Anda di halaman 1dari 15

AULIA SYAHRANI B1B119097 KELOMPOK 2

BAB 7
Perkembangan
MSDM
Internasional
2022
KEMAJUAN-KEMAJUAN
ORGANISASIONAL MSDM
INTERNASIONAL

Meningkatnya aktivitas bisnis global,


menciptakan masalah-masalah organisasional
untuk koordinasi dan integrasi.

Akibatnya perusahaan multinasional dan


global menjadi organisasi kompleks yang
luar biasa.
Perusahaan-perusahaan multinasional di
masa mendatang perlu melakukan hal-
hal yang dinyatakan oleh Tichy (1988:
1-18)
Memastikan keterlibatan SDM
Internasional suatu bagian integral dalam
merumuskan strategi global perusahaan
Memastikan keterlibatan SDM
Internasional suatu bagian integral
dalam merumuskan strategi global
perusahaan
Mengembangkan Kompetensi yang
diperlukan diantara karyawan SDM
Internasional, sehingga mereka dapat
menjadi mitra
Mengambil peranan penting dalam
mengembangkan proses-proses dan konsep-
konsep bagi manajemen puncak pada saat
mereka mengembangkan strategi global
Mengembangkan suatu kerangka untuk
membantu manajemen puncak memahami
sepenuhnya struktur organisasi yang
bertambah kompleks
Memudahkan pelaksanaan strategi global
dengan mengidentifikasi keterampilan-
keterampilan yang diperlukan oleh
manajemen
Profesionalisme MSDM Internasional

uraian berikut memberikan daftar kemungkinan untuk menentukan SDM


Internasional terbaik di dunia
1. Keterlibatan MSDM Internasional dalam isu-isu bisnis

2. Kemampuan MSDM Internasional untuk menangani kejadian-


kejadian secara proaktif
3. MSDM Internasional mencapai rencana-rencana dan tujuan-
tujuannya

4.MSDM Internasional telah memuaskan para konsumen organisasi


5. Aktivitas MSDM Internasional dipahami dan dikerjakan seluruh
karyawan

6.MSDM Internasional bersifat fleksibel


7. MSDM Internasional mengukur efektivitas aktifitasnya

8. MSDM Internasional mengukur efisiensi aktifitasnya


9. MSDM Internasional dapat memfasilitasi perubahan organisasi

10. MSDM Internasional memiliki karyawan yang kompeten

Anda mungkin juga menyukai