Anda di halaman 1dari 23

KELOMPOK 3

KONSEP DASAR
PROMOSI
KESEHATAN

Dosen pengampu: Salis Miftahul


Khoriyah, S.Kep., Ns, M.Kep
01
Definisi Promosi
Kesehatan
“Promosi kesehatan secara umum adalah segala upaya yang
direncanakan untuk mempengaruhi orang lain, baik individu,
kelompok, atau masyarakat, sehingga mereka melakukan apa
yang diharapkan oleh pelaku pendidikan atau promosi kesehatan.
Dan batasan ini tersirat unsur-unsur input (sasaran dan pendidik
dari pendidikan), proses (upaya yang direncanakan untuk
mempengaruhi orang lain) dan output (melakukan apa yang
diharapkan). Hasil yang diharapkan dari suatu promosi
kesehatan adalah perilaku kesehatan, atau perilaku untuk
memelihara dan meningkatkan kesehatan yang kondusif oleh
sasaran dari promosi kesehatan.”

—Notoadmojo, 2012 —
02
Sejarah Promosi
Kesehatan
Sejarah Bedasarkan Periode Tahun
PROMKES
PENKES

1965 HES
1965 1975-1985 PSM

1965-1975 1985-1995
1965-1975
Pember
dayaan
Vientiane

1995-2000
2000-now
Sejarah Bedasarkan Periode Tahun
1965

PENKES
1965

Pendidikan Kesehatan Sebagai pelengkap pelayanan


kesehatan terutama di saat kritis Sasaran individu
Soat laitis: Wabah, bencana alam

2000-now
Sejarah Bedasarkan Periode Tahun
1965-1975

HES
1965

Mulai perhatian ke masyarakat, Peningkatan tenaga


profesional melalui program Health Educational
Service (HES), Sasaran program: pengetahuan
kesehatan tentang Intervensi program yang masih
individu menjadi aktif ke masyarakat.

2000-now
Sejarah Bedasarkan Periode Tahun
1975-1985

PENKES
1965

Menjadi penyuluhan Kesehatan, mulainya community


development, Pemberian informasi kesehatan mil media
dan tekonologi pendidikan , WHO merubahn pendidikan
kesehatan dampak terhadap menjadi promosi kesehatan ,
dokter kecil, posyandu, informasi kesehatan belum
memberikan dampak terhadap perilaku .
2000-now
Sejarah Bedasarkan Periode Tahun
1985-1995

1965
PSM

Dibentuknya PSM (Peran perlaku Serta Masyarakat)


Pandangan (visi) mulai dipengaruhi oleh ‘Ottawa Charter
tentang Promosi Kesehatan Definisi Promkes dan
batasannya.

2000-now
Sejarah Bedasarkan Periode Tahun
1995-2000

Pemberdayaan
1965
Pemberdayaan menjadi mobilisasi masyarakat yang menjadi tujuan, melibatkan
kemitraan dan politik kesehatan.Banyaknya pertemuan International yang
berkaitan dengan promosi kesehatan : 1. 1997. International Conference on
Tobacco and Health 2. 1998, International Conference on Working Together for
better health 3. HIV/AIDS, Health Promotion – Banyak kunjungan lapangan tentang
promkes dari negara2 lain yang memberi masukan dan perbandingan tentang
kegiatan Promosi Kesehatan.
2000-now
Sejarah Bedasarkan Periode Tahun
2000-now

Vientiane
1965

Deklarasi Vientiane (Vietnam): "Healthy ASEAN Lifestyle’. Upaya regional untuk


meningkatkan gaya hidup sehat penduduk ASEAN

2000-now
03
Sasaran Promosi
Kesehatan
Sasaran PromKes

01 Tingkat Pelayanan Promotif


Kelompok orang sehat, dengan tujuan agar mereka
mampu meningkatkan kesehatannya

02 Preventif (resiko tinggi)


Kelompok busui, para perokok, & obesitas

03 Kuratif
Pasien, terutama pada penyakit kronis (asma, dm,
tbc). Bertujuan untuk mencegah penyakit
Sasaran PromKes

04 Rehabilitatif
Pasien yg baru sembuh dari penyakitnya. Bertujuan
untuk mendukung mereka agar segera pulih dan
meminimalisir kecacatan.

02

03
04
Strategi Promosi
Kesehatan
Strategi Promkes

Reorient health service


Health Public Policy
Para penentu kebijakan agar 3 Provider & 3
mereka membuat kebijakan consumer
untuk promkes

Supportive
environtment Personnel skill
Sarana & prasarana Memberikan pemahaman
oleh pemerintah masyarakat
Strategi Promkes

Community action

Promkes harus mendorong


atau memicu kegiatan-kegiatan
masyarakat untuk kesehatan
05
Konsep dan Ruang
Lingkup Kesehatan
Dibagi menjadi 2

Secara umum Secara khusus


● Gerakan ● Gerakan ini bertujuan untuk
memasyarakatkan mempromosikan perilaku hidup
budaya hidup sehat sehat dan pencegahan penyakit
seperti Gerakan dengan cara memperkenalkan pola
Masyarakat Hidup Sehat hidup sehat dan mencegah faktor
(GERMAS) risiko penyakit seperti merokok,
minum alkohol, dan kurangnya
aktivitas fisik.
06
Visi dan Misi Kesehatan
Visi Promosi Kesehatan

Willingness Ability
Memelihara dan Memelihara dan
meningkatkan meningkatkan
kesehatannya kesehatannya

Melindungi Memelihara
Mau dan mampu
Melindungi diri dari memelihara
gangguan kesehatan kesehatannya
Misi Promosi Kesehatan

Enable
Mediate Memberikan
Advocate kemampuan atau
Menjalani kerjasama keterampilan pada
Melakukan advokasi dengan berbagai sektor masyarakat agar mampu
berarti berupaya agar untuk terlaksananya memelihara sekaligus
para penentu kebijakan program kesehatan meningkatkan
tersebut mempercayai kesehatannya secara
bahwa program mandiri
kesehatan yang
ditawarkan perlu
didukung melalui
kebijakan/ keputusan
politik.
DAFTAR ANGGOTA KELOMPOK 6

Alfi Luthfiana (221100551)


Barlin Puput Parety (221100615)
Elvadora Ivenna Djallah (221100604)
Faizatul Janah (221100619)
Indah Hartati S (221100573)
Muslimah (221100622)
Nita Natasya L.P (221100605)
Sefinna Ayu Wibowo (221100587)
Tia Saputri (221100599)
Vyatri Nasriyatuddiniyah (221100588)

Anda mungkin juga menyukai