Anda di halaman 1dari 8

PEMODELAN MATEMATIS

SISTEM KELISTRIKAN
Wiwik Wiharti
Pemodelan sistem

Memberikan gambaran tentang pemodelan


matematis, fungsi alih, diagram blok, grafik aliran
sinyal yang berguna dalam pemodelan sistem
kendali.

Analisis dan desain sistem kendali, sistem fisis harus


dibuat model fisisnya.

Dari model fisis ini dapat diturunkan model


matematis
Model matematis diartikan sebagai hubungan
matematik yang menghubungkan keluaran sistem
dengan masukannya.

Model matematis ini diperoleh dari sistem yang


bersangkutan seperti dinamika sistem dinamika
sistem elektrik dimodelkan dengan hukum-hukum
Kirchoff, ohm dan lainnya.
Model Matematis Untuk Sistem Listrik
Tentukan persamaan dinamis untuk rangkaian
listrik R-L-C seri berikut ini :
Tentukan persamaan dinamis untuk rangkaian listrik
R-L-C Paralel berikut ini
Fungsi Alih
Fungsi alih sistem linier parameter konstan
didefinisikan sebagai perbandingan dari transformasi
Laplace keluaran dan transformasi Laplace masukan
dengan anggapan bahwa semua syarat awal adalah
nol.
Sistem linier parameter konstan dinyatakan dengan
persamaan linier diferensial berikut :
Sistem pada rangkaian listrik

Anda mungkin juga menyukai