Anda di halaman 1dari 7

PENCAPAIAN PROGRAM

KESEHATAN LINGKUNGAN
UPTD Puskesmas Beutong Ateuh
Tahun 2021

Oleh:
Dina Maryanti, A.Md KL
INDIKATOR KESEHATAN LINGKUNGAN

1. Jumlah Desa yang melaksanakan STBM


2. Inspeksi Sanitasi Tempat-tempat Umum
3. Inspeksi Sanitasi Tempat Pengolahan Makanan
TARGET CAPAIAN INSPEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN (IKL)
YANG MELAKUKAN PENGAWASAN

120% 1. Inspeksi Sanitasi Tempat-tempat Umum


100% : 2 SD, 1 SMP, 1 PUSKESMAS, 5
80% MASJID
60% Target 2. Inspeksi Sanitasi Tempat Pengolahan
40% capaian Makanan : 12 Rumah Makan, 7
20% Makanan Jajanan
0%
TTU TPM
TARGET CAPAIAN INSPEKSI KESEHATAN LINGKUNGAN
(IKL) YANG MEMENUHI SYARAT

120%
1. Inspeksi Sanitasi Tempat-tempat Umum
100%
: 2 SD, 1 SMP, 1 PUSKESMAS, 5
MASJID 88,8%
80%
2. Inspeksi Sanitasi Tempat Pengolahan
60% TARGET
CAPAIAN Makanan : 12 Rumah Makan, 7
40%
Makanan Jajanan 52,63%
20%
0%
TTU TPM
ANALISIS MASALAH

INSPEKSI SANITASI TEMPAT PENGOLAHAN MAKANAN (TPM)


1. Petugas terkendala di bahasa daerah pada saat melakukan intervensi atau pembinaan ke
pemilik rumah makan atau makanan jajanan, sehingga pesan yang di sampaikan tidak
sampai atau tidak dipahami oleh pemilik rumah makan dan makanan jajajanan
2. Kurangnya kesadaran dan Prilaku pemilik rumah makan dan makanan jajanan tentang
pentignya Hygiene Sanitasi dan Kesehatan Lingkungan
RENCANA TINDAK LANJUT

Akan dilakukan pembinaan kepada pemilik Rumah Makan dan Makanan


Jajanan, Petugas bekerja sama dengan lintas program agar pesan yang
disampaikan di pahami.
Click icon to add picture

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai