Anda di halaman 1dari 15

EVALUASI PEMBELAJARAN

FISIKA

Dr. Winarti, M.Pd.Si


Iva Nandya Atika, M.Ed.

Program Studi Pendidikan Fisika


Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.
Silabus
1. Memahami konsep-konsep dasar evaluasi PBM
Pengertian pengukuran,
Pengertian penilaian
Pengertian evaluasi

2. Memahami makna Penilaian


Tujuan atau fungsi penilaian,
ciri-ciri penilaian
4. Memahami  Subjek evaluasi dan sasaran
evaluasi

5. Memahami Prinsip evaluasi dan Alat


evaluasi
Prinsip Evaluasi
Berbagai macam alat evaluasi
5. Memahami teknik evalusi
Teknik non tes: skala bertingkat,
kuesioner, daftar cocok, wawancara dll
Teknik tes: formatif, sumatif, diagnostik
Teknik penilaian alternatif

6. Taksonomi Bloom
ranah kognitif,
ranah afektif dan
ranah psikomotorik
7. Prosedur Pengembangan Evaluasi
Pembelajaran

8. Pengembangan Instrumen Evaluasi Jenis Tes


Ciri-ciri tes yang baik,
 fungsi tes,
 Pengembangan Tes bentuk Uraian
Pengembngan tes bentuk Objektif
Pengembangan tes Lisan
Pengembangan tes Perbuatan
• Pengembangan Instrumen Evaluasi
Jenis non Tes
 oservasi
Wawancara
Skala sikap
Daftar cek
Skala penilaian
Angket
9. Mampu menganalisis validitas
Macam-macam validitas,
Menganalisis validitas butir soal

10. Memahami tentang reliabilitas


Arti reliabilitas sebuah soal,
cara-cara mencari besarnya reliabilitas

11. Analisis Butir Soal


taraf kesukaran, dan daya pembeda
12. Memahami menskor dan menilai
Menskor,
Perbedaan antara skor dan nilai,
Analisis PAN dan PAP

13. Menentukan nilai akhir


Fungsi nilai akhir,
 cara menentukan nilai akhir

14. Penilaian Autentik


Referensi
Wajib :
Groundlund, N.E. 1981. Measurement and Evaluation in Teaching. New
York: Mac Milan Publishing
Suharsimi Arikunto. 2013 . Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta:
Bumi Aksara
Zainal Arifin. 2010. Evaluasi Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosda Karya
Lorin W. Anderson, David R, Kathwohl. 2010. A taxonomi for Learning,
Teaching and Assessing: A Revision of Bloom’s Taxonomy of Education
Objectives. New York: Addison Wesley Longman Inc
 
Anjuran :
Thorndike, R.M., Cunningham,G.K. Thorndike, R.L dan Hagen E.P. 1991.
Measurement and Evaluation in Psychology Education. Fifth Edition
Viviane De Landsheere. 1977. Evaluation in Education, International
Progress. New York: Press Oxford
Allen, M.J. dan W.M. Yen, 1976. Introduction to Measurement Theory.
Monterey CAA: Brooks/Cole
 
Genab 2020/2021

Hasil Ujian Mid ( 20 %)


Komposisi
Penilaian Hasil Ujian Akhir ( 20%)

Tugas ( 40 %)

Proyek ( 20 )
Ruang lingkup kuliah ini meliputi pemahaman
konsep, kemampuan merencanakan,
melaksanakan, mengolah dan mengambil
keputusan tentang pengukuran, pengujian,
evaluasi beserta peranannya dalam
pendidikan.
Pembelajaran memungkinkan seorang manusia
berubah dari ”tidak mampu” menjadi ”mampu” atau
dari ”tidak berdaya” menjadi ”sumber daya”.
Tujuan Pembelajaran
(TIU/Kompetensi Utama/
Stand. Kompetensi)

p ok
lo m
/k e
i r i
n d
a
a rm
ela j
, b
u m
tik
rak
Kemampuan , p
n
Awal in ga
b
bim
Proses Penilaian

INTERNAL

INPUT TRANSFORMASI OUTPUT

EKSTERNAL

UMPAN BALIK

Anda mungkin juga menyukai