksanakan peran PNS
sebagai Pelaksana Kebijakan Publik.

Kemarin selepas pembelajaran Agenda 2 jam 14.59 WIB, saya di telpon oleh
sekretaris badan bahwa diinformasikan sebagai tim penyusun Renstra agar
melaksanakan Asistensi penyusunan Renstra OPD ke Bappeda Pukul 15.30 WIB.
Padahal saya sedang di Bebas Tugaskan untuk mengikuti pelatihan dasar CPNS,
Namun saya tetap hadir sebagai tanggungjawab tim dan karena pembelajaran materi
tatap muka telah selesai dilaksanakan. Setibanya di Bappeda Pukul 15.30 wib, kami
bersama tim terlebih dahulu menunggu karena masih ada OPD lain yang
melaksanakan asistensi, dan ketika OPD tersebut telah selesai kami langsung
dipersilahkan masuk.
Dalam Proses Asistensi terjadi tukar pendapat antara tim penyusun renstra dan tim
ahli dari provinsi, dengan kesimpulan ada beberapa bagian dari renstra opd kami yang
harus diperbaiki dan asistensi penyusunan Renstra OPD pun selesai pada pukul 16.50
WIB.
Dari Contoh Asistensi Penyusunan Renstra OPD tersebut terdapat nilai-nilai Nasionalisme
PNS sebagai Pelaksana Kebijakan Publik.

1. Tenggang rasa : Dimana walaupun sudah masuk waktu asistensi tetapi tetap menunggu
dan mempersilahkan OPD lain yang sedang asistensi untuk menyelesaikan terlebih
dahulu.
2. Disiplin : Datang Sebelum jadwal asistensi dimulai.
3. Bertanggungjawab : Meskipun sedang menjalani latsar CPNS dan dibebas tugaskan,
saya sebagai tim penyusun tetap ikut dalam proses asistensi.
4. Musyawarah : Dalam menyusun Renstra yang baik, dilakukan musyawarah antara tim
penyusun dan tim ahli dari provinsi dalam bentuk asistensi.
5. Tidak Memaksakan Kehendak : Hasil dari asistensi yang harus merubah beberapa bagian
Renstra OPD yang telah kami buat tetap kami laksanakan sesuai arahan tim ahli.

Dalam pelaksanaan Tugas PNS pada dasarnya telah banyak melakukan nilai-nilai
Pancasila karena itu sebagai dasar PNS yang Bertanggungjawab.
2. ASN yang berorientasi pada pelayanan
Publik

1. Bersikap adil dan tidak diskriminatif dalam memberikan


pelayan ( tdk membeda-bedakan publik)
2. Memberikan pelayan tepat waktu (disiplin masuk-pulang)
3. Memberikan informasi dengan jelas dan lengkap kepada
publik
3. ASN Berintegritas Tinggi

1. Tidak menerima imbalan dalam pelaksaan kebijakan publik( suap)


2. Menjalankan kebijakan pemerintah dengan baik (laporan tepat
waktu)
3. Saling membantu dalam menyelesaikan pekerjaan
4. Menjunjung tinggi nilai-nilai kejujuran, ( tidak berbohong kepada
teman, atasan dan tidak suka mencari cari alasan)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai