Anda di halaman 1dari 12

PEMBUATAN DIKTAT

Tim BDK Semarang


PENGERTIAN
• Purwadarminto (KBBI), diktat adalah pegangan yang dibuat
guru berupa ketikan atau stensilan
• Depdiknas (2008) diktat adalah sarana yang berisi materi,
metode, Batasan-Batasan dan evaluasi yang dirancang secara
sistematis dan manarik untuk mencapai kompetensi yang
diharapkan sesuai dengan kompleksitasnya
CARA MEMBUAT DIKTAT
• Memetakan KI, KD dan Indikator yang harus dicapai siswa
• Mencari materi yang relevan dengan KI, KD dan Indikator
pembelajaran yang dipilih
• Meringkas masteri (pokok-pokok materi)
• Membuat rincian penjelasan materi yang diajarkan
• Membuat soal evaluasi untuk mengukur ketercapaian materi
• Mencantumkan sumber referensi
• Mengajukan review dan pengesahan pada pejabat yang
berwenang
PRINSIP DALAM MENYUSUN DIKTAT
Prinsip relevansi
Keterkaitan materi yang ditulis hendaknya relevan dengan
pencapain kompetensi dan indicator yang hendak dicapai.
Prinsip Konsistensi
Pembahasan materi pada diktat sesuai dengan kompetensi dasar
baik jumlah maupun isinya.
Prinsip Kecukupan
Materi tidak melebihi batas yang ingin dicapai (singkat, padat, jelas
dan rinci)
BAGIAN-BAGIAN DIKTAT
Kata Pengantar
Bagian Pendahuluan
Daftar Isi
Tujuan Diktat
Bagian Isi
Judul Bab/Topik isi bahasan
Penjelasan tujuan bab
Uraian isi pelajaran (garis besar)
Penjelasan teori
Sajian contoh
Soal Latihan
Bagian Penunjang
Daftar Pustaka
Data Diri pneulis
PERSYARATAN PENYUSUNAN DIKTAT
Isi Materi
Memuat sekurang-kurangnya sesuai dengan target indikator yang
hendak dicapai
Cara Penyajian
Uraian teratur, saling memperkuat dengan materi lain, menarik minat
dan perhatian peserta didik, menantang danmerangsang peserta didik
untuk mempelajari dan tidak bertele-tele.
Aspek Kebahasaan
Menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar (baku)
MANFAAT DIKTAT
Bagi Guru
• Memudahkan guru menegaskan poin-poin penting yang harus
dikuasai siswa
• Memudahkan sajian materi

Bagi Siswa
• Memudahkan belajar secara terbimbing dan focus
• Memudahkan siswa menemukan poin penting materi pelajaran
• Membantu siswa mencapai kompetensi sesuai tujuan pembelajaran
TEKNIK PENULISAN
Kata Pengantar
Bagian Pendahuluan
Daftar Isi
Tujuan Diktat
Bagian Isi
Judul Bab/Topik isi bahasan
Penjelasan tujuan bab
Uraian isi pelajaran (garis besar)
Penjelasan teori
Sajian contoh
Soal Latihan
Bagian Penunjang
Daftar Pustaka
Data Diri pneulis
TEKNIK PENULISAN
1. Ungkapan pujian kepada Allah/Tuhan atas kesehatan dan pencerahan-Nya
sehingga makalah, skripsi, laporan tersebut terselesaikan dengan baik. cantumkan
judul Letakkan setelah ungkapan rasa syukur.
Kata Pengantar 3. dll

Tujuan disusunnya diktat pelajaran IPA ini adalah :


Tujuan Umum
1. Menyediakan bahan ajar yang sesuai dengan tuntutan kurikulum
Bagian Pendahuluan dengan mempertimbangkan kebutuhan siswa, yakni bahan ajar yang
Daftar Isi sesuai dengan karakteristik dan lingkungan kehidupan peserta didik.
Tujuan Diktat 2. Membantu siswa dalam memperoleh alternatif bahan ajar di samping
buku-buku teks yang terkadang sulit diperoleh dan dipahami
3. Memudahkan guru dalam melaksanakan pembelajaran
Tujuan Khusus
1. Memudahkan Peserta didik untuk mempelajari materi IPA di kls VI
semester Gasal khususnya.
2. Memudahkan Peserta didik untuk mempelajari materi IPA keseluruhan
pada umumnya.
TEKNIK PENULISAN
Judul Bab/Topik PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN DAN HEWAN
isi bahasan
Pada pembelajaran ini diharapkan peserta didik dapat :
1. Menjelaskan perkembangbiakan tanaman
2. Menjelaskan perkembangbiakan hewan
Penjelasan tujuan bab 3. Menjelaskan penyebab hewan punah

1. Perkembangbiakan Tumbuhan dengan vegetatif dan generatif

Uraian isi pelajaran (garis besar) 2. Perkembangbiakan hewan dengan vivipar, ovipar, dan
ovovivipar
3. Penyebab hewan punah
TEKNIK PENULISAN
Penjelasan teori Menjelaskan uraian isi pelajaran

Membuat contoh sesuai dengan isi pelajaran


Sajian Contoh
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai