Anda di halaman 1dari 7

Pengertian, Kriteria, dan Mekanisme

Penyusunan Informasi Kinerja dalam RKA-K/L

INPUT

 
AKTIVITAS

OUTPUT

OUTCOME
keadaan yang ingin dicapai atau dipertahankan
OUTCOME Pengertian pada penerima manfaat dalam periode waktu
tertentu

 
Kriteria
• Rumusan dalam perspektif eksternal
• Spesifik
• Terukur dengan indicator
• Dibuat dalam kalimat positif
OUTCOME
Mekanisme Penyusunan Outcome

Pahami urusan yang menjadi tanggung Identifikasi customer atau target group
jawab organisasi bersangkutan.
  Identifikasi tujuan; apa yang ingin dicapai
dalam beberapa tahun kedepan
Identifikasi seberapa besar/luas skala atau
segmentasi urusan tersebut Identifikasi perubahan atau kondisi seperti
apa yang harus terwujud agar tujuan tersebut
Identifikasi apakah urusan tersebut tercapai yang rumusannya nanti akan dijadikan
sepenuhnya menjadi tanggung jawab sebagai outcome
organisasi berkenaan
Susun indikator outcome. Mekanisme
Identifikasi dan analisis masalah dan/atau penyusunan indikator dijelaskan lebih
kebutuhan lanjut di bagian E
suatu produk akhir yang dihasilkan dari
OUTPUT Pengertian serangkaian proses yang diperuntukkan bagi
customer atau target group agar outcome dapat
terwujud

 
Kriteria • Produk akhir
• Digunakan untuk eksternal program
• Mencerminkan kepentingan dan prioritas
customer atau target group
• Terukur dengan indikator
OUTPUT Mekanisme Penyusunan Output

Perhatikan kembali rumusan outcome


yang telah dihasilkan

Tentukan produk akhir yang diperlukan oleh customer


  dan secara langsung dapat
atau target group
mempengaruhi outcome

Susun indikator output. Mekanismepenyusunan indikator


dijelaskan lebih lanjut di bagian E

Perhatikan kembali output yang telah disusun dan lihat


kembali kesesuaiannya dengan kriteria yang telah
disebutkan di atas
AKTIVITAS Pengertian berbagai proses yang
diperlukan untuk menghasilkan output

 
Tahapan perumusan aktivitas merupakan penyusunan proses bisnis mulai
dari awal sampai dengan dihasilkannya suatu output atau sampai dengan
output tersebut tersampaikan pada customer.
INPUT Pengertian sumberdaya atau prasyarat yang
dibutuhkan selama aktivitas berlangsung guna
menghasilkan dan men-deliver output

Umumnya input antara lain meliputi:


 
• sumberdaya manusia;
• peralatan dan mesin;
• tanah dan bangunan;
• data dan informasi; dan
• norma/sistem/prosedur/ketentuan.

Anda mungkin juga menyukai