Anda di halaman 1dari 9

Sistem Pemerintahan

Daerah dan Pusat


Siti Zahra Aprilia (11200183000053)
3B
Lembaga-Lembaga dalam Susunan
Pemerintah Desa dan Pemerintah
Kecamatan
Desa
Pemerintahan di desa dipimpin oleh seorang kepala desa, msyarakatlah yang memilih langsung.
Kepala desa bukan seorang pegawai negeri sipil, masa jabatannya selama 6 tahun. Kepala desa
dilantik oleh bupati/ walikota paling lambat 30 hari setelah terpilihnya. Kepala desa dibantu oleh
sekretaris desa yang bertugas menangani surat menyurat, administrasi desa dan mengatur jadwal
pertemuan desa.
Kepala desa mempunyai tugas dan tanggung jawab yaitu:
- Memimpin penyelenggaraan pemerintahan desa
- - Membina perekonomian desa
- - Membina kehidupan masyarakat desa
- - Memelihara ketentraman dan ketertiban desa- Mendamaikan perselisihan di sekitar
masyarakat desa
2
Kecamatan

Kecamatan adalah suatu wilayah pemerintahan yang terdiri dari beberapa desa dan kelurahan,
kecamatan dipimpin oleh seorang camat, yang diangkat oleh bupati atas usul sekretaris daerah.
Camat dari pegawai negeri sipil yang menguasai pengetahuan teknis tentang pemerintahan. Camat
bekerja sama dengan unsur-unsur pimpinan dikecamatan seperti, komandan rayon militer dan
kepala kepolisian sektor.

Adapun tugas-tugas camat yaitu:


- Mengkordinasi kegiatan pemberdayaan masyarakat
- Mengupayakan ketertiban dan ketentraman umum
- Mengkordinasikan penerapan dan penegakan peraturan perundang-undangan
- Memelihara sarana dan fasilitas umum
- Mengkordinasikan kegiatan pemerintahan tingkat kecamatan
- Mengadakan penyelenggaraan pemerintahan desa

3
Lembaga-lembaga dalam Susunan

2
Pemerintahan Kabupaten, Kota, dan
Provinsi

A. Lembaga Pemerintahan Kabupaten

Kabupaten dipimpin oleh seorang bupati dengan dibantu oleh


wakil bupati. Sama seperti pemimpin daerah lainnya,
pemimpin kabupaten, yaitu bupati dan wakil bupati juga
memimpin wilayah berdasarkan dengan Undang-Undang dan
kebijakan yang sudah ditetapkan. Kebijakan pemerintahan ini
disusun dan ditetapkan bersama DPRD setingkat kabupaten.
Berikut ini adalah beberapa tugas yang
dijalankan oleh susunan pemerintah setingkat
kabupaten:

- Membuat rancangan untuk Peraturan


Daerah atau Perda.

- Rancangan peraturan yang sudah dibuat


dan diajukan kemudian ditetapkan, setelah
disetujui oleh DPRD tingkat kabupaten.

- Menjalankan tugas dan wewenang sesuai


dengan peraturan yang ada di undang-
undang.
B. Lembaga Pemerintahan Kota
Kalau kabupaten dipimpin oleh bupati dan wakil bupati, maka kota dipimpin oleh wali
kota dan wakil wali kota. Dalam susunan administratif, kota terletak di bawah provinsi
dan di atas kecamatan. Namun ternyata kota memiliki kedudukan yang sejajar dengan


tingkat kabupaten yang dipimpin oleh bupati.

C. Lembaga Pemerintahan Provinsi


Indonesia merupakan negara kepulauan yang terbagi atas 34 provinsi. Setiap provinsi ini
dipimpin oleh gubernur, yang dibantu oleh wakil gubernur dalam kepemimpinannya.
Setiap provinsi ini memiliki ibu kota provinsinya masing-masing. Provinsi memiliki
kedudukan yang lebih tinggi dari kabupaten atau kota yang ada di bawahnya.

6
Berikut ini adalah tugas dari gubernur sebagai pemimpin
provinsi:
○ - Membina dan mengawasi jalannya pemerintahan di
kabupaten atau kota.

“ - - Memimpin jalannya pemerintahan yang ada di daerah,


berdasarkan dengan kebijakan yang sudah dibuat dan
ditetapkan bersama dengan DPRD.

- - Mengajukan rancangan Peraturan Daerah dan


menetapkannya setelah disetujui oleh DPRD.

7
Lembaga-Lembaga Negara Sesuai UUD 1945 Hasil
Amandemen

Setelah amendemen UUD 1945, lembaga-lembaga negara


di Indonesia terdiri dari:
A. Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)
B. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)
C. Dewan Perwakilan Daerah (DPD)
D. Lembaga kepresidenan Mahkamah Agung (MA)
E. Mahkamah Konstitusi (MK)
F. Komisi Yudisial (KY)
G. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)

8
Thanks!
Any questions?

Anda mungkin juga menyukai