Anda di halaman 1dari 12

Perencanaan usaha kecil

1. IDENTITAS PERUSAHAAN
1. Nama Perusahaan : UD Dempo
Coffee
2. Alamat: Pogung Lor, RT 2 /RW 46
blok A No. 68 Depok Sleman
Yogyakarta
3. No.telephon : 085643749522
4. Nama Pemilik/pengelola : Wahyu
Prasetiyo
2. LEGALITAS PERUSAHAAN

1. Bentuk Usaha : Usaha Perorangan (UD)


2. Tahun memulai usaha : Tahun 2012
3. Ijin usaha yang dimiliki :
a. Akta Pendirian (dalam proses)
b. H.O Nomor (dalam proses)
c. SIUP Nomor (dalam proses)
d. NPWP Nomor (dalam proses)
e. Rek. Giro Nomor (dalam proses)
f. PIRT (dalam proses)
3. NAMA & VOLUME PRODUKSI

Nama Produk : Dempo Coffee


1. Kopi Bubuk 4 gram
2. Kopi Bubuk 150 gram
3. Kopi Bubuk 250 gram
4. Kopi Bubuk 1 kg
5. Rokok Batik
4. LOKASI DAN TEKNIS PRODUKSI

Lokasi produksi : Home Industry Al Yaqin,


Rembang

Bahan baku : Kopi, Jahe, Gula Aren

Mesin produksi :
1. Penggorengan
2. Tungku Kompor
3. Peralatan Dapur
4. Mesin Penggiling Kopi
5. KONTROL KUALITAS DEMPO
COFFEE
Kontrol kualitas :
1. Registrasi Merek Dagang di Depkumham. (dalam
proses)
2. Tes laboratorium Dinas Kesehatan Kab. (dalam
proses)
3. Tes Badan Pengawasan Obat dan Makanan (dalam
proses)
4. Sertifikasi SNI (Standar Nasional Indonesia) (dalam
proses)
5. Pengendalian mutu produksi (SOP, higinitas proses,
kebersihan pabrik dan lingkungan, tes produk)
(dalam proses)
5. STP PEMASARAN
Segmen pasar : Masyarakat di wilayah Provinsi
DIY , Jateng.
Target Pasar : Pelajar dan mahasiswa,
Instansi pemerintah/swasta.
Rumah tangga, Warung Kopi
Target Omset :
1. Kopi Bubuk 4 gram : 400 bungkus/bulan
2. Kopi Bubuk 150 gram: 300 bungkus/bulan
3. Kopi Bubuk 250 gram: 200 bungkus/bulan
4. Kopi Bubuk 1 kg : 100 bungkus/bulan
5. Rokok Batik : 400 batang/bulan
6. Penetapan Harga Jual
1. Kopi Bubuk 4 gram Rp 1000/bungkus
2. Kopi Bubuk 150 gram Rp 10000/bungkus
3. Kopi Bubuk 250 gram Rp 20000/bungkus
4. Kopi Bubuk 1 kg Rp 80000/bungkus
5. Rokok Batik Rp 3000/batang
7. Distributor
Perencanaan Pendistributor Penjualan :
1. Gerai lapak.
2. Sales.
8. STRATEGI PROMOSI
• Promosi :
1. Melalui dunia maya
2. Pengiklanan lewat koran
3. Acara ngopi gratis 2bln sekali
9. Rencana Karyawan

Pimpinan : 1 orang
Produksi : 2 orang
Penjualan : 2 orang
Keuangan : 1 orang
Jumlah : 6 orang
10 Rencana Keuangan

Modal tetap : Rp. 3.000.000,-


Modal kerja (Utang) : Rp. 2.000.000,-
Total Modal : Rp. 5.000.000,-
Omset penjualan : Rp. 4.600.000/bln
Total Biaya Produksi : Rp. 400.000/bln
Biaya Gaji & upah: Rp. 3.200.000/bln
Laba : Rp. 1.000.000/bln

Anda mungkin juga menyukai