Anda di halaman 1dari 11

SOFFEL

LOTION ANTI NYAMUK

NAMA : FAHAD MIFTAHUDIN


NIM : 022020013
KELAS : KEUANGAN PERBANKAN REG A 3.1
MATKUL: KOMPUTER TERAPAN
DESKRIPSI

Soffel merupakan lotion antinyamuk yang memberikan perlindungan dari


nyamuk hingga 6-8 jam. Soffel mengandung bahan aktif DEET
(Diethiltoluamide) yaitu obat anti serangga yang bekerja dengan
mengganggu neuron dan reseptor yang terletak di antena serta bagian mulut
nyamuk yang berfungsi mendeteksi bahan kimia seperti asam laktat dan
karbon dioksida. Tersedia dalam wangi Kulit Jeruk dan moisturizer yang
dapat membuat kulit tetap lembut, wangi, sekaligus terlindungi dari nyamuk.
INDIKASI/MANFAAT/
KEGUNAAN:

Untuk Segala permasalahan gigitan nyamuk yang mengganggu.


FUNGSI SOFFELL

Soffell dapat digunakan untuk melindungi tubuh dari gigitan


nyamuk pada setiap kesempatan, seperti: saat santai, menonton
televisi, serta tidur. Soffell melindungi tubuh dari gigitan
nyamuk dengan efektifitas perlindungan mencapai 8 jam.
CARA TEPAT MENGGUNAKAN ANTI
NYAMUK

Ikuti Kiat Berikut Untuk Mengusir Nyamuk Dan Menjaga


Semangat Anda Saat Beraktivitas.
1. SEMPROTKAN DENGAN BENAR:
GUNAKAN DENGAN GERAKAN SAPUAN
PERLAHAN

Hal yang tidak boleh dilakukan:


a. Jangan’menggunakan anti-nyamuk di luar petunjuk
penggunaan. Lebih baik menggunakan tabir surya terlebih
dahulu sebelum memakai losion anti-nyamuk.
b. Jangan’ digunakan pada kulit yang tergores, terluka, iritasi,
atau terbakar matahari.
c. Jangan’ disemprotkan di ruangan tertutup. Semprotkan di
tempat terbuka.
2. PAKAILAH DENGAN RATA: GUNAKAN
TANGAN UNTUK MELEMBAPKAN KULIT
YANG TERBUKA SECARA MERATA

Gunakan tangan Anda untuk melembapkan kulit yang terbuka


secara merata. Perhatikan bagian-bagian tubuh yang mudah
terlupakan, seperti pergelangan kaki dan belakang siku. Perlu
diketahui, produk dengan persentase bahan aktif yang lebih
tinggi tidak memberikan perlindungan lebih ampuh. Tetapi
hanya bertahan lebih lama. Jadi, pilihlah produk yang
memberikan perlindungan sesuai dengan lama waktu yang Anda
habiskan di luar rumah.
3. FAKTA SEPUTAR WAJAH: GUNAKAN
PADA WAJAH DENGAN HATI-HATI

Inilah cara menggunakan produk dengan hati-hati, baik untuk


melindungi ’wajah Anda atau wajah sang buah hati’. Semprotkan
terlebih dahulu di telapak tangan, kemudian oleskan secukupnya
pada wajah dan di sekitar telinga. Jangan sampai terkena bagian
mata dan mulut.
4. ANAK-ANAK: ANDA HARUS
MEMAKAIKANNYA PADA MEREKA

Jauhkan anti-nyamuk Soffell dari jangkauan anak-anak’. Jangan’ biarkan


anak-anak menggunakan produk ini sendiri dan jangan’ langsung
menyemprotkannya ke tangan mereka. Sebagai gantinya, ikuti metode
yang sama yaitu“ telapak tangan terlebih dahulu”. Semprotkan terlebih
dahulu ke telapak tangan Anda, baru kemudian gunakan produk pada
anak-anak.
5. PAKAI DENGAN TEPAT: MENGGUNAKAN
ANTI-NYAMUK SOFFELL PADA PAKAIAN

Gigitan nyamuk dapat menembus kain pakaian yang tidak terjalin


dengan erat. Gunakan anti-nyamuk pada pakaian untuk mencegah
gigitan. Semprotkan pada permukaan baju, celana, kaus kaki, dan
topi―tapi tidak pada bagian dalam pakaian. Untuk membantu
melindungi dari serangan kutu dan tungau, gunakan pada manset,
bukaan lengan baju, kaus kaki, dan bukaan lain pada bagian luar
pakaian. Cuci semua baju yang disemprot anti-nyamuk sebelum
dipakai kembali.
SEKIAN TERIMA KASIH…

Anda mungkin juga menyukai