Anda di halaman 1dari 9

MAKKIYAH

DAN MADANIYAH
By: Moh. Masrur
APA ITU MAKKIYAH DAN MADANIYAH?

Kata makkiyah merupakan kata sifat yang disandarkan kepada kota


tersebut. Dan sesuatu disebut makkiyah apabila ia mengandung kriteria yang
berasal dari Makkah atau yang berkenaan dengannya.

Begitu pula dengan madaniyah, ia diambil dari nama kota Madinah, tempat
Rasulullah SAW berhijrah dan membangun masyarakat Islam serta
mengembangkan Islam hingga ke segala penjuru dunia. Dari sini kemudian para
ulama dalam mendefinisikan makkiyah dan madaniyah tidak hanya terpaku pada
pengertian yang sangat sempit, melainkan juga memasukan unsur waktu yang
tak terpisahkan dari sejarah Rasulullah.
Menunjukkan
waktu turun ayat

Imam Az Zarkasyi dalam bukunya


Al Burhan fi Ulum Al Qur’an, dan syaikh mana’ Menunjukkan
khalik al-qattan dalam kita mabahits fii ulumil periode tempat
qu’an telah menyebutkan tiga variabel definisi turun ayat
mengenai makkiyah dan madaniyah :

Objek sasaran wahyu


PERBEDAAN AYAT MAKKIYAH DAN
MADANIYAH
Ayat-ayat Makkiyah dengan ciri-ciri:
a. Umumnya pendek-pendek
ُ ‫ي َااَ يُّ َه اا َّلن‬
b. Didahuluikata ‫اس‬
c. Berisi keimanan, pahala dan ancaman, kisah-kisah umat
terdahulu dan akhlak.

d. Setiap surat yang terdapat :


- Kata ‫ك ال‬
- Ayat sajdah
- Kisah para nabi
Ayat-ayat Madaniyah:

a. Umumnya panjang.
b. Didahului kata ‫ي اَاَ ُّي َهاا َّل ِذ ْي َنَأ َم ُن ْوا‬
c. Berisi syariah, baik yang terkait dengan ibadah
atau muamalah.
d. Kebanyakan membahas hal-hal yang berhubungan
dengan hukum2 kemasyarakatan dan kenegaraan
PERSELISIHAN ULAMA’ MENGENAI KATEGORI MAKKIYAH DAN
MADANIYAH

Ayat-ayat Makkiyah dalam surat-surat Madaniyah contoh firman Allah dalam surat Al-
Hujurat ayat 13.

Ayat-ayat Madaniyah dalam surat Makkiyah misalnya tiga ayat surat Al-an’am yang
diturunkan di Madinah, yaitu ayat 151 – 153.

Ayat yang diturunkan di Madinah tetapi hukumnya Makkiyah contoh


surat Al-Mumtahanah

yang serupa dengan yang diturunkan di Makkah dalam


kelompok Madaniyah Contohnya Firman Allah dalam surat
Al-Anfal: ayat 32
Yang serupa dengan yang diturunkan di Madinah dalam kelompok
Makkiyah : contoh dalam surat An-Najm. Ayat 32

Ayat yang dibawa dari Makkah ke Madinah Contohnya ialah dalam


surat Al-A’la.

Ayat yang dibawa dari Madinah ke Makkah Contohnya awal surat


Bara’ah,

Ayat yang turun diwaktu malam dan waktu siang bagian-bagian akhir
surat ali Imron. dll
Tujuan Mempelajari Makkiyah &
Madaniyah
untuk

Menambah keyakinan, bahwa al - mengetahui perjalanan


qur’an murni firman Allah Rasulullah.

Kesungguhan para sahabat dan


Mempermudah memahami al qur’an generasinya dalam menjaga
seperti ayat nasikh dan mansukh keaslian al qur an

Kronologis penurunan al qur an


yang berangsur-angsur
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai