Anda di halaman 1dari 6

BABY BLUES SYNDROME

03/29/2023
Dosen pembimbing:
Ns. Armanda Tri Murti, M.Kep

Nama : Alisa Putri Arepa


Nim : 2021004
DEFINISI

03/29/2023
 Baby blues syndrome adalah suatu gangguan psikologis
sementara yang ditandai dengan memuncaknya emosi
(disforia, iritabilitas, cemas) pada minggu pertama
setelah melahirkan

2
ETIOLOGI

03/29/2023
 Proses biologis / faktor hormonal, bukan kesalahan dari
ibu atau kepribadian yang lemah
 Ketidakseimbangan hormonal

 Pengaruh hormon tiroid

 Perubahan gaya hidup

3
GEJALA KLINIS

03/29/2023
 Dipenuhi perasaan kesedihan dan depresi disertai dengan
menangis tanpa sebab
 Mudah kesal, tersinggung, dan tidak sabar

 Tidak memiliki atau kurang tenaga

 Cemas, merasa bersalah dan tidak berharga

 Menjadi tidak tertarik dengan bayi atau menjadi terlalu


memperhatikan atau kuatir terhadap bayinya
 Tidak percaya diri

 Sulit beristirahat dengan tenang atau tidur lama

 Peningkatan BB disertai makan berlebihan

 Penurunan BB disertai tidak mau makan


4
 Perasaan takut untuk menyakiti diri sendiri/bayi
03/29/2023
5
PENATALAKSANAAN

03/29/2023
 Tidak ada perawatan yang khusus
 Dukungan dan empati dari keluarga dan staf kesehatan

 Konsultasi kejiwaan umumnya tidak diperlukan

 Psikoedukasi: peran baru sebagai ibu, hal mengurus bayi,


bergabung dengan kelompok ibu-ibu baru, dsb

Anda mungkin juga menyukai