Anda di halaman 1dari 22

PERSONAL

REVOLUTION
PERUBAHAN DIPERLUKAN UNTUK MASA DEPAN
PERSONAL
REVOLUTION?
A turn around of a predominant way of thinking or doing
things TO BETTER YOURSELF
MAHASISWA DAN
SISWA
Sebuah perubahan selalu diperlukan dalam hidup.
Perubahan biasa terjadi karena sebuah tuntutan
yang ada dalam kehidupan dan membuat kita
melakukan sesuatu yang tidak biasa kita lakukan.

Salah satu tuntutan yang ada adalah ketika sudah


berhasil naik ke suatu jenjang yang lebih tinggi
seperti dari siswa menjadi mahasiswa.
MENJADI
MAHASISWA
Banyak yang berpikiran bahwa mahasiswa merupakan
pelajar dengan ilmu yang lebih terfokus dan lebih
dalam dari seoang siswa. namun arti dari seorang
mahasiswa tidak hanya seperti itu. mahasiswa memiliki
peranan penting dan nilai - nilai yang harus diterapkan
dalam kehidupan
PERAN DAN FUNGSI
01
MAHASISWA
Mahasiswa Sebagai Iron Stock
02 Mahasiswa Sebagai Agent of Change 03 Mahasiswa Sebagai Guardian of Value

04 Mahasiswa Sebagai Moral Force 05 Mahasiswa Sebagai Social Control


SEBAGAI IRON STOCK
Mahasiswa sebagai penyangga bangsa diharapkan tidak hanya memiliki intelektual yang baik namun
juga akhlak dan etika yang baik. Diharapkan setiap mahasiswa mampu berperilaku baik, menjaga etika,
selalu dapat mengendalikan diri dan menggunakan intelektualnya di jalan yang baik demi kemajuan
bangsa dan negara
SEBAGAI AGENT OF
CHANGE
Mahasiswa sebagai agent of change atau pembawa perubahan dimana mahasiswa bisa menyuarakan
aspirasi dari rakyat untuk membawa perubahan pada bangsa dan negara di berbagai aspek kehidupan
yang ada.
SEBAGAI GUARDIAN OF
VALUE
Mahasiswa memiliki kewajiban untuk menjaga nilai - nilai kebaikan yang ada di masyarakat seperti
gotong royong, empati, integritas, dll. hal ini dapat dilakukan dengan banyak hal seperti penerapan dalam
kegiatan yang turun langsung ke masyarakat ataupun kehidupan sehari hari bersama masyarakat sekitar.
Ketika suatu nilai kebaikan terancam untuk dihilangkan maka sudah sewajarnya sebagai mahasiswa kita
bertindak untuk mencegahnya
SEBAGAI MORAL
FORCE
Mahasiswa juga memiliki kewajiban untuk menjaga moral yang ada sehingga sesuai dengan tingkat
intelektualnya. junjungan moral ini wajib untuk dilakukan karena intelektual tanpa adanya moral dapat
menyebabkan kehancuran.
tidak hanya bagi diri sendiri penjagaan moral juga wajib untuk diterapkan di masyarakat mengingat
dampak globalisasi yang menyebabkan terkikisnya moral moral yang ada di masyarakat.
SEBAGAI SOCIAL CONTROL
Mahasiswa juga dikenal memiliki peran social control. Maksudnya adalah mahasiswa memiliki kontrol
sosial terhadap kehidupan masyarakat, bangsa, dan negara. Ketika ada kejadian yang tidak sesuai dengan
cita-cita bangsa dan nilai luhur bangsa, maka mahasiswa akan memberikan saran, kritikan, dan solusi.
Hal Apa yang Harus Diubah
untuk Memenuhi Peran Tersebut?
Siswa ke Mahasiswa ?
Inisiatif Kepekaan Fokus

Peduli Disiplin Berani

Mandiri Etika
Tridharma Perguruan
Tinggi
• Pendidikan dan Pengajaran
• Penelitian dan Pengembangan
• Pengabdian Kepada Masyarakat
UKM FAKULTAS
TEKNIK
Discover the Possibilities, Act by Your Talent
Entrance Endurance
Engineering Traditional Dance Engineering Modern Dance
IG : @entranceundip IG : @endurance_undip
CP Line : rereeysitaa (Reeysita) CP Line : tirzasau_(Tirza)
Engineers FC EBC
Futsal Engineering Badminton Club
IG : @engineers_fc IG : @badmintonft_undip
CP Line : faiq.nauval08 (Faiq) CP : 081241330965 (Chrismond)
ETC EVC Kobatek
Engineering Table Tennis Club Engineering Volleyball Club Komunitas Basket Teknik
IG : @tenismejaftundip IG : @evc_undip IG : @kobatek
CP : 085156713224 (Zidna) CP Line : sam.id_(Alam) CP Line : raelkenan (Raelda)
UPK
FAKULTAS
TEKNIK
Izzati

Persekutuan
Spiritualitas Mahasiswa Kristen
Tenik (PMK-FT)

Pelayanan Rohanin
Mahasiswa Katolik Fakultas
Teknik (PRMK-FT
Paduan Suara Mahasiswa Teknik (PSMT) Forum Studi Teknik
(FST)

Momentum
(Lembaga Pers Mahasiswa)
Mars Teknik
Marilah para mahasiswa warga Fakultas Teknik
Diponegoro
Berjuang Disamping menuntut ilmu
Demi bangsa dan negaraku
Ayo amalkan Dasar Pancasila UUD 45
Wilayah Indonesia telah memanggil kita untuk
Pembangunan semesta
Amalkan cipta daya
Sumbangkan segenap tenaga
Pasti meningkat kemakmuran rakyat

Hidup Fakultas Teknik

Hidup Fakultas Teknik

Hidup Fakultas Teknik

More : https://youtu.be/o1oDf4220n8
Thank
you
See you next time!

Anda mungkin juga menyukai