Anda di halaman 1dari 12

PERTUMBHAN DAN PERKEMBANGAN PADA

HEWAN
Tahap-tahap perrkembangan pada hewan

Pertumbuhan dan perkembangan hewan diawali


dengan proses embriogenesis.

Proses pertumbuhan hewan terdiri dari dua fase yaitu


fase embrionik dan pasca embrionik.

Pertumbuhan hewan diawali dengan pembentukan


zigot yang kemudian berkembang menjadi embrio

Fase embrionik terdiri dari pembelahan, gastrulasi,


dan organogenesis.
PEMBELAHAN
• Zigot berupa satu sel yang memiliki satu inti.
• Zigot mengalami pembelahan mitosis dari satu menjadi dua
sel, kemudian empat sel, delapan sel, enambelas sel dan
seterusnya.
• Pembelahan zigot berlanjut memberbentuk morula.
Selanjutnya dari morula membentuk blastula.

MORULA BLASTULA
GASTRULASI

Blastula berkembang membentuk gastrula.

Pada tahap gastrulasi terjadi pengaturan sel-sel blastula


menjadi tiga lapisan yaitu ektoderm, mesoderm dan
endoderm.

Terjadi pembentukan gastrosol (arkenteron) yang


nantinya akan membentuk usus.

Terbentuknya blastofor yang nantinya akan menjadi


anus dan lapisan embrional.
ORGANOGENE
SIS
• Organogenesis adalah pembentukan organ dan sistem
organ.
• Pada umumnya organ yang pertama dibentuk adalah
notokorda yang dibentuk mesoderma darah yang terletak
di atas arkenteron.
• Setelah gastrulasi selesai, lapisan ektoderm, mesoderm
dan endoderm, mengalami diferensiasi menjadi jaringan-
jaringan khusus yang akan berkembang membentuk
berbagai organ.
• Lapisan ektoderm berkembang menjadi:

– Saraf - otak
– sumsum tulang belakang - kulit luar
– bola mata - lensa mata
– hidung - telinga
– rambut - kuku
– medula kelenjar adrenal (kelenjar yang
terletak di atas ginjal).
• Lapisan mesoderm berkembang menjadi:
– lapisan kulit dalam - otot,
– tulang
– pembuluh darah,
– ginjal, - ureter,
– testis, - ovarium,
– oviduk, - uterus
– sistem limfa.
• Lapisan endoderm berkembang menjadi:
– faring - esofagus
– Lambung - usus
– Hati - pankreas
– Trakea - bronkus
– paru-paru.
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN DAN
PERKEMBANGAN HEWAN

Faktor Internal
• Merupakan sifat yang tidak
Gen tampak dari luar, berfungsi untuk
membawa faktor keturunan.

• Hormon Tumbuh
• Hormon penghambat
Hormon pertumbuhan
• Hormon pembentuk organ tubuh
• Hormon luka
Faktor Eksternal

Makanan Suhu

Kelembapan
Cahaya
udara

Anda mungkin juga menyukai