Anda di halaman 1dari 10

ADMINISTRASI KEUANGAN, PROSES

ADMINISTASI KEUANGAN DAN PERAN


GURU DALAM ADMINISTRASI KEUANGAN

AMRIANTO 1301480 PEND. BIOLOGI


Pengertian

Administrasi keuangan sekolah adalah


suatu proses pencatatan dan pengendalian
keuangan milik sekolah yang dilaksanakan
secara bertanggungjawab, jujur, terbuka,
tertib, cermat, efektif, efisien sehingga
terarah pada pencapaian tujan sekolah
secara optimal.
Proses administrasi keuangan

Penyusunan Penyusunan
RPS RKAS

Pertanggun
Penggunaan
g Jawaban
Penyusunan
Proses RPS
administrasi keuangan
Program sekolah, baik jangka panjang,
menengah, pendek, disusun dengan tujuan:
RPS terdiri atas
rencana strategis • Menjamin agar tujuan sekolah yang telah
(Renstra) dan ditetapkan dapat dicapai
rencana operasional • Mendukung kordinasi antar stoke holder
(Renop). Pemerintah sekolah
Indonesia melalui • Menjamin terciptanya integrasi, sinkronisasi,
Kementerian dan sinergi baik antar pelaku sekolah
Pendidikan Nasional • Menjamin keterkaitan dan konsistensi dalam
di tahun 2006 pelaksanaan
menerbitkan • Mengoptimalkan partisipasi warga sekolah dan
Panduan Penyusunan masyarakat
Rencana • Menjamin tercapainya penggunaan sumber
Pengembangan daya secara efisien dan efektif
Sekolah (RPS). • Sebagai dasar ketika melaksanakan monitoring
dan evaluasi pada akhir program
Proses administrasi keuangan

Penyusunan RKAS
RKAS merupakan rencana biaya dan pendanaan
program/kegiatan secara rinci untuk satu tahun  anggaran.
RKAS adalah dokumen anggaran-anggaran sekolah resmi
yang disetujui kepala sekolah serta disahkan Dinas 
Pendidikan setempat (bagi sekolah negeri), atau
penyelenggara pendidikan/yayasan (bagi sekolah swasta).
Penggunaan
Proses administrasi keuangan
• Otorisator adalah pejabat yang diberi
Pengunaan wewenang untuk mengambil tindakan yang
Keuangan Sekolah mengakibatkan terjadinya penerimaan atau
pengeluaran keuangan.
menurut  Depdagri

dan depdikbud 1996 Ordonator  adalah pejabat yang berwenang
yang melakukan pengujian dan
menyatakan bahwa memerintahkan pembayaran atas segala
dalam administrasi tindakan yang dilakukan berdasarkan
keuangan harus ada otorisasi yang telah ditetapkan.
pemisahan tugas dan • Bendaharawan adalah pejabat yang
fungsi otorisator, berwenang yang melakukan penerimaan dan
ordonator dan pengeluaran uang atau surat-surat berharga
lainnya, yang dapat dinilai dengan uang dan
pembendaharawan. diwajibkan membuat perhitungan dan
pertanggung jawaban.
Proses administrasi keuangan
Pertanggung Jawaban

Pertanggung jawaban dapat disampaikan


pada pimpinan, sumber pemberi dana
maupun kepada personil sekolah untuk
dapat diketahui bersama
Pemeriksaan

Pencatatan Keuangan pada buku Kias Umum dan buku


Kas Pembantu dilakukan sepanjang ada transaksi
penerimaan dan Pengeluaran Uang, yang terlebih dahulu
dibukukan pada buku Kas Umum kemudian dibukukan
pada buku Kas Pembantu.
Pelaporan

Laporan semua kegiatan yang dilakukan dalam rangka


pelaksanaan tugas pengelolaan keuangan disekolah
harus dilaporkan dengan menggunakan tatacara yang
ditetapkan. Format laporan keuangan sekolah
merupakan daftar semua jenis penerimaan dan
pengeluaran uang, atau yang disamakan dengan uang
disampaikan kepada atasan.
Peran Guru Dalam Administrasi Sekolah

1. Membuat file keuangan sesuai dengan dana pembangunan.


2. Membuat laporan data usulan pembayaran gaji, rapel ke Pemerintah
Kota.
3. Membuat pembukuan penerimaan dan penggunaan dana
pembangunan.
4. Membuat laporan dana pembangunan pada akhir tahun anggaran.
5. Membuat laporan Rancangan Anggaran Pendapatan Bantuan
Sekolah (RAPBS).
6. Membuat laporan tribulan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS).
7. Menyetorkan pajak PPN dan PPh.
8. Membagikan gaji atau rapel.
9. Menyimpan dan membuat arsip peraturan keuangan 

Anda mungkin juga menyukai