Anda di halaman 1dari 10

Microsoft Word

Disusun oleh :

 Amalia
 Miranti Azizah
 Majehah Baidha Radhwa
 Putri Maulidah
 Raudhatul Jannah
OPKOM 4 XI IPS 1
Materi yang akan dibahas
Pengertian Microsoft
01 Word 04 Fungsi Toolbar Pada
Microsoft Word

Sejarah Singkat Microsoft 6 Langkah dasar Belajar


02 Word 05 Microsoft Word Untuk
Pemula

03 Fungsi dan Manfaat


Microsoft Word
Pengertian Microsoft Word
Pengertian Microsoft Word sendiri adalah suatu program aplikasi yang berfungsi untuk mengolah kata dengan
meliputi membuat, menyunting, hingga membuat suatu format dokumen.Dalam dunia pekerjaan, aplikasi yang
satu ini kerap disebut juga dengan nama program pengolahan kata yang akan digunakan untuk membuat
dokumen secara digital yang rapi dan praktis.

Hal ini juga berlaku dalam dunia pendidikan, program aplikasi ini dapat digunakan untuk mempermudah
penggunanya membuat dokumen keperluan berbasis kata atau tulisan.Dengan fitur-fiturnya, Microsoft Word
dapat membantu pekerjaan manusia agar lebih mudah, lebih cepat, dan lebih praktis. Selain memahami
tentang pengertian Microsoft Word, kamu juga perlu mengetahui sejarah Microsoft Word, fungsi, manfaat dan
kegunaan, dan fitur-fiturnya.
Sejarah Singkat Microsoft Word
Microsoft Word adalah sebuah aplikasi yang dikembangkan oleh Microsoft Corporation, sebuah
perusahaan teknologi yang berpusat di Redmond, Washington, Amerika Serikat. Software yang satu ini
pertama kali dirilis pada tahun 1983 sebagai bagian dari paket Microsoft Office, yang merupakan
sekumpulan aplikasi kantor yang populer.Microsoft Word dibuat oleh seorang programmer bernama
Charles Simonyi dan dikembangkan oleh tim di Microsoft yang dipimpin oleh Jonathan Sachs.

Saat pertama dikenalkan nama yang dimilikinya adalahMulti-Tool Word. Di awal perilisannya,
Multi-Tool Word hanya bisa digunakan untuk sistem Xenix. Di tahun-tahun berikutnya, seiring
dengan perkembangan teknologi, Multi-Tool Word dikembangkan agar bisa digunakan oleh
sejumlah platform lainnya, seperti komputer IBM, Apple Macintosh, komputer AT&T Unix, Atari
ST, OS/2, SCO Unix dan macOS. Perangkat lunak ini baru bisa digunakan untuk Microsoft Windows
di tahun 1989.
Fungsi dan Manfaat Microsoft Word
a. Fungsi
 Membuat dokumen baru
 Menyunting dokumen yang sebelumnya
 Membuat format baru untuk dokumen 

b. Manfaat
 Dapat Mengolah Kata dengan Mudah
 Penggunaan yang Lebih Fleksibel
 Memiliki panel navigasi yang mudah untuk pemula
 Dapat menghemat waktu dan tenaga
 Mampu meminimalisir kesalahan dalam penulisan
Contoh Toolbar & Fungsi Pada Microsoft Word

1. Quick Access Toolbar yaitu kumpulan tombol untuk membuka dokumen baru (New), menyimpan
(Save), mengirim Email, (mengembalikan ke aktifitas sebelumnya (Undo), membuat tabel (Draw
Table) dan sebagainya, dimana menu-menu tersebut bisa anda sesuaikan (customize) dengan kebutuhan
anda. 
2. Judul Dokumen (Title Bar)  dimana pada judul dokumen yang tertulis “document2”.
3. Ribbon, terdiri dari tab Home sampai Share di pojok kanan, dalam masing-masing tab terdapat group
(kelompok sub tab) yang berupa icon dan mempunyai fungsi yang penting. seperti :

• Tab Home, mengatur indentasi paragraf, besar kecilnya huruf, jenis font huruf, mengatur perataan dokumen
atau naskah di ms word, memberikan penomoran pada dokumen. dan sebagainya.
• Tab Insert untuk menambahkan gambar, tabel, bentuk benda yang beraneka ragam, persamaan matematika
dan simbol matematika.
• Tab layout, untuk mengatur margins naskah anda, orientasi kertas (landscape atau portrait), ukuran layout
kertas dan sebagainya.
• Tab View, untuk mengatur anda melihat tempat mengetik (workspace) apakah dalam bentuk utuh atau
separuh.
• Tab Nitro Pdf, untuk membuat dokumen pdf dari MS word anda.

4. Tempat Mengetik (Workspace) yang berfungsi sebagai kertas untuk menulis dokumen, untuk merubah jenis
huruf (font) ukuran huruf (font) menambahkan gambar maka bisa mencarinya pada group yang terdapat dalam
ribbon.
5. Status bar, berfungsi menampilkan keterangan seperti jumlah halaman, jumlah kata yang sudah diketik, bahasa
yang digunakan untuk mengetik
6. Page View dan Zoom, untuk mengatur tampilan dokumen dalam bentuk buku (read mode), dalam bentuk
layout, atau dalam bentuk Web, pada bagian zoom anda bisa membesarkan atau mengecilkan naskah dokumen
anda pada Microsoft word.
6 Langkah dasar Belajar Microsoft Word Untuk Pemula

1. Cara Mengatur Margin 2. Mengubah jenis dan ukuran font 3. Mengatur spasi antar baris Cara
pilih tab Layout, klik Margins, lalu blok teks yang ingin diubah fontnya, lalu mengaturnya, pertama blok
pilih ukurannya. Kalau ukuran yang klik tab Home > Jenis font. Cara mengubah paragraph
di mau tidak ada, pilih Custom jenis font, untuk mengatur ukuran font, yang akan diatur spasinya, klik
Margins untuk mengatur margin masih di tab Home, lalu pilih Font Size yang tab Home, lalu pilih
dengan memasukkan ukuran batas atas, letaknya persis di sebelah kanan jenis font. Line and Paragraph Spacing.
kanan, kiri, dan bawah. Kalau ukurannya kurang pas.
 
6. Memasukkan gambar
Pertama pilih tab Insert,
4. Mengubah ukuran kertas 5. Cara membuat tabel Pertama,
lalu klik Picture. Setelah itu,
Cara memilih atau mengubah ukuran klik tab Insert lalu pilih Table. kamu bisa memilih gambar
kertas, klik tab Layout > Size. Pilih jumlah baris dan kolom
yang ingin kamu masukkan
sesuai dengan yang kamu
dari laptop atau komputer.
inginkan.
Semoga materi yang kami
sampaikan dapat bermanfaat.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai