Anda di halaman 1dari 8

MAJELIS PERWAKILAN

KELAS SMAN 24 BANDUNG


MAJELIS PERWAKILAN KELAS
Adalah sebuah Lembaga Legislatif di SMAN 24 Bandung yang
bertugas sebagai Aspirator, Evaluator, dan Planner
Dalam menjalankan tugas, biasanya Pengurus dan Anggota selalu
memakai Rompi Hitam yang menjadi ciri MPK SMAN 24 Bandung
Komisi A
Biasa disebut Aspirator, yaitu Komisi yang bertugas
sebagai penampung seluruh aspirasi warga SMAN 24
Bandung. Aspirasi ini berkaitan dengan MPK, OSIS,
maupun Sekolah
PROGRAM KERJA KOMISI A

Mading Profile
Semangka day Aspirasi
MPK

Pengambilan
Mading Aspirasi Aspiration day Aspirasi Lewat
Media Sosial

Pengolahan
Aspirasi
Komisi B
Biasa disebut Evaluator, yaitu Komisi yang berfungsi
untuk melakukan Evaluasi Internal (MPK) atau Eksternal
(OSIS) Sebagai perwujudan dalam mencapai Visi Misi
SMAN 24 Bandung
Melakukan
evaluasi
internal secara
Bertanggung berkala
Mengontrol
jawab atas
dan
pembukuan
sistem mengevaluasi
pendidikan MPK kinerja OSIS

Bertanggung
Program jawab atas
Melaksanakan pelaksanaan
kumpul komisi Kerja
kaderisasi tahap
secara rutin 3 TFL (Training
For Leader)

Bertanggung Menerima
jawab atas LPJAT
penyampaian dan (Laporan
pengesahan MoU Pertanggungjaw
(Memorandum of aban Akhir
Understanding) Tahun) OSIS
Komisi C
Biasa disebut Planner, yaitu komisi yang berfungsi
sebagai perencana kegiatan internal dan eksternal
agar sesuai dengan AD / ART dan Visi Misi sekolah
Garis Besar Haluan
Kerja (GBHK) OSIS Rapat Komisi

TAP MPK Rapat Umum

Rapat
Peraturan
Evaluasi
Organisasi
Program
Kalender Kerja Riung
MPK Mumpulung
Komisi C
PEMILU
Kaderisasi Raya

Screening AD/ART
Calon Ketua OSIS
LPJAT

Anda mungkin juga menyukai