Anda di halaman 1dari 10

PA N D U A N I N F O R M A S I S I N G K AT

PELAKSANAAN
PRODUKSI ATAU
LAYANAN USAHA
Produk Kreatif dan Kewirausahaan
Agenda
TO P I K U TA M A D A L A M
P R E S E N TA S I I N I

• Membuat atribut produk


• Memahami proses produksi
• Mengetahui Perilaku Konsumen
MEMBUAT ATRIBUT PRODUK
UNTUK MELENGKAPI SEBUAH PRODUK, DIBUTUHKAN
AT R I B U T- AT R I B U T YA N G S E B A I K N YA D I M I L I K I O L E H
PRODUK USAHAMU.

MEREK
Merek adalah istilah, nama, tanda, ataupun simbol, maupun lambang yang terdapat dalam sebuah
produk dan dapat memberikan identitas terhadap produk sekaligus sebagai pembeda dengan produk
pesaing. Oleh sebab itu, merek berfungsi mempermudah konsumen melakukan pembelian ulang.
Tujuan pemberian merek pada produk
• Sebagai identitas yang bermanfaat dalam diferensiasi atau membedakan produk sendiri dengan
produk pesaing.
• Sebagai alat promosi, yaitu sebagai alat daya tarik produk
• Untuk membina citra, yaitu dengan memberikan keyakinan, jaminan, kualitas, serta prestite
tertentu kepada konsumen.
• untuk mengendalikan pasar.
KEMASAN
Proses pengemasan (Packaging) Merupakan proses yang berkaitan dengan
perencanaan dan pembuatan wadah, atau pembungkusan.
Tujuan Pemberian kemasan antara lain
• sebagai pelindung isi dari berbagai bentuk kerusakan, berkurang kadar
isi, dan sebagainya.
• Untuk memberikan kemudahan dalam penggunaan (operating),
misalnya supaya tidak tumbah, mudah digenggam, mudah dibuka tutup.
• Bermanfaat dalam pemakaian ulang, misalnya untuk diisi kembali atau
pemanfaatan kembali
• memberikan daya tarik, baik dari segi artistik, desain, warna, dan
sebagainya
• sebagai identitas produk
• Distribusi, misalnya mudah disusun, dihitung, dan ditangani.
• Labelling, yaitu menyangkut isi, pemakaian, dan kualitas
• Mencerminkan innovasi produk yang berkaitan dengan kemajuan
teknologi dan daur ulang.
PEMBERIAN LABEL
Pelabelan berkaitabn dengan pengemasan.
label sebaiknya menunjukkan berbagai informasi yang
dibutuhkan kosumen. ada hubungan erat antara labeling, packing,
dan branding.
Tiga macam pelabelan pada sebuah produk, sebagai berikut :
• Brand label, adalah nama merek yang diletakkan kepada
produk atau yang dicantumkan pada kemasan.
• Descriptive label, adalah label yang meberikan informasi
objektif mengenai penggunaan, konstruksi atau pembuatan,
perawatan, atau perhatian, dan kinerja produk serta
karakteristik lainnya yang berhubungan dengan produk.
• Grade label, label yang mengidentifikasi penilaian kualitas
produk dengan suatu hutuf, angka, atau kata.
LAYANAN PELENGKAP

Layanan pelengkap merupakan ciri pembentukkan citra


produk yang sulit dijabarkan karena bersifat intangible (tidak
berwujud) yang biasanya terdapat pada service atau jasa.
Produk inti umumnya sangat bervariasi antara tipe bisnis
yang satu dengan tipe yang lain, tetapi layanan pelengkapnya
memiliki kesamaan.
Layanan pelengkap diklasifikasikan menjadi delapan kelompok, sebagai berikut :
1. Informasi, misalnya jalan/arah menuju tempat produsen, jadwal atau skedul penyampaian produk/jasa, harga, instruksi rnengenai cara
menggunakan produk inti atau layanan pelengkap, peringatan (warnings), kondisi penjualan/layanan, pemberitahuan adanya perubahan,
dokumentasi, konfirmasi reservasi, rekapitulasi rekening, tanda terima, dan tiket.
2. Konsultasi, seperti pemberian saran, auditing, konseling pribadi, dan konsultasi manajemen/teknis.
3. Order taking, meliputi aplikasi (keanggotaan di klub atau program tertentu, jasa langganan, jasa berbasis kualifikasi misalnya perguruan
linggi), order entry, dan reservasi (tempat duduk, meja, ruang, professional appointments, admisi untuk fasilitas yang terbatas contohnya
pameran).
4. Hospitality, di antaranya sambutan, food and beverages, toilet dan kamar kecil, perlengkapan kamar mandi, fasilitas menunggu (majalah,
hiburan, koran, ruang tunggu), transportasi, dan sekuriti.
5. Caretaking, terdiri dari perhatian dan perlindungan atas barang milik pelanggan yang mereka bawa (parkir kendaraan roda dua dan roda
empat, penanganan bagasi, titipan tas, dan lain-lain), serta perhatian dan perlindungan atas barang yang dibeli pelanggan (pengemasan,
transportasi, pengantaran, instalasi, pembersihan inspeksi dan diagnosis, pemeliharaan preventif, reparasi dan inovasi, upgrades).
6. Exceptions, meliputi permintaan khusus sebelumnya penyampaian produk menangani komplain/pujian/saran, pemecahan masalah (jaminan
dan garansi atas kegagalan pemakaian produk, kesulitan yang muncul dari pemakaian produk; kesulitan yang disebabkan kegagalan produk,
termasuk masalah dengan stafate pelanggan lainnya), dan restitusi (pengembalian uang, kompensasi, dan sebagainya).
7. Billing, meliputi laporan rekening periodik, faktur untuk transaksi individual, laporan verbal mengenai jumlah rekening, mesin yang
memperlihatkan jumlah rekening, dan self-billing.
8. Pembayaran, berupa swalayan oleh pelanggan, pelanggan berinteraksi dengan personil perusahaan yang menerima pembayaran, pengurangan
otomatis atas rekening nasabah, serta kontrol dan verifikasi.
JAMINAN PRODUK
Jaminan adalah janji yang merupakan kewajiban produsen
atas produknya kepada kosumen, berupa konsumen akan
diberi ganti rugi bila produk ternyata tidak dapat berfungsi
sebagaimana yang diharapakan atau dijanjikan. jaminan
dapat meliputi kualitas produk, reparasi, ganti rugi (uang
kembali atau produk ditukar) dan sebagainya. jaminan ada
yang bersifat tertulis dan adapula yang tidak tertulis. saat
ini, pemberian jaminan menjadi bagaian dari bentuk
promosi usaha..
Kegiatan 16.1 Mengidentifikasi Atribut Produk Usaha
1. Carilah dua produk yang sama jenisnya, contohnya sunlight dan mama lemon..
2. Kemudian amati berbagai atribut produknya
3. Analisis atribut yang dimiliki oleh masing-masing produk tersebut !
Hasil analisis :
• Merek :
• Kemasan :
• Pemberian label :
• Layanan pelengkap :
• Jaminan Produk :
4. Analisislah kelebihan dan kekurangan dari masing atribut produk tersebut!
Tugas dikirim melalui
GCR paling lambat
hari ini jam 23:59

Anda mungkin juga menyukai