Anda di halaman 1dari 12

PENDIDIKAN

KEWARGANEGARAAN

Created :

M. Rudi Hartono, SH.,MH


ILMU KEWARGANEGARAAN ADALAH :

Ilmu yg membicarakan hubungan diantara:


 
• Manusia dgn Manusia dalam Perkumpulan yg terorganisir (Organisasi
Politik, Sosial, ekonomi).
• Individu - individu dgn Negara.

ARAH PENDIDIKAN KWG (civic education)

 Mendidik Generasi mjd WN yg Cerdas.


 Mendidik Generasi muda supaya sadar akan hak dan kewajiban dlm
bermasyarakat dan bernegara.
 Membangun kesiapan WN dlm menghadap
globalisasi.
TUJUAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

• Membentuk kecakapan berpartisipasi yg bermutu


dan bertanggung jawab.
• Menjadikan warganegara yg baik dan
demokratis.
• Menjadikan Mahasiswa yg berfikir komprehensif,
analistis, dan kritis.
• Mengembangkan Kultur demokrasi.
• Membentuk Mahasiswa menjadi warganegara yg
baik dan bertanggung jawab.
Dasar Pendidikan Kewarganegaraan

1. UU No 12 Tahun 2006 Tentang Kewarganegaraan Republik


Indonesia
2. Pasal 39 UU No.2 tahun 1989 jo UU No.20 tahun 2003 tentang
Sistim Pendidikan Nasional : “isi semua kurikulum setiap jenis, jalur
dan jenjang pendidikan wajib memuat pendidikan Pancasila,
Agama dan Kewarganegaraan”.
3. Pasal 10 ayat (1) Keputusan Menteri Pendidikan Nasional
No.232/U/2000 tentang Pedoman Penyusunan Kurikulum
Pendidikan Tinggi : Materi Kuliah pendidikan kewarganegaraan
wajib diberikan dalam kurikulum setiap program studi”.
4. Keputusan Dirjen Dikti No.038/DIKTI/2002 : tentang Rambu2
pelaksanaan mata kuliah pengembangan kepribadian di PT,
Pendidikan Kewarganegaraan di PT sebelumnya bernama mata
Kuliah Kewiraan.
Beberapa Pengertian
Kewarganegaraan WNI

Kewarganegaraan

Warga Negara Pewarganegaraan

Warga Negara Indonesia (WNI)


Menurut UU No.12 Tahun 2006

Kewarganegaraan Segala Hal Ihwal yang


berhubungan dengan Warga Negara
(Pasal 1 ayat 2)
Konsep umum :
Warga Negara warga Suatu Negara yang
ditetapkan berdasarkan Peraturan
Perundang-undangan.
(Pasal 1 ayat 1)
Pewarganegaraan
tata Cara bagi orang asing Untuk
memperoleh Kewarganegaraan Republik Indonesia
melalui Permohonan. (Pasal 1 ayat 3) UU No.12 tahun 2006

Yang Menjadi Warga Negara Indonesia ( Pasal 2)

Orang-orang Bangsa Lain


Orang-orang Bangsa yang disahkan dengan
Undang-undang sebagai
Indonesia Asli
warga Negara .
Kriteria Siapa saja yang menjadi Warga Negara Indonesia ( WNI ) :
menurut (Psl 4) UU No.12 Tahun 2006 :

 Setiap orang yg berdasarkan Peraturan Per-UU-an dan/atau Perjanjian


Pemerintah RI dgn negara lain sebelum UU ini berlaku sudah menjadi Warga
Negara Indonesia.

 Anak yg lahir dari perkawinan yg sah dari Ayah dan Ibu Warga Negara Indonesia.

 Anak yg lahir dari perkawinan yg sah dari seorang ayah Warga Negara Indonesia,
dan Ibu Warga Negara Asing.

 Anak yg lahir dari perkawinan yg sah dari seorang Ayah Warga Negara Asing dan
Ibu Warga negara Indonesia.

 Anak yg lahir diluar perkawinan yg sah dari seorang Ibu Warga Negara
Indonesia; tetapi Ayahnya tidak mempunyai kewarganegaraan atau hukum
negara asal Ayahnya tidak memberikan kewarganegaraan kepada anak tersebut.
 Anak yg lahir dlm tenggang waktu 300 hari setelah ayahnya
meninggal dunia dari perkawinan yg sah dan Ayahnya warga
negara Indonesia.

 Anak yg lahir diluar perkawinan yg sah dari seorang Ibu


Warga Negara Indonesia.

 Anak yg lahir diluar perkawinan yg sah dari seorang Ibu


Warga negara Asing yg diakui oleh seorang Ayah Warga
Negara Indonesia sebagai anaknya, dan Pengakuan itu
dilakukan sebelum anak tersebut berusia 18 tahun dan/atau
belum kawin.

 Anak yg lahir diwilayah Negara RI yg pada waktu lahir tidak


jelas status kewarganegaraan Ayah dan Ibunya.
 Anak yg lahir yg ditemukan diwilayah negara RI selama Ayah
dan Ibunya tidak diketahui,

 Anak yg lahir diwilayah negara RI apabila Ayah dan Ibunya tidak


mempunyai kewarganegaraan, atau tidak diketahui
keberadaannya,

 Anak yg dilahirkan diluar wilayah negara RI dari seorang ayah


dan Ibu warga negara Indonesia yg karena ketentuan dari
negara tempat anak tersebut dilahirkan memberikan
kewarganegaraan kepada anak yg bersangkutan.

 Anak dari seorang ayah atau Ibu yg telah dikabulkan


permohonan kewarganegaraannya, kemudian ayah atau ibunya
meninggal dunia sebelum mengucapkan sumpah atau
menyatakan janji setia.
Pentingnya PEWARGANEGARAAN ?
Pewarganegaraan Mempunyai Arti Penting Bagi Negara
Indonesia, karena :

 pewarganegaraan akan mengurangi jumlah orang-


orang asing bukan warga Negara yg bertempat
tinggal di Indonesia

 menghindari adanya seorang penduduk yg tdk


mempunyai kewarganegaraan
Macam-macam Pewarganegaraan :

Stelsel Aktif Stelsel Pasif

Pewarganegaraan Menurut Stelsel Aktif :


memperoleh kewarganegaraan Indonesia karena mengajukan
peromohonan kepada Pemerintah RI.
Cth : orang asing yg benar-benar men jadi WNI dpt
mengajukan permohonan dgn memenuhi persyaratan yg
ditentukan

Pewarganegaraan Menurut Stelsel Pasif :


memperoleh kewarganegaraan Indonesia krn ia tdk menolak
KWI, oleh karena itu ia dgn sendirinya sdh dianggap WNI.

Misal : Orang Cina kelahiran Indonesia dan orang tuanya berdiam


di Indonesia, dgn sendirinya ia dianggap WNI.

Anda mungkin juga menyukai