Anda di halaman 1dari 93

Sosialiasi

Perlombaan
Bidang 3 Kemahasiswaan, Universitas
02
INDIKATOR
KINERJA UTAMA

Kriteria IKU 2
2. Kegiatan Luar Kampus

Proyek kemanusiaan Magang di perusahaan

Studi/proyek Proyek di Desa/


independent KKN

Mengajar di
Kegiatan kewirausahaan
Sekolah

Penelitian Pertukaran Pelajar


IKU 2
PRESTASI
MAHASISWA
Target IKU 2: Prestasi Mahasiswa

No Prestasi 2020 2021 2022 2023 2024


Mahasiswa
1 Nasional 50  100 150  200   250

2 Internasional  10  20  30  40  50

  Total jumlah  60 120   180  240  300


mahasiswa
Panduan Perlombaan
https://bit.ly/PedomanLomba2023
04
JENIS
PERLOMBAAN
NASIONAL DAN PROVINSI
Pekan Ilmiah Mahasiswa
Nasional
Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) merupakan event resmi
tahunan Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan dalam bidang penalaran untuk memperlombakan karya
ilmiah mahasiswa tingkat nasional. Event ini merupakan salah satu
penjabaran dari program Pusat Prestasi Nasional untuk menciptakan
iklim akademis yang kompetitif di kalangan mahasiswa Indonesia.
Event ini merupakan puncak kegiatan ilmiah mahasiswa berskala
nasional dan diselenggarakan di perguruan tinggi yang
ditetapkan Pusat Prestasi Nasional atas kesediaan dan kesepakatan
seluruh pimpinan perguruan tinggi. PIMNAS sebagai forum
pertemuan ilmiah dan komunikasi produk kreasi mahasiswa, diikuti
oleh mahasiswa atau kelompok tim Program Kreativitas Mahasiswa
(PKM).
Koordinator: Heri Heryanto, S.T., M.T.
https://simbelmawa.kemdikbud.go.id/portal/
https://simbelmawa.kemdikbud.go.id/portal/pedoman-
pkm-tahun-2023-diktiridtek/
PKM
PKM RE PKM
AI RSH

PKM PKM
GFT K
PKM

PKM PKM
VGK PM
PKM PKM
KC PI
Seleksi
Internal >155 155

Pendanaan
PKMK PKM PKM PKM
1 PM 1 RE 8 AI 4
Seleksi Upload
Pembinaan*
Internal Proposal

PKP
Pengumuman Monev
Mahasiswa

Program Kreativitas
Mahasiswa
Pelaporan
Akhir
Program Kreativitas
Mahasiswa
Program Pembinaan Kapasistas Organisasi
Mahasiswa
Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK
Ormawa) adalah program penguatan kapasitas ormawa melalui
serangkaian proses pembinaan ormawa oleh PT yang
diimplementasikan dalam program pengabdian dan pemberdayaan
masyarakat.

Deskripsi
1. Proposal Universitas dan Sub Proposal
2. 6 Jurusan Partisipasi
3. Situs: https://php2d.kemdikbud.go.id/
4. Mendapatkan pendanaan pada untuk kategori
Rumah Sampah Digital
5. Himpunan aktif dan mahasiswa aktif maksimal
semester 7
6. Pitching 1. Universitas dan Pitching 2. Ormawa
PPK ORMAWA
Seleksi Internal Upload Proposal
Pembinaan
(Pitching) Universitas

Pitching Pitching
Upload Sub
Belmawa- Belmawa-
Proposal
Universitas Mahasiswa-RAB

Program Pembinaan
Kapasistas Organisasi
Monev
Pengumuman
Mahasiswa
Pelaporan Akhir Mahasiswa
Desa/Keluarahan
WIrausaha

Rumah Sampah
SMART Farming
Digital

PPK
Ormawa
Kampung Sekolah
Konservasi TOGA Perempuan

Sanggar Tani Desa/Kelurahan


Muda Digital

PPK ORMAWA
Desa/Kelurahan
Sehat

Lainnya (Tidak Desa/Keluarahan


Termasuk Pilihan) Cerdas

PPK
Ormawa
Desa/Kelurahan
Rumah Inovasi
Hutan

Desa/Kelurahan
Kampung Iklim
Maritim

PPK ORMAWA
Desa
Seni
Budaya

PPK
Ormawa

Desa
Olahraga

PPK ORMAWA
PPK ORMAWA
Program Abdidaya PPK Ormawa

Deskripsi
Program Abdidaya Ormawa diharapkan mampu menjadi
alternatif untuk mengapresiasi kinerja yang apik antara
unsur tim pelaksana pengabdian, sistem pendukung
organisasi kemahasiswaan, dosen pendamping, dan
sistem pendukung Perguruan Tinggi untuk terus
bersemangat dalam membangun desa dan meningkatkan
kapasitas mahasiswa melalui organisasi
kemahasiswaannya.
Program Pembinaan Mahasiswa
Wirausaha
P2MW merupakan program pengembangan usaha mahasiswa yang telah
memiliki usaha melalui bantuan dana pengembangan dan pembinaan
dengan melakukan pendampingan serta pelatihan (coaching) usaha kepada
mahasiswa peserta P2MW.

Deskripsi
Deskripsi
1. Proposal Universitas dan Sub Proposal
1. Seleksi Bulan Mei
2. Seleksi Terbuka tingkat Universitas, kerja sama
2. Lolos Pendanaan
antara Kemahasiswaan, PKM Center, dan Unit Bisnis
• Banten Biology Farm
3. Lolos pendaan insentif sebanyak 4 proposal
• Biopapercraft
4. Mahasiswa aktif maksimal semester 7
• Bengkel Sepatu Serang
5. Situs: https://kesejahteraan.kemdikbud.go.id/
• Pocarlan
Makanan
Makanandan
dan
Minuman
Minuman

Produksi
Produksi
Teknologi
Teknologi
atau
atau
Terapan
Terapan
Budidaya
Budidaya

P2MW
P2MW

Industri,
Industri,
Jasa
Jasadan
dan Kreatif,
Kreatif,Seni,
Seni,
Perdagangan
Perdagangan Budaya,
Budaya,dan
dan
Pariwisata
Pariwisata
Seleksi Upload
Internal Pembinaan Proposal
(Pitching) Universitas

Pitching
Upload Sub
Belmawa- Pengumuman
Proposal
Universitas

Monev Pelaporan Program Pembinaan Mahasisw


Universitas Akhir
Wirausaha
Program Pembinaa
Mahasiswa Wirausa
Inovasi Wirausaha Digital
Mahasiswa
Program IWDM (Start up) ditujukan untuk mahasiswa yang baru dan telah
memiliki usaha digital agar dapat mengakselerasi lebih terarah dan
berkelanjutan dalam menjalankan bisnisnya. Sejak diluncurkan pada
tahun 2019, telah banyak wirausaha digital mahasiswa yang
bermunculan, bertumbuh dan ikut berkontribusi pada perekonomian
Indonesia.

Deskripsi Deskripsi
1. Seleksi Bulan Juni 1. Proposal Universitas dan Sub Proposal
2. Lolos Pendanaan 2. Seleksi Terbuka tingkat Universitas, kerja sama
• Cerdafa apps antara Kemahasiswaan, PKM Center, dan Unit Bisnis
3. Lolos pendanaan insentif sebanyak 1 proposal
4. Mahasiswa aktif maksimal semester 7
5. Situs: https://kesejahteraan.kemdikbud.go.id/
Agritech

Health
Edutech
Tech

IWDM

E-
AR/VR
Commerce
Seleksi Upload
Internal Pembinaan Proposal
(Pitching) Universitas

Pitching
Upload Sub
Belmawa- Pengumuman
Proposal
Universitas

Monev Pelaporan Inovasi Wirausaha Digital


Mahasiswa Akhir
Mahasiswa
Inovasi Wirausaha Digital
Mahasiswa
Inovasi Wirausaha Digital
Mahasiswa
Kewirausahaan Mahasiswa
Indonesia
KMI Expo adalah tempat bertemunya wirausaha mahasiswa dari
seluruh Indonesia untuk saling berkompetisi, mengenalkan
produknya dan juga membangun jejaring.

Lolos Nasional di UPN Veteran Jawa Timur


1. Banten Biology Farm
2. Cerdafa Apps
Pemilihan Mahasiswa
Berprestasi Nasional
Pilmapres atau Pemilihan Mahasiswa Berprestasi merupakan kompetisi
mahasiswa yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional yang ada di
bawah naungan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi
setiap tahunnya. Tujuannya adalah untuk memberikan apresiasi kepada
mahasiswa terbaik yang siap menjadi agen perubahan untuk membangun
Indonesia yang lebih baik. Dengan fokus program Sarjana dan Diploma

Deskripsi
1. Seleksi Terbuka tingkat Universitas Untuk Sarjana
dan Diploma
2. Penyelenggara seleksi Internal Kemahasiswa Untirta
dengan Reviewer
3. Situs:
https://pilmapres.kemdikbud.go.id/login/index.php
4. Seleksi wilayah LLDIKTI
Portofolio
Produk Inovatif
Capaian Video Presentasi
(SDGs)
Unggulan
Kompetisi Specific
Informative
Pengakuan
Measurable
Penghargaan

Karier Organisasi Acceptable Persuasive

Hasil Karya
Realistic
Pemberdayaan/Aksi Kemanusiaan
Motivational
Kewirausahaan Timed bound
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Pemilihan Mahasiswa
Perlombaan
Berprestasi
Lomba Inovasi Digital
Mahasiswa
Lomba Inovasi Digital Mahasiswa adalah kegiatan yang diadakan
oleh Pusat Prestasi Nasional Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan sebagai upaya komprehensif untuk meningkatkan Soft
Skill, literasi teknologi dan prestasi pada Revolusi Industri 4.0

Deskripsi
1. Upload Karya (Jika banyak peminat akan diadakan
seleksi)
2. Mahasiswa aktif maksimal semester 7
3. Pemenang Juara III Nasional tahun 2020 untuk
Media Augmented Reality (Inovasi Teknologi Digital
Pendidikan)
4. Situs: https://kesejahteraan.kemdikbud.go.id/
Inovasi
Teknologi
Digital
Pendidikan

Inovasi Materi
Microteaching
Digital
Digital
Pendidikan

LIDM

Video Digital
Poster Digital
Pendidikan
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Lomba Inovasi Digital


Perlombaan
Mahasiswa
National University Debating
Championship
National University Debating Competition (NUDC)
merupakan Kegiatan debat antar Perguruan Tinggi berskala
nasional. Kegiatan ini sudah berlangsung sejak tahun 2008
dan setiap tahunnya menghasilkan delegasi Indonesia untuk
World Universities Debating Championship (WUDC). Pada
tahun ini, NUDC dilaksanakan secara daring dikarenakan
pandemi. Terdapat berbagai perbedaan teknis dalam
penyelenggaraan NUDC daring. Oleh karena itu, untuk
menjamin pengelolaan yang tertib dan terkontrol dengan
baik, diperlukan panduan yang memuat norma, aturan main
dan prosedur pelaksanaan kegiatan.

situs: https://nudckdmi.kemdikbud.go.id/
Ika Handayani, M.Pd.
Nasional
Peringkat Ke
Lolos Seleksi 32 dari lebih
LLDIKTI IV 500 Kelompok
EDC (112 PTN dan PTS
Ghaniyah dan Kelompok)
Roga Bara
Seleksi
Pendaftaran Internasl
(EDC)

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

National University
Perlombaan Debating Championship
Kompetisi Debat Mahasiswa
Indonesia
Kompetisi di bidang debat berbahasa Indonesia
merupakan salah satu kegiatan aktualisasi diri bagi
mahasiswa Indonesia. Kegiatan debat antar Perguruan
Tinggi berskala nasional dikemas dalam kegiatan
Kompetisi Debat Mahasiswa Indonesia (KDMI). Pada
tahun ini, KDMI dilaksanakan secara daring
dikarenakan pandemi. Terdapat berbagai perbedaan
teknis dalam penyelenggaraan KDMI daring. Oleh
karena itu, untuk menjamin pengelolaan yang tertib dan
terkontrol dengan baik, diperlukan panduan yang
memuat norma, aturan main dan prosedur pelaksanaan
situs: https://nudckdmi.kemdikbud.go.id/ kegiatan. 
Track record
pengalaman
Tahun 2023 lomba debat dari
adalah Lianti SMP hingga
dan Seha menang di
Seleksi KDMU
Provinsi
(Kompetisi
Debat
Mahasiswa
Untirta)
Seleksi
Pendaftaran Internasl
(KDMU)

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kompetsisi Debat
Perlombaan
Mahasiswa Indonesia
Olimpiade Nasional Matematika
dan IPA
Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Alam atau ONMIPA merupakan lomba tingkat mahasiswa
yang mengujikan salah satu mata bidang kimia, fisika,
biologi, dan matematika. Perlombaan ini diselenggarakan
oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik
Indonesia.

Deskripsi:
1. Seleksi Internal
2. Penangung Jawab: Ria Sudiana, M.Si.
3. Situs:
https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id/event/sain
s-dan-teknologi/dikti/olimpiade-nasional-matematika-dan-i
lmu-pengetahuan-alam-2022-dikti
Matematika

Kompetisi
Biologi Fisika
Nasional

Kimia
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kompetisi Nasional MIPA


Perlombaan
Paduan Suara Mahasiswa
Nasional
Paduan Suara Mahasiswa Nasional akan dilaksanakan
secara daring untuk seleksi babak penyisihan dan
mengundang finalis untuk luring di Jakarta dalam
tahapan Final.

Deskripsi
1. PSM Untirta
2. Pelatihan Untuk Persiapan
3. Situs:
https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id/event/se
ni-bahasa-dan-literasi/dikti/paduan-suara-mahasiswa-
nasional-2022-dikti
Seleksi
Pendaftaran Internasl (Tim
Paduan Suara)

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Paduan Suara Mahasiswa


Perlombaan
Nasional
Pekan Seni Mahsiswa Nasional
XVI
Pekan Seni Mahasiswa Nasional (Peksiminas) ini merupakan
puncak kegiatan kemahasiswaan di bidang pengembangan bakat
dan minat mahasiswa dalam bidang seni walapun dalam masa
pandemi Covid-19. PEKSIMINAS merupakan kegiatan yang
berkesinambungan guna memberikan wadah bagi mahasiswa
dalam meningkatkan kualitas dan kemampuan praktis mahasiswa
dalam bidang seni, baik seni suara, seni pertunjukan, seni sastra,
maupun seni rupa. Melalui kegiatan ini diharapkan para
mahasiswa mampu meningkatkan dan mengembangkan prestasi
dan kreasi seninya untuk memperkaya budaya bangsa
berdasarkan Bhinneka Tunggal Ika
Kerja sama dengan Pendidikan Seni Pertunjukan
Tahun 2024
Lomba
Tahun 2024 Nasional
Peksimida
Tahun 2023
Seleksi
Internal Untirta
dan
Pembimbingan
Kontes Robot Indonesia
Kontes Robot Indonesia (KRI) adalah kegiatan kompetisi rancang
bangun dan rekayasa dalam bidang robotika yang
diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional, Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.  KRI
diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional, Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Kontes Robot
Indonesia ini dapat diikuti oleh tim mahasiswa pada Perguruan
Tinggi yang tercatat di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia dan Pangkalan Data Pendidikan Tinggi
Dengan tujuan untuk menumbuh kembangkan dan meningkatkan
kreativitas mahasiswa di perguruan tinggi, mengaplikasikan ilmu
pengetahuan dan teknologi ke dalam dunia nyata, meningkatkan
kemampuan mahasiswa dalam pengembangan bidang teknologi
robotika
Kontes Robot Indonesia
Kontes Robot
Abu
Indonesia

Kontes Robot Kontes Robot


Tematik SAR
Indonesia Indonesia

Kontes Robot
Indonesia

Kontes Robot
Kontes Robot
Sepak Bola
Seni Tari
Kontes Robot Indonesia
Indonesia
Bawah Air Beroda
Indonesia Kontes Robot
Tahun 2022 Untirta Mencapai Sepak Bola
Indonesia
Peringkat ke 8 Humanoid
New Comers
Pendaftaran Seleksi
Internal

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kontes Robot Indonesia


Perlombaan
Kontes Robot Indonesia
Kontes Robot Indonesia
Kontes Robot Indonesia
Kontes Robot Terbang Indonesia

Kegiatan Kontes Robot Terbang Indonesia yang diselenggarakan


oleh Pusat Prestasi Nasional akan meningkatkan kemampuan
komunikasi mahasiswa, kerjasama tim dan pemikiran kritis dalam
mencari inovasi di dunia penerbangan.
Kontes Robot Terbang Indonesia

Divisi Racing
Planes

Divisi Fixed
Wing

Kontes
Robot
Terbang
Indonesia
Divisi Vertical
Take off
Landing

Divisi
Technology
Development
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kontes Robot Terbang


Perlombaan
Indonesia
Kontes Bangunan Gedung
Indonesia
Kompetisi Bangunan Gedung Indonesia merupakan suatu
kompetisi yang dilaksanakan secara paralel yang melombakan
desain dan bangunan gedung. Kegiatan ini diselenggarakan oleh
Pusat Prestasi Nasional Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan.
Kontes Bangunan Gedung
Indonesia

Bangunan 8 Lantai Anti Gempa


Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kontes Bangunan Gedung


Perlombaan
Indonesia
Kontes Jembatan Indonesia
(Baja Karbon)
Kompetisi Jembatan Indonesia merupakan suatu kompetisi yang
dilaksanakan secara paralel yang melombakan desain atau
rancangan jembatan. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Balai
Pengembangan Talenta, Pusat Prestasi Nasional, Kementerian
Pendidikan, Kebuyaan, Riset dan Teknologi.
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kontes Jembatan Indonesia


Perlombaan
Evaluasi
Proposal Presentasi

Pengujian Kontes Jembatan Indonesia


Pelaksanaan
Kinerja
Konstruksi
Jembatan
Kontes Mobil Hemat Energi

Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2021 merupakan sebuah


lomba mobil irit tingkat nasional yang  diselenggarakan oleh
Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemdikbudristek) Republik
Indonesia bekerja sama dengan tuan rumah perguruan tinggi.
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kontes Mobil Hemat Energi


Perlombaan
Urban
Prototype
Concept
MPD MPD
Diesel Diesel

MPD MPD
Gasoline Gasoline

MPD MPD
Etanol Etanol

MPD MPD Kontes Mobil Hemat Energi


Listrik Listrik
Kontes Kapal Cepat Tak
Berawak
Kontes Kapal Cepat Tak Berawak (KKCTBN): merupakan
salah satu agenda lomba inovasi teknologi desain,
pembuatan prototype, dan performa prototype dibidang
teknologi perkapalan-maritim. Lomba ini ditujukan kepada
mahasiswa, yang di selenggarakan setiap tahunnya oleh:
Balai Pengembangan Talenta Indonesia-Pusat Prestasi
Nasional-Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Indonesia.
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kontes Kapal Cepat Tak


Perlombaan
Berawak
Inovasi High
Speed
Support
Inovasi Vessel
Autonomous Catamaran Inovasi Kapal
Semi- Patroli
submarine Catamaran
Drone

Pembuatan
Inovasi AR
Kapal Militer KKCTBN Performa
Kapal Militer

Kontes Kapal Cepat Tak


Berawak
Kompetisi Mahasiswa Nasional
Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen,
dan Keuangan
Kompetisi Mahasiswa Nasional bidang ilmu Bisnis, Manajemen dan Keuangan
merupakan kompetisi yang tidak hanya mengevaluasi kemampuan akademik dan nalar
mahasiswa dalam bidang ilmu, tetapi juga merupakan sebuah upaya untuk mendekatkan
kemitraan antara akademisi, dunia usaha dan pemerintah. Rangkaian kompetisi tersebut
akan dinilai oleh juri dengan komposisi yang seimbang antara perwakilan akademisi
dan praktisi bidang bisnis, managemen dan keuangan.
Bertujuan untuk pengembangan dan penguatan kompetensi mahasiswa serta daya saing
program studi (prodi) bidang bisnis dan manajemen di Indonesia pada tingkat
internasional, Mengembangkan jejaring di antara prodi bisnis dan manajemen di
Indonesia, dan memberikan kontribusi dalam bentuk ide, gagasan serta rekomendasi
strategi untuk meningkatkan daya saing dunia usaha di Indonesia.
Kompetisi Mahasiswa
Nasional Bidang Ilmu
Bisnis, Manajemen, dan
Keuangan
Komersialisa
Keuangan Penulisan
Perencanaan Riset si Riset dan
Audit Karya Tulis
Bisnis Investasi Teknologi
Investigatif Ilmiah
Tepat Guna

Kompetisi Mahasiswa Nasional


Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen,
dan Keuangan
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Kompetisi Mahasiswa Nasional


Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen,
Perlombaan
dan Keuangan
Pagelaran Mahasiswa Nasional
Bidang Teknologi Informasi dan
Komunikasi 2022
GEMASTIK atau Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang
Teknologi Informasi dan Komunikasi, merupakan program Pusat
Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset,
dan Teknologi. Program ini ditujukan untuk meningkatkan
kompetensi mahasiswa Indonesia, sehingga mampu mengambil
peran sebagai agen perubahan dalam memajukan TIK dan
pemanfaatannya, baik ketika masih dalam masa studi maupun
kelak sesudah lulus studi.
Pemrogaman

Keamanan
Kota Cerdas
Siber

Gemastik

Animasi
Penambangan
Data
Pagelaran Mahasiswa
Nasional Bidang
Desain
Pengalaman
Pengguna
Teknologi Informasi
dan Komunikasi 2022
Karya Tulis
Ilmiah TIK

Pengembangan Pengembangan
Bisnis TIK Perangkat Lunak

Gemastik

Pagelaran Mahasiswa
Nasional Bidang
Pengembangan
Aplikasi
Permainan
Piranti Cerdas,
Sistem Benam
dan IOT
Teknologi Informasi
dan Komunikasi 2022
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Pagelaran Mahasiswa Nasional


Perlombaan Bidang Teknologi Informasi dan
Komunikasi 2022
Satria Data
Kompetisi Statistika Ria dan Festival Sains Data (SATRIA
DATA) merupakan dukungan Pusat Prestasi Nasional
terhadap perkembangan keilmuan statistika dan sains data
secara umum. Dengan upaya untuk meningkatkan soft skill,
teknologi,informasi, data, dan sumber daya manusia.
National
Statistics
Competititon

Big Data Satria Statistics


Essay
Challenge
Data Competititon

Statistics
Infographic
Satria Data
Competititon
Seleksi
Pendaftaran
Internasl

Pengumuman
Pembinaan
Delegasi

Satria Data
Perlombaan
Time Schedule Belmawa, Dikti
Timeline Program Program Inovasi Wirausaha Program
Kreativitas Pembinaan Digital Mahasiswa Pembinaan
Mahasiswa Mahasiswa Kapasitas
Wirausaha Organisasi
Mahasiswa
16 Februari 2023 Sosialisasi Sosialisasi Sosialisasi Sosialisasi

Sampai 28 Februari Seleksi Universitas Seleksi Universitas Seleksi Universitas Seleksi Universitas
2023
1-6 Maret 2023 Proses Penilaian Pitching dan Pitching dan Pitching dan
Pengumuman Lolos Pengumuman Lolos Pengumuman Lolos
6-28 Maret 2023 Pembinaan dan Pembinaan Pembinaan Pembinaan
Pemberian Akun
6-28 Maret 2023 Upload Belmawa Upload Belmawa Upload Belmawa Upload Belmawa
Time Schedule Puspresnas, Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan
Timeline Pemilihan Kompetisi Lomba Inovasi Pekan Seni
Mahasiswa Nasional Digital Mahasiswa Mahasiswa Daerah
Berprestasi Matematika dan
Ilmu Pengetahuan
Alam
Sosialisasi 16 Februari 2023 16 Februari 2023 16 Februari 2023 16 Februari 2023

Seleksi Fakultas 1-19 Februari 2023 - - -

Seleksi Universitas 20-24 Februari 2023 Februari/Maret 2023 Maret/April 2023 Mei 2023

Pembinaan 25 Februari-Maret Februari/Maret- Maret-perlombaan Juni-perlombaan


2023 perlomban
Time Schedule Puspresnas, Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan
Timeline National University Kompetisi Debat Paduan Suara
Debating Mahasiswa Mahasiswa Nasional
Championship Indonesia
Sosialisasi 16 Februari 2023 16 Februari 2023 16 Februari 2023

Seleksi Universitas Hasil Seleksi EDC Hasil Seleksi KDMU Tim Paduan Suara
(Kompetisi Debat Untirta
Mahasiswa Untirta)
saat Dies Natalis
Pembinaan Februari-Perlombaan Februari-Perlombaan Februari-Perlombaan
Time Schedule Puspresnas, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

Timeline Kontes Kontes Robot Kompetisi Kompetisi Kompetisi


Robot Terbang Kapal Cepat Bangunan Jembatan
Indonesia Indonesia Tak Berawak Gedung Indonesia
Indonesia Indonesia
Sosialisasi 16 Februari 16 Februari 16 Februari 16 Februari 16 Februari
2023 2023 2023 2023 2023
Upload Proposal Ide Februari- Februari-Maret Februari-Maret Februari-Maret Februari-Maret
Tingkat Universitas Maret 2023 2023 2023 2023 2023
Pitching Februari- Februari-Maret Februari-Maret Februari-Maret Februari-Maret
Maret 2023 2023 2023 2023 2023
Pembinaan Maret- Maret- Maret- Maret- Maret-
Perlombaan Perlombaan Perlombaan Perlombaan Perlombaan
Time Schedule Puspresnas, Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan
Timeline Kompetisi Mobil Kompetisi Pergelaran Satria Data
Hemat Energi Mahasiswa Mahasiswa
Nasional Bidang Nasional Bidang
Ilmu Bisnis, Teknologi dan
Manajemen, dan Infromasi
Keuangan
Sosialisasi 16 Februari 2023 16 Februari 2023 16 Februari 2023 16 Februari 2023

Upload Proposal Ide Februari-Maret 2023 Februari-Maret 2023 Februari-Maret 2023 Februari-Maret 2023
Tingkat Universitas
Pitching Februari-Maret 2023 Februari-Maret 2023 Februari-Maret 2023 Februari-Maret 2023

Pembinaan Maret-Perlombaan Maret-Perlombaan Maret-Perlombaan Maret-Perlombaan


Reviewer dan Pembina
● Persyaratan:
● Memiliki pengalaman melatih atau membimbing mahasiswa sesuai
program yang akan diikuti dengan bukti surat tugas atau sertifikat atau
surat keterangan lainnya
● Memiliki komitmen untuk meriview dan juga membimbing mahasiswa
● Setiap bimbingan akan diberikan Surat Keterangan atau Surat Tugas
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai