Anda di halaman 1dari 7

KELOMPOK 4

KERAJAAN BANTEN
Anggota kelompok
• Agilia Juliana Desita • Nazuwa kanza Azzahra
• Amanda dedek delviera • Noval verdinan • Ilham yulianda putra
• Reni Erma putri • Ahmad Jefri • Mhd reski anada sastra
• Yogi Junesa • Dhika factur Ihsani dhion
Latar Belakang
kerajaan banten adalah kerajaan yang islam yang berdiri pada tahun 1528  ,
ketika kerajaan demak memperluas pengaruhnya ke kawasan pesisir barat
pulau jawa, dengan menaklukan beberapa kawasan  pelabuhan  salah
satunya banten yangkemudian menjadikannya sebagai pangkalan militer
serta kawasan perdagangan.penaklukan ini dilakukan oleh maulana
hasanudin. Setelah penaklukan tersebut, Maulana Hasanuddin mendirikan
benteng pertahanan yang dinamakan surosowa, yang akhirnya menjadi
kerajaan banten.
Letak Geografis

Kerajaan Banten adalah salah satu kerajaan


dalam peradaban Islam di Indonesia.
Kerajaan ini bertempat di wilayah barat
Pulau Jawa sampai dengan Lampung,
Sumatera, dan berlangsung dari tahun
1526 sampai 1813.
Sistem Pemerintahan

sistem kesultanan, sehingga kerajaan


banten juga bisa disebut dengan
kesultanan banten.
Struktur masyarakat
Struktur masyarakat Golongan raja dan keluarga, menduduki status sosial yang
paling tinggi, hal ini disebabkan karena fungsi dan jabatannya
Banten dibagi atas empat merupakan pemegang kekuasaan politik dan ekonomi.
kelompok, Golongan elit, yaitu kelompok yang memiliki status sosial
yaitu: Golongan raja dan tinggi karena jabatannya seperti bangsawan Mangkubumi,
Menteri, Laksamana, Senopati, Ulama, Tumenggung dan
keluarga, golongan elit, Syah Bandar.
golongan bukan elit, dan Golongan bukan elit, seperti para pedagang, nelayan, tentara,
golongan budak. petani, seniman, dan pejabat rendahan.
Golongan budak yaitu yang tidak mampu membayar utang.
Sistem Kepercayaan
Penduduk Baduy menganut agama khusus yang disebut Sunda wiwitan atau Sunda Asli.
Menurut krusemen(garna 1987),agama sunda wiwitan itu pada prinsipnya adalah agama
budha yang dipengaruhi oleh hindu dan islam. Agama Sunda Wiwitan juga disebut
agama Islam Sunda atau agama Adam, mereka mengakui adanya Tuhan Yang Maha Esa
yang mereka sebut "BATARA TUNGGAL" dan mereka juga mengakui adanya Nabi
Adam,Nabi Muhammad SAW dan syahadat seperti dalam ajaran islam. Tetapi mereka
tidak melaksanakan ibadah agamanya dengan apa yang orang islam lakukan.
Kepercayaan mereka terhadap islam masih dicampur dengan kepercayaan dan adat
istiadat yang kuat
Runtuhnya Kerajaan
Alasan Kerajaan Banten Runtuh
Karena dengan kejayaan Sultan Banten,
tentu tidak menyenangkan VOC. Sebab,
VOC selalu berusaha menguasai Kerajaan
Banten. VOC berhasil membujuk Sultan
Haji sehingga ia berselisih paham dengan
ayahnya, Sultan 

Anda mungkin juga menyukai