Anda di halaman 1dari 11

Latar belakang

1. Jumlah koperasi banyak tetapi tidak seluruhnya


aktif
2. Anggota belum merasakan manfaat yang
optimal dari koperasi
3. Kegiatan usaha tidak langgeng
4. Struktur permodalan tidak kuat dan labil
Tujuan :
 Koperasi menjadi bagus dan meningkatkan
kesejahteraan anggotanya
 Skala usaha berkembang menjadi skala usaha besar
Simpan pinjam

Jasa
Ruang lingkup
usaha koperasi
Produksi

Konsumsi
Pengelompokan Kegiatan Koperasi
Sektor riil

 Produksi, Konsumsi, Jasa

Sektor keuangan

  KSP : Syariah, konvensional


TUJUAN :

1.Kelembagaan kuat
2.Memiliki anggota dan sumber dana yang tetap dan
murah
3.Memiliki anggota yang potensial dan segmen pasar
yang pasti dan dinamis
4.Dapat menghimpun dan menyalurkan dana dengan
imbalan jasa tertentu melalui kegiatan usaha simpan
pinjam
5.Terbuka peluang yang seluas-luasnya untuk
pengembangan jaringan usaha
6.Koperasi dapat tumbuh dalam berbagai
lingkungan/kelompok masyarakat
Strategi Pengembangan Koperasi
Penetapan prioritas usaha yg segera dapat dijalankan

Peningkatan kualitas SDM yang kompeten melalui


sertifikasi kompetensi

Mengembangkan jaringan usaha dengan visi skala besar

Memperkuat struktur permodalan yang bersumber dan


anggota koperasi

SPI ( system pengendalian Intern)


Harus memiliki SOP (Standar Operasional Prosedur)

Keterbukaan internal harus jelas koperasi anggota

Ada aturan internal yang mengatur tentang masa


depan pengurus,pengawas dan manager/karyawan

Ada aturan yang menetapkan tentang batas waktu bagi


pengurus,pengawas dan manager/karyawan dalam
melaksanakan fungsi/tugasnya

Ada sanksi bagi pengurus dan pengawas atau manager dan


karyawan yang tidak meningkatkan asst dan keuntungan
bagi koperasi
Strategi Untuk Mengembangkan UKM Yang
Dijalankan

1.Pelaku UKM Harus Memiliki Jiwa Kepemimpinan


Dalam Dirinya
2.Pelaku UKM Harus Mau Belajar Tentang
Management
3.Pelaku UKM Harus Melakukan Marketing dan
Branding
4.Pelaku UKM Harus Mampu Beradaptasi
5.Pelaku UKM Harus Mampu Berinovasi
SHU besar

HARAPAN
Anggota
KOPERASI
sejahtera
SKALA KECIL

Koperasi besar dan


kuat
Anggota minimal
1000 orang

HARAPAN
Asset minimal 10
KOPERASI
milliar
SKALA BESAR

Omzet minimal 50
miliar

Anda mungkin juga menyukai