Anda di halaman 1dari 7

BAB V

WAKTU SET-UP
Kelompok 5
Benny Yusak
Irfan Razan

Buku Sumber:
PERANCANGAN SISTEM KERJA DAN ERGONOMI INDUSTRI JILID 1
5.1 Pendahuluan

Setiap perusahaan/industri dituntut untuk memberikan pelayanan yang sesuai


dengan permintaan konsumen dengan tujuan untuk memenuhi kepuasan
konsumen. Konsumen menghendaki waktu penyelesaian order yang cepat dan
waktu pengiriman yang singkat.
Faktor-faktor yang mempengaruhi antara lain adalah:
 waktu setup
 waktu proses
 kondisi mesin
 Dan Faktor lainnya
5.2 Pengurangan Waktu Set-Up

Perancang mesin, pembuat perkakas, perekayasa peralatan dan cetakan serta


para insinyur rekayasa produk tidak banyak memberikan perhatian pada kegiatan
set-up secara umum. Di masa kompetisi seperti ini, mempercepat waktu set-up
adalah suatu keharusan. Dengan mempersingkat waktu set-up, ada peluang untuk
mengurangi ukuran lot dan tingkat persediaan, di samping juga mengurangi lead
time produksi. Ada pun jenis kegiatannya di bagi 2 yaitu
a. Kegiatan External Set-Up
Menyiapkan Alat Bantu untuk set up
b. Kegiatan internal Set-Up
Men-Setting mesin atau alat yg akan di gunakan
5.3 Teknik Kecepatan Waktu Set-Up
 Pisahkan Kegiatan Set-Up Eksternal dan Internal  Memperbaiki Kegiatan Set-Up Internal

Memperbaiki Kegiatan Set-Up Eksternal


Contoh kegiatan Pengurangan Waktu set-up
a. Sebelum Pengurangan b. Sebelum Pengurangan
Kesimpulan

Dalam era yang serba cepat ini, industri harus bisa berpacu dengan waktu.
Sehingga Pengurangan waktu siklus pembuatan produk ini bisa dilakukan dengan
cara mempercepat waktu set-up. Waktu set-up adalah waktu yang diperlukan
untuk mengganti mesin apabila terjadi pergantian produk yang akan dibuat.
Teknik mempercepat waktu set-up ada 3 cara, yaitu:
1. memisahkan kegiatan set-up eksternal dan internal
2. memperbaiki kegiatan set-up internal
3. memperbaiki kegiatan set-up eksternal.
Contoh perhitungan waktu setelah di
lakukan efisiensi waktu set up
Di dalam video telihat sekali sebelum di
lakukan efisiensi waktu set up
Untuk pengencangan 5 screw mesin tablet
memerlukan waktu 55 detik
Setelah di lakukan improve alat waktu set
up menjadi 8 detik

Jumlah screw yg harus di kencangkan ada


55 buah
Sehingga jika set up 1 mesin tablet
sebelumnya membutuhkan waktu 10 menit
Menjadi 1.4 menit saja.

Anda mungkin juga menyukai