Anda di halaman 1dari 11

BAHASA

INDONESIA
TEKS ANEKDOT
Ibu Mely Puspitasri
Kompetensi Dasar :
3.6 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks anekdot.

Tujuan Pembelajaran :
1.Mengidentifikasi Struktur Teks Anekdot
2.Mengidentifikasi Kebahasaan Teks Anekdot
Mengidentifikasi
Adalah kegiatan yang mencari,
menemukan, mengumpulkan,
meneliti, mencatat data dan
informasi dari Teks Anekdot
Struktur
struktur adalah cara sesuatu disusun atau
dibangun, yang disusun dengan pola
tertentu,pengaturan unsur atau bagian dari suatu
objek atau sistem.
Struktur dalam Teks Anekdot
Ciri-ciri Teks Anekdot
Ciri bahasa teks anekdot
menggunakan kata yang menduduki
fungsi keterangan waktu yang
menunjukkan cerita masa lalu/waktu
lampau, menggunakan kata seru
untuk menunjukkan ekspresi
(terkejut, kagum, dan seterusnya)
menentukan kata-kata tertentu, dan
menggunakan ungkapan bahasa
(kata, frasa, kalimat) yang maknanya
dianggap lucu dan menyebabkan
orang tersenyum atau tertawa.
Styles of
Readers
SKiMM in SCANNING DEPTH
g READING

A style reading where to


A style of skip reading to finding an answer, getting a A style of reading where
get an overview by proper quotation or reference you cover the concept by all
reading the first line or a means
section
T u g a s R u m a h ! !
Carilah Contoh Teks Anekdot yang
berbetuk cerita yang terdapat Paragraf
dengan judulnya yang Bebas ,Buatlah
susunan dari struktur Teks Anekdot
tersebut !!
T E R I M A K A S I H

Anda mungkin juga menyukai