Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN JAGA

07 Februari 2023
Dokter muda:
• Yohana fachrizal
• M. fany syah putra
• Fauziah arisfa pratiwi
• Zirly rozani
• nurfadilla
I. Identitas Pasien

Nama : An. Ridho


Umur : 13 tahun
No RM : 238340
Jenis Kelamin : laki laki
Alamat : Nan balimo
Tanggal masuk : 07 Februari 2023
II. Anamnesa

Keluhan Utama:
Pasien datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada paha atas kiri
setelah jatuh dari pohon 1 hari yang lalu.
Riwayat Penyakit Sekarang

• Primary Survey :

• Airway : clear
• Breathing : RR: 22x/menit, SpO2 : 98%
• Circulation : TD 119/85 mmHg, Nadi 99x/menit
• GCS : 15, Pupil isokor kiri dan kanan
Riwayat Penyakit Sekarang

 Secondary Survey
 Pasien mengeluhkan nyeri pada paha atas kiri setelah jatuh dari pohon pada 1 hari yang lalu
 Nyeri awalnya ringan lama-kelamaan terasa berat,dan tidak dapat menggerakkan kakinya
 Paha kiri pasien terlihat bengkak dan nyeri
 Pasien juga mengeluhkan nyeri pada selangkangan kiri
 Luka (-)
 Pusing (-), mual (-), muntah (-)
 Demam (-), batuk (-)
Riwayat Penyakit Dahulu

• Tidak ada riwayat penyakit dahulu


Riwayat Penyakit Keluarga

• Tidak ada
III. Pemeriksaan Fisik

• Keadaan umum : Tampak Sakit


• Kesadaran : CMC
• Tekanan darah : 119/65 mmHg
• Nadi : 100 x/menit
• Nafas : 20 x/menit
• Suhu : 36 ⁰ C
a) Status Generalisata

• Kepala : normocepal, rambut tidak mudah rontok


• Mata : konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-),
reflek cahaya (+/+)
• Telinga : sekret (-), nyeri tarik (-), nyeri ketok (-)
• Hidung : sekret (-), epistaksis (-), napas cuping hidung (-)
• Mulut : T1 - T1, tonsil tidak hiperemis,
faring tidak hiperimis
• Leher : pembesaran KGB (-) dan kelenjar thyroid (-)
a) Status Generalisata

• Paru : Dalam batas normal


I : dinding dada simetris kiri kanan
P : taktil fremitus kiri kanan sama
P : sonor
A : vesikuler, rhonki (-/-), whezing (-/-)
• Jantung : Dalam batas normal
I : ictus kordis tidak terlihat
P : ictus kosdis tidak teraba
P : dalam batas normal
A : reguler, gallop(-), murmur (-)
• Abdomen
Inspeksi : Distensi abdomen (-), sikatrik (-), venektasi (-),
darm counter (-)
Auskultasi : Bising usus (+)
Palpasi : Nyeri tekan (-), Nyeri lepas (-)
Perkusi : Timpani
a) Status Generalisata

• Genitalia : dalam batas normal


• Ekstremitas : akral hangat, CRT <2 detik
b) Status Lokalis

Regio Femoralis sinistra


• Look : tampak pembengkakan pada 1/3 media femur
sinistra (+), hiperemis (-)
• Feel : krepitasi (-), terasa hangat pada daerah yang
bengkak
• Move : ROM pada hip join terbatas
VI. Pemeriksaan Penunjang

Pemeriksaan Laboratorium
• Hb : 9,9 gr/dl
• Eritrosit : 3,68 106/mm3
• Hematokrit : 28,9 %
• Leukosit : 10,9 103/mm3

• Trombosit : 187103/mm3
IV. Diagnosa Kerja

Closed fraktur femur sinistra complete


Fraktur komplit femur kiri
VII. Penatalaksanaan

Ivfd RL 12jam / kolf


Cefotaxim 2x875
Ketorolak 2x1
Ranitidin 2x1
Pct 3x500 mg
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai