Anda di halaman 1dari 16

*POP CORN GURMA

JUST FOR YOU

NOVIANA FIRA
DELA
KATA PENGANTAR
PENDAHULUAN

*PENDAHULUAN
MANFAAT
Manfaat Ekonomi
Usaha popcorn ini cukup menjanjikan, keuntungan yang didapat cukup
besar. Kami menawarkan dan memberikan kemudahan bagi pelanggan
dengan memberikan harga yang murah tapi dengan produk yang tidak
murahan dengan kata lain kualitas produk selalu dijaga dan dijamin
kesehatannya
Manfaat Sosial
Bagi Pemilik Bagi Masyarakat
Dapat menjadikan Dapat menjadi
sebagai pengalaman alternative bagi
dalam berbisnis. Serta masyarakat untuk
dapat menjadi memenuhi kebutuhan
pembelajaran dalam makanan mereka. Dapat
menjalankan bisnis-bisnis membuka lapangan
yang lain yang lebih kerja bagi masyarakat
besar serta bagaimana yang membutuhkan
cara melayani konsumen pekerjaan.
dengan baik dan sopan.
ASPEK ORGANISASI
DAN MANAJEMEN
PROFIL USAHA
Nama usaha : Pop Corn Gurih Manis (Gurma)
Jenis Usaha : Kuliner
Alamat : Jalan Diponegoro, Salatiga

Pemilik
VISI DAN MISI
Visi: Menjadi produsen makanan ringan yang
sehat dan terkenal di kalangan anak-anak,
kalangan muda, serta kalangan tua.

Misi: Menciptakan produk yang


berkualitas dan sesuai dengan
keinginan pelanggan.
*TUJUAN USAHA
1. Untuk memenuhi kebutuhan ekonomi

2. Untuk menambah daya tampung tenaga kerja

3. Dapat membantu para petani pohon jagung

4. Memasarkan produk hasil olahan


kepada masyarakat sekitar.
5. Memperkenalkan hasil
olahan sendiri agar
masyarakat mengetahui
bahwa popcorn ini
mempunyai nilai cita rasa
yang tinggi.
ANALISIS SWOT
STRENGTH (Kekuatan)
1. Pop Corn Gurma telah lama eksis dibidangnya dan mampu
bertahan hingga saat ini.
5. Pop
2. Produk Pop Corn Cornmemiliki
Gurma Gurmabanyak
menggunakan
pilihan rasa jika
bahan
dibandingkan dengan dasar
produk terbaik
pesaing yaitu
sejenis biji
lainnya.
jagung yang mempunyai mutu dan
3. Pop Corn Gurma memiliki 2 macamtinggi.
kualitas ukuran yaitu cup
kemasan besar dan cup kemasan kecil. Dengan adanya
ukuran kemasan yang variatif, maka konsumen akan
mendapatkan banyak pilihan.

4. Pop Corn Gurma hingga saat ini dapat diterima


dengan baik di masyarakat umum.
Weakness (Kelemahan)
Pop Corn Gurma kurang dikenal masyarakat
secara luas, karena kurangnya promosi. Desain
kemasan terkesan sangat sederhana . Untuk
saluran distribusi, Pop Corn Gurma kurang
memperluas daerah pemasarannya. Dalam
pengoperasiannya, Pop Corn Gurma tidak memiliki
struktur organisasi yang sesungguhnya. Opportunities (Peluang
Peluang yang bisa dikembangkan adalah
perluasan pasar yaitu dengan
mengembangkan segmen pasar dengan
memperluas jalur distribusi ke daerah-
daerah lain yang berpotensial. Dan
mengembangkan rasa-rasa baru yang
lebih variatif, menciptakan desain
kemasan yang baru sehingga konsumen
tidak merasa bosan atau jenuh dengan
rasa yang telah ada, serta memberikan
warna baru di tampilan kemasan.
Threats (Ancaman)

Ancaman yang
mungkin
dihadapi adalah
munculnya
produk-produk
pesaing dari
perusahaan yang
lebih besar.
RENCANA USAHA
Rencana Jangka Pendek
Usaha yang kami rintis ini bertujuan untuk menambah
pengalaman kerja bagi kalangan sesama mahasiswa
maupun bagi umum, selain dapat meningkatkan kreativitas,
juga dapat dijadikan suatu usaha yang menjanjikan untuk
kehidupan masa depan dan biaya kuliah.

Rencana Jangka Menengah


Usaha yang kami rintis ini pastinya akan kami
kembangkan demi mewujudkan impian kami bersama,
yaitu ingin menjadi seorang pengusaha muda yang
sukses, strategi pasar dan pemasaran menjadi kunci
awal untuk keberlanjutan usaha kami kedepannya.
Pelanggan ialah raja, maka dari itu kepuasan
pelanggan menjadi yang utama dari segalanya,
karena tanpa pelanggan belum tentu usaha ini akan
bertahan lama. Tidak lupa pula kami rajin melakukan
promosi usaha kami, baik dari mulut ke mulut, iklan
radio, media online, dan media yang lainnya.
Rencana Jangka Panjang

dengan
Setelah berhasil kami dapat
mendapatkan mudah untuk
pelanggan, akan d apa tk a n bahan
lebih men
saha ini
meningkatkan m
utu baku agar u
lami
dan kualitas dar
i tidak menga
pun
usaha ini. Memb
angun kendala apa
jaringan yang le a lam p e ny e diaan
bih d
luas agar bahan baku.
ANALISIS PASAR DAN PEMASARAN
Segmentasi Target Pasar
Produk ini mencakup semua kalangan usia, dimulai dari
anak - anak, remaja, hingga dewasa.

Estimasi Target Target Pasar


Estimasi target pasar Kalangan pelajar atau remaja
berdasarkan pada penjualan yang selalu menyukai hal – hal
perharinya dengan target 150 baru dan unik, terutama disini
cup perhari/wilayah. adalah produk makanan
popcorn 2 rasa ‘’gurma’’.

Karakteristik Target Pasar


Mengutamakan target pasar yang dikhususkan kepada konsumen
menengah ke bawah terutama para pelajar/mahasiswa, sehingga semua
kalangan dapat membeli dan mengkonsumsi pop corn’’gurma’’.

Positioning
Dilakukan di tempat – tempat para pelajar /
remaja yang biasa mencari makanan ringan
seperti sekolah/kampus.
STRATEGI PEMASARAN

Membuat Produk yang Unik Melakukan Publikasi di


dan Memiliki Kelebihan Tempat-Tempat yang
Dibandingkan Produk Lain Banyak Dikunjungi oleh
yang Sejenis. Calon Pembeli Potensial.

STRATEGI PEMASARAN
Menyusun “Pesan Pemasaran”
yang Tepat Saat
Mempromosikan Produk.

Dekat dengan Pelanggan


Memanfaatkan
yang Sudah Ada dan Terus
E-commerce dalam
Menerus Mendapatkan
Pemasaran Produk UKM.
Pelanggan yang Baru.
ANALISIS SUMBER DAYA MANUSIA (SDM)
Distributor
Agar usaha ini dapat bertahan dan
Tenaga Kerja berjalan dengan baik, maka kami
Dalam bisnis jualan melakukan kerjasama dengan
popcorn ini kita tidak distributor-distributor lainnya
memerlukan sumber daya
manusia yang ahli dan
skill yang khusus seperti Masyarakat Sekitar
sarjana dll, akan tetapi Masyarakat juga berperan
yang diperlukan adalah penting dalam kelancaran usaha
orang yang mau bekerja ini, karna kita juga harus memiliki
secara tekun / telaten, hubungan baik dengan
sabar, kerja keras masyarakat setempat

Anda mungkin juga menyukai