Anda di halaman 1dari 15

VERIFIKASI DAN PENILAIAN KINERJA

BAGI KEPALA SEKOLAH PERIODE


KE 2 DAN 3
VERIFIKASI BAGI KEPALA SEKOLAH YANG
HABIS MASA JABATANNYA

Dr. YUSUP, S.Pd, MM.Pd


SEKRETARIS Perwakilan YPLP PGRI Propinsi Jawa Barat
Verifikasi Ke Sekolah
oleh Perwakilan YPLP PGRI Provinsi Jawa
Barat
1. Identitas Satuan Pendidikan
2. Profil Sekolah
3. Administrasi Kurikulum
4. Administrasi Satuan Pndidikan
5. Administrasi Keuangan
6. Administrasi Sarana Prasarana
7. Administrasi Pengelolaan
Dasar Hukum Penilaian Kepala Sekolah

PERMENDIKNAS PERMENDIKNAS PERMENDIKNAS


NO 13 NO 13 NO 13
TAHUN 2007 TAHUN 2007 TAHUN 2007

PENILAIAN KINERJA
KEPALA SEKOLAH

KEPALA SEKOLAH BERKUALITAS DAN PROFESIONAL

MUTU SEKOLAH
KOMPONEN PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH
PERMENDIKNAS 28/2010
• Usaha pengembangan sekolah
PERMENDIKNAS 35/2010
• Peningkatan kualitas sekolah 8 SNP
• Usaha pengembangan profesionalisme
KEPRIBADIAN & SOSIAL
PERMENDIKNAS 13/2007
KEPEMIMPINAN PEMBELAJARAN
KEPRIBADIAN
PENGEMBANGAN SEKOLAH
SOSIAL
MANAJEMEN SUMBER DAYA
MANAJERIAL
KEWIRAUSAHAAN
SUPERVISI
SUPERVISI PEMBELAJARAN
KEWIRAUSAHAAN
Apabila Kepala Sekolah mendapat
Perpanjangan Jabatan
Ada Penilaian Kompetensi Sosial dan Kepribadian
1. Berakhlak mulia, mengembangkan budaya dan tradisi mulia, dan menjadi teladan akhlak mulia
bagi komunitas di sekolah
2. Melaksanakan tupoksi sebagai kepala sekolah dengan penuh kejujuran, komitmen dan integritas
3. Bersikap terbuka dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi sebagai kepala sekolah
4. Mengendalikan diri dalam menghadapi masalah dan tantangan sebagai kepala sekolah
5. Tanggap dan peduli terhadap kepentingan orang atau kelompok lain
1. Dokumen Kurikulum
1.1. Memiliki Undang-undang No. 20 Tahun 2003 dan PP Nomor 19 Tahun 2005
1.2. Memiliki Permendiknas (8 Standar Nasional Pendidikan)
1.3. Panduan Penyusunan KTSP dari BSNP dan Dokumen KTSP yang telah disahkan.
1.4. Silabus, RPP mata pelajaran dan MULOK
1.5. Struktur Kurikulum
1.6. Daftar Kriteria Ketuntasan Minimal
1.7. Kriteria Kenaikan Kelas, Penjurusan dan Kelulusan
1.8. Program Tahunan dan Program Semesteran
1.9. Program Remedial dan Pengajaran
1.10. Program Supervisi Kelas.  

2. Penilaian Pendidikan
2.1. Program Ulangan Harian, Bulanan dan Semesteran.
2.2. Program UN dan UAS
2.3. Kepanitiaan Ulangan Umum (UAS), UN dan US.
2.4. Penyusunan Kisi-kisi dan Penskoran
2.5. Daftar Nilai Peserta Didik (Raport, Legger dan Arsip/Fotocopy Ijazah).
3. Bimbingan dan Layanan Konseling (Pemenuhan Proses dan Penilaian)

3.1. Memiliki Ruang Bimbingan Konseling


3.2. Guru Pembimbing Berlatar Belakang BK
3.3. Buku Panduan Bimbingan Konseling
3.4. Buku Penghubung Khusus BK
3.5. Buku Catatan Kasus dan Penyelesaian-nya
3.6. Program Kerja Guru Pembimbing
3.7. Struktur Organisasi Bimbingan Konseling
3.8. Program Kunjungan Rumah (Home visit)
3.9. Kohort Peserta didik dan Sosiogram
3.10. Laporan Kegiatan Bimbingan Koseling
Administrasi Kepala Sekolah
1. Program Jangka Panjang (delapan tahun).
2. Program Jangka Menengah (empat tahun).
3. Program Jangka Pendek (satu tahun).
4. Program Supervisi Akademik.
5. Program Supervisi Nonakademik.
6. Agenda Kerja Bulanan/Mingguan/Harian.
7. Kalender Pendidikan.
8. Buku/Catatan Pembinaan Pendidik dan Tenaga Kependidikan.
9. Kumpulan Buku Peraturan dan Perundang-undangan.
10. Buku Notula Rapat
11. Struktur Organisasi Satuan Pendidikan dan Yayasan (YPLP-PGRI) serta Komite Sekolah
12. Program Kerja Komite/Majelis Sekolah.
Administrator Kantor/Ketatausahaan
1. Buku Agenda Surat Masuk.
2. Berkas Bundel Surat Masuk.

3. Buku Agenda Surat Keluar.


4. Berkas Bundel Surat Keluar.
5. Buku Expedisi. Buku Piket.

6. Buku Notula Rapat (Internal T.U./Staf).


7. Buku Tamu Umum Buku Tamu Pembinaan (Khusus)

8. Dokumen Pengesahan Pendirian Satuan Pendidikan.

9. Surat Persetujuan dari Pemerintah Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota Tentang Izin Operasional.
10. Surat Izin Memimpin untuk Kepala Sekolah dari Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota. Dokumen / Sertifikat Penilaian
Akreditasi.
Administrator Pendidik dan Tenaga Kependidikan

1. Buku Induk (PEG-1)


2. Daftar Hadir (PEG – 2,3,4).

3. Daftar Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan (PEG – 6).


4. Daftar Urut Kepangkatan (PEG-7)
5. Data Pendidik dan Tenaga Kependidikan (PEG – 8).

6. Buku Riwayat Pekerjaan (PEG – 9) dan File Dokumen Individual.


7. Buku Cuti (PEG – 12).

8. Daftar Penilaian Kinerja Guru (Angka Kredit Fungsional Guru) dan DP-3 Pegawai

9. File Surat Keputusan dan Pernyataan Diri.


10. Tata Tertib Kepegawaian
Administrator Peserta Didik
1. Data Penerimaan Peserta Didik Baru (PD-01, 02, 03).

2. Buku Induk (PD-04).


3. Buku Klapper (PD-05).
4. Daftar Hadir dan Rekapitulasi Absensi Per-Bulan (PD-08,09,10).

5. Buku Mutasi (PD-13).


6. Kohort (PD-19)
7. Struktur Organisasi Kepengurusan dan Program Kerja OSIS/Pramuka, dsb.
8. Buku Penghubung/Catatan Pribadi

9. Arsip / Photocopy Ijazah.


10. Tata Tertib Peserta Didik
Administrator Pengelolaan Perpustakaan

1. Daftar Koleksi Buku Perpustakaan.

2. Kartu Katalog.
3. Daftar / Buku Tamu Peninjau.
4. Kartu Peminjam.

5. Daftar/Buku Catatan Penghapusan.


1 Buku Ketatalaksanaan Keuangan :
1.1. RKAS telah disahkan oleh Yayasan
1.2. Laporan Keuangan Tahun Lalu
1.3. Buku Bank atas nama Sekolah
1.4. Memiliki Buku Penerimaan Uang (IPP, SPP)
1.5. Memiliki Buku Kas Umum/tabelaris
1.6. Memiliki bundel bukti kuitansi pengeluaran  
2. IPP, SPPdan Keuangan Lainnya.
2.1. Iuran IPP/SPP telah disetor lunas *)
2.2. Bukti setoran ke Yayasan diarsipkan secara teratur
2.3. Rekap tunggakan peserta didik perbulan, perkelas.
2.4. Daftar gaji/honor pendidik dan tenaga kependidikan
2.5. Laporan Keuangan bulanan dan tahunan.
2.6. Laporan bantuan keuangan dari instansi terkait.  
3. Keuangan PPDB dan Biaya Praktik
3.1 Biaya formulir pendaftaran peserta didik baru.
3.2 Biaya registrasi ( daftar ulang)
3.3 Biaya praktik laboratorium/bengkel dll.
1. Administrasi Pemilikan Tanah dan Bangunan :
1.1. Akta Jual Beli / Sertifikat Tanah
1.2. Akta Hibah Tanah / Hak Guna Bangunan atau Hak Guna Pakai
1.3. Surat Pernyataan di atas kertas segel / bermaterai tentang kepemilikan tanah YPLP PGRI.
1.4. Surat Pernyataan di atas kertas segel . bermatrai tentang kepemilikan bangunan YPLP
PGRI.
1.5. Surat Izin Mendirikan Bangunan  
2. Administrasi Perlengkapan :
2.1. Kartu Inventaris Barang (PERL.3 – 1,2,3,4).
2.2. Buku Inventaris Perlengkapan Barang (PERL-4).
2.3. Buku Penghapusan Barang dan Berita Acara Penghapusan (INV – 5)
2.4. Buku Penerimaan/Pembelian dan Pengeluaran Barang
2.5. Kartu Stok/Persediaan Barang.
THANKYOU

Anda mungkin juga menyukai