Anda di halaman 1dari 21

SISTEM

PENCERNA
AN
MANUSIA
01. MARASTRI7 :
KELOMPOK
AYUANINDYA C.
02. MUTHIA ZAHRA NUR
AZIZAH
03. RINI WIDYASTUTI
04. SABRINA NUR HABIBAH
S.
05. SEFINNA SYAFELIA
NAZMI
06. SITI ALTHAFIA ADINI
Fungsi Sistem Pencernaan
Fungsi utama mengubah makanan menjadi nutrisi yang
dibutuhkan tubuh.

Organ Sistem Pencernaan


Organ pencernaan antara lain meliputi; mulut,
kerongkongan, lambung, usus kecil, usus besar,
rectum, anus.Sementara, kelenjar pencernaan
antara lain terdiri dari; ludah atau air liur,
pancreas, kantung empedu, hati
PROSES
SISTEM
PENCERNAAN
Mulut
 Mulut adalah awal dari saluran pencernaan
 Terjadi pencernaan mekanik dan kimiawi

Kerongkongan
 Kerongkongan terletak di tenggorokan dekat trakea
 Kerongkongan akan menerima makanan dari mulut saat proses menelan
 Serangkaian kontraksi otot di dalam kerongkongan yang disebut peristaltik
mengantarkan makanan untuk menuju ke perut

Lambung
 Lambung adalah organ berongga atau "wadah" yang berfungsi untuk menyimpan
makanan saat sedang dicampur dengan enzim pencernaan
 Sel-sel di dalam lapisan lambung akan mengeluarkan asam kuat dan enzim kuat yang
bertanggung jawab untuk proses pemecahan makanan

Usus Halus
 Usus halus adalah tabung berotot sepanjang 22 kaki atau sekitar 8,25 meter yang
berfungsi memecah makanan menggunakan enzim yang dilepaskan oleh pankreas dan
empedu dari hati
Pankreas
 Pankreas dapat mengehasilkan enzim pencernaan ke dalam usus dua belas jari yang
memecah protein, lemak, dan karbohidrat

Hati
 Hati memproses nutrisi yang diserap dari usus kecil
 Hati juga berfungsi mendetoksifikasi bahan kimia berbahaya atau beracun.

Kantong Empedu
 Kantung empedu berfungsi menyimpan dan memekatkan empedu dari hati, dan
kemudian melepaskannya ke dalam usus dua belas jari di usus kecil untuk membantu
menyerap dan mencerna lemak.

Usus Besar
 Usus besar adalah tabung berotot sepanjang kurang lebih 1,82 m yang
menghubungkan usus kecil ke rektum

Anus
 Anus adalah bagian terakhir dari saluran pencernaan yang berfungsi untuk
mengeluarkan feses
RONGGA ORAL
GIGI KELENJAR
LIDAH
LUDAH

Gigi merupakan struktur utama Lidah berfungsi untuk mengatur Air ludah mengandung ezim
mulut untuk merobek dan dan mencampur makanan serta amilase atau enzim ptyalin yang
menggiling makanan. reseptor sensorik untuk rasa berfungsi mengubah amilum
(polisakarida) menjadi maltosa
(disakarida)
FARING
Faring adalah tabung fibromuskular.
Pada umumnya faring dibagi menjadi
tiga bagian yaitu : Faring nasal yang
berhubungan dengan rongga hidung,
Faring oral yang berhubungan dengan
rongga paru-paru, dan Faring laryngeal
yang berhubungan dengan epiglotis dari
laring serta menuju ke Esofagus.
ESOFAGUS
Esofagus atau kerongkongan adalah
tabung (tube) berotot pada
vertebrata yang dilalui sewaktu
makanan mengalir dari bagian mulut
ke dalam lambung. Makanan
berjalan melalui esofagus dengan
menggunakan proses peristaltik.
LAMBUNG
Lambung adalah bagian dari saluran
pencernaan yang dapat mekar paling banyak.
Secara anatomik, lambung memiliki lima
bagian utama, yaitu kardiak, fundus, badan
(body), antrum, dan pilori

Fungsi Lambung :
 Penyimpanan makanan
 Produksi kimua
 Digesti protein
 Produksi mucus
 Produksi faktor intrinsik
 Absorpsi
SEKRESI PADA LAMBUNG DIGESTI
LAMBUNG
1. TAHAP SEFALIK 1. DIGESTI PROTEIN
Masuknya makanan ke dalam mulut atau Pepsinogen (disekresi sel chief) diubah
tampilan, bau, atau pikiran tentang makanan, menjadi pepsin oleh asam klorida (disekresi
dapat merangsang sekresi lambung. sel parietal).

2. TAHAP LAMBUNG 2. LEMAK


Terjadi saat makanan mencapai lambung dan Lipase lambung (disekresi sel chief)
berlansung selama makanan masih ada. menghidrolisis lemak susu menjadi asam
lemak dan gliserol
3. TAHAP USUS
Terjadi setelah kimus meninggalkan lambung 3. KARBOHIDRAT
dan memasuki usus halus yang kemudian Amilase dalam saliva yang menghidrolisis zat
memicu faktor saraf dan hormon tepung bekerja pada pH netral.
PENGOSONGAN PADA LAMBUNG
Pengosongan lambung diatur oleh refleks enterogastrik neural
dan mekanisme hormonal (enterogastrone).

Faktor yang mempengaruhi pengosongan lambung :


1. Jumlah kimus di lambung
2. Derajat keenceran kimus
3. Kesiapan duodenum menerima kimus (lemak, asam,
hipertonisitas, peregangan).
4. Pencernaan protein dimulai di antrum lambung, tempat
peristaltic yang kuat mencampur makanan dengan getah
lambung
5. Berlanjut di korpus lambung di bawah pengaruh amilase air
liur yang ikut tertelan
USUS HALUS
Keseluruhan usus halus adalah tuba terlilit
yang merentang dari sfingter pilorus sampai
ke katup ileosekal, tempatnya menyatu
dengan usus besar.

Divisi (Bagian) pada Usus Halus :


 Duodenum
 Jejenum
 Ileum
MOTILITAS
Gerakan usus halus mencampur isinya dengan enzim untuk pencernaan, memungkinkan
produk akhir pencernaan mengadakan kontak dengan sel absorptif, dan mendorong zat
sisa memasuki usus besar.
● Segmentasi irama
● Peristaltis

Segmentasi irama Peristaltis


PANKREAS
Membuat dan mengeluarkan enzim pencernaan ke dalam usus, dan juga organ endokrin

yang membuat dan mengeluarkan hormon ke dalam darah untuk mengontrol metabolisme

energi dan penyimpanan seluruh tubuh (Longnecker, 2014).

Jaringan penyusun pankreas :


● Jaringan eksokrin
● Jaringan endokrin
Fungsi pada pancreas :
● Eksokrin
● endokrin
KENDALI PADA PANKREAS
● Sekretin diproduksi oleh sel mukosa duodenum dan diabsorbsi ke dalam
darah untuk mencapai pancreas
● CCK diproduksi oleh sel mukosa duodenum sebagai respon terhadap lemak
dan protein separuh tercerna yang masuk dari lambung .
HATI
Organ intestinal terbesar dengan berat antara 1,2 - 1,8 kg atau 25% berat badan orang

dewasa yang menempati sebagian besar kuadran kanan atas abdomen dan merupakan pusat

metabolisme tubuh.
Fungsi hati :
● Memproduksi protein plasma
● Fagositosis mikroorganisme dan eritrosit dan leukosit
● Pusat metabolisme protein, lemak dan karbohidrat.
● Pusat detoksifikasi zat yang beracun
● Merupakan cairan empedu.
KANDUNG EMPEDU
Organ berbentuk buah pir yang dapat menyimpan sekitar 50 ml empedu yang dibutuhkan

tubuh untuk proses pencernaan.


Fungsi empedu :
● Elmusifikasi lemak
● Absorpsi lemak
● Pengeluaran kolesterol dari tubuh
KENDALI PADA SEKRESI & ALIRAN
EMPEDU
Sekresi empedu diatur oleh faktor saraf (impuls parasimpatik) dan hormon

(sekretin dan CCK) yang sama dengan yang mengatur sekresi cairan pankreas.
USUS BESAR
Bagian usus antara usus buntu dan rektum. Fungsi utama organ ini adalah menyerap air

dari feses.

Bagian Usus besar :


● Sekum
● Kolon
● Rektum
● Anus
KESIMPULAN

Anda mungkin juga menyukai