Anda di halaman 1dari 6

BUSINESS PLAN

PISCOK D’SIMPLE

DISUSUN OLEH :
DEBORA RIKA APRILIA P. A (202241018)

STIKES ST. ELISABETH SEMARANG


PROGRAM EKTENSI S1 KEPERAWATAN
TAHUN 2022/2023
I. GAMBARAN UMUM RENCANA KEGIATAN

a. Nama dan Alamat Kegiatan d. Pola Pengembangan Usaha

 Nama usaha : PISCOK  Saya ingin mengembangkan

D’SIMPLE usaha ini dengan cara membuka


cabang lagi di daerah lain.
 Alamat usaha : Jl. Gunung Kawi
No 11 Surakarta Banjarsari e. Tujuan Kegiatan

b. Sifat dan Jenis Usaha  Saya membuka usaha


sampingan ini untuk menambah
 Sifat usaha :milik pribadi
pemasukan dan mengisi waktu
 Jenis Usaha : di bidang kuliner
luang ketika libur dinas.
c. Alasan Gagasan Timbulnya Usaha
f. Manfaat Kegiatan
 Saya membuka usaha  Untuk menambah pengalaman
sampingan ini untuk menambah
dalam berwirausaha.
pemasukan dan mengisi waktu
luang ketika libur dinas.
II. ASPEK PEMASARAN

a. Calon pembeli /pengguna yang diharapkan d. Persaingan

 Calon pembeli yang diharapkan yaitu masayarakat  Untuk saat ini belum ada toko yang berjualan sama

lingkungan sekitar toko dan para pengguna jalan yang seperti produk yang saya jual di lingkungan rumah
saya.
melewati jalan depan toko.
e. Perkiraan Penjualan
b. Jaringan Pasar
 untuk membeli produk yang kami tawarkan, karna
 Jaringan pasar melalui promosi melalui Instagram dan
harga yang kami berikan pun cukup terjangkau
WA
untuk semua kalangan. Harga yang kami berikan
c. Jangkauan Pemasaran Produk yaitu Rp2.000/Pcs.

 Usaha ini berlokasi di tempat-tempat yang strategis f. Strategi Pemasaran ada 4 macam yaitu dengan internet , membuka

dan di pinggir-pinggir jalan utama. Tempat-tempat cabang, mengadakan promo, pengembangan produk.

lokasi tersebut yang banyak di lewati oleh masyarakat g. Perkiraan Harga Jual
sehingga usaha kami ini mudah untuk dikenal oleh
 Harga per porsi Pisang Coklat lumer yaitu sebesar
masyarakat. Yang menjadi target pasar kami yaitu
Rp 15,000 rupiah per porsi yang berisi 8 pisang
masyarakat sekitar dan masyarakat pengguna jalan
coklat beserta topingnya dan harga ini sungguh
tempat usaha kami berdiri. terjangkau.
III. ASPEK TEKNIS a. Pengadaan Bahan Baku
Nama Barang Harga
DAN PRODUKSI Alat penggorengan Rp. 350.000
Kompor Rp. 450.000
Buah Pisang Rp. 170.000
a. Dasar Pertimbanagan pemilihan Lokasi Kulit Lumpia Rp.285.000
Keju Rp. 205.000
Yang menjadi dasar dalam kami
Meses Rp. 135.000
memilih lokasi disini karena didaerah
Minya goreng Rp. 225.000
ini belum ada yang berjualan seperti Mika coklat Rp. 100.000
produk yang kami jual. Biaya sewa tempat per Rp. 4.500.000
bulan
b. Bangunan Produksi yang diperlukan Total Rp. 6.420.000

Tidak ada
b. Kebutuhan Tenaga Kerja
c. Kapasitas Produksi Belum ada, karena milik sendiri
c. Kebutuhan Sarana transportasi dan Komunikasi
Setiap bulan 500 pcs dalam 1 bulan Transortasi ada 1 unit motor untuk kebutuhan bensin 1hari 1 liter X
30hr=30lt/bulan X Rp.10.000=300.000,-
Komunikasi (data seluler) = 1bulan Rp. 150.000

d. Kebutuhan dan Ketersediaaan Fasilitas Umum yang mendukung


Tidak ada
IV. ASPEK ORGANISASI

a. Struktur Organisasi

OWNER

b. Penilaian Anggota Organisasi


Selama ini usaha masih dipengang oleh owner (pemilik toko) jadi untuk penilaian anggota belum ada, tapi jika
suatu saat diberika rejeki lebih untuk bisa membuka cabang yang baru penilaian yang saya ambil untuk
anggota yaitu : single, usia 20-28thn, domisili solo, rajin, jujur, disiplin, bertanggung jawab.

c. Rekrut dan seleksi pekerja


PISCOK D’SIMPLE mencari karyawan yang disesuiakan dengan kebutuhan dengan melakukan sistem
rekruitmen yang jelas dan terbuka .PISCOK D’SIMPLE mengusahakan untuk mendapatkan karyawan yang
sesuai dengan spesifikasi kerja yang telah ditentukan. proses seleksi, kami akan mengutamakan mereka-
mereka yang dianggap paling tepat dengan kriteria yang telah ditetapkan dan jumlah yang dibutuhkan .
kemudian dilanjutkan dengan orientasi pada karyawan yang telah diterima , yang bertujuan untuk
memperkenalkan karyawan kepada situasi , lingkungan, dan kelompok kerjanya.
V. ASPEK KEUANGAN
a. Kebutuhan Biaya Investasi.( Penyusutan per tahun 5% )
1. Handphone : Rp. 2.850.000 x 5% = Rp. 142.500
2. Meja dan kursi : Rp. 50.000 x 5% = Rp. 2500
3. Kompor : Rp. 450.000 x 5% =Rp. 22.500
4. Alat- alat penggorengan :Rp. 350.000 x 5%= Rp. 7.500
b. Kebutuhan Biaya Produksi ( dalam 1bln )

Nama barang Jumlah


50 plastik Meses Rp. 375.000
Coklat
40 sisir pisang Rp. 600.000
20 bungkus keju bsr Rp. 425.000
25 liter minyak goreng Rp. 625.000
100 mika coklat Rp. 75.000
500 lembar kulit lumpia Rp. 460.000
Total Rp. 2.560.000

c. Penjualan
Rata- rata penjualan tiap bulan
20 pack per hari X 20 hari X 15.000 = Rp. 6.000.000
d. Perhitugan Rugi Laba Per siklus
Penjualan – biaya produksi
Rp. 6.000.000 – Rp. 2.560.000 = Rp. 3.440.000 (laba)

e. Analisis Kekayakan
Modal : Keuntungan
Rp.6.420.000 : Rp. 3.440.000 = 1,8 bln

Anda mungkin juga menyukai