Anda di halaman 1dari 28

MMD

( Musyawarah Masyarakat
Desa )

DE S A S UM B ER B ENING

T ANG G A L
2 6 A G U S T US 20 23
SMD (SURVEY MAWAS DIRI)

INSTRUMEN
1. SURVEY PIS-PK (2018)
2. SURVEY KADARZI
3. SURVEY PHBS
4. DATA SURVEY SANITASI DASAR (2020)
5. DATA KEGIATAN RUTIN
6. OBSERVASI
 Pelaksana
Kader + petugas Puskesmas
 Kondisi Geografis

 Jumlah Penduduk : 2.967 jiwa ( L = 1.486 , P = 1.481 )


 Jumlah KK : 1.046 KK

 Jumlah Dusun : 4 ( Wates, Balongglagah, Karang

Malang dan Kalibening )


 Jumlah RW / RT : 10 / 35
SARANA KESEHATAN
- POLINDES: 1
- PMB : 1
- DPS : 2
- APOTEK : 2
TENAGA KESEHATAN
- DOKTER : 3
- BIDAN : 2
- KADER: 47
- PERAWAT : 5
Hasil Survey 12 Indikator PIS – PK
Desa Sumberbening TAHUN 2018

 1. Keluarga mengikuti program KB 59,0 %


 2. Persalinan ibu di fasilitas yankes 85,7 %
 3. Bayi mendapat imunisasi dasar lengkap 100 %
 4. Bayi mendapatkan ASI Eksklusif 87,0 %
 5. Pertumbuhan balita dipantau 100 %
 6. Penderita TB paru yg nerobat secara teratur 33,3 %
 7. Penderita hipertensi yg berobat teratur 19,1 %
 8. Penderita gangguan jiwa berat dan tdk ditelantarkan 62,5%
 9. Anggota keluarga tdk ada yg merokok 50,8 %
 10. Keluarga sudah menjadi anggota JKN 43,2 %
 11. Keluarga memiliki akses sarana air bersih 99,5%
 12. Keluarga memiliki akses jamban keluarga 96,1 %
Data 10 penyakit terbanyak
TAHUN 2022
1. Infeksi saluran pernapasan acut/ISPA 407
2. Kemeng/Myalgia 240
3. Pusing 210
4. Hypertensi 171
5. Kemeng/Asam urat 63
6. Febris/panas 52
7. Diare 43
8. Gatal-gatal / dermatitis 38
9. Sesak/Astma 25
10. Influensa 21
Kesehatan Ibu dan Anak
(KIA)
Jumlah Bumil K1 tahun 2022 :35 (100%)
Jumlah kunjungan K6: 26(74,8%)
Jumlah Persalinan Nakes :31(91,17%)
Jumlah KN1:31(91,17%)
Jumlah Bufas pelayanan paripurna:34 (100%)
Kehamilan ibu dengan resiko tinggi sejumlah
6 orang (Riwayat SC/2, KEK (ukuran Lila < 23
cm/2, ROJ/2).
AKI, AKB:nihil
Data KB

 Jumlah Pasangan Usia Subur (PUS) :421


 Jumlah WUS:
 Peserta Aktif : - KB Suntik 195
- KB Pil 18
- KB IUD 44
- KB Implant 16
- KB Kondom 2
- KB MOW 31
- KB MOP -
 Jumlah PUS 4 T:244
 Pus dengan Penyakit kronis 11 orang.
 PUS 4T (terlalu muda, terlalu tua, terlalu dekat, terlalu jauh jarak anak) ada
187 orang.
 Yang menjadi permasalahan ad masih banyaknya pengguna alat kontrasepsi

hormonal .
GIZI
Desa Sumberbening terdapat :
- 5 Taman posyandu.
- 5 Pos Gizi
- 5 Posyandu Lansia
- 5 Posbindu
- 5 Posyandu Remaja
Hasil Kegiatan Posyandu :
D/S : 137/167 (82,04%)
N/D : 73/137(53,28%)

Hasil bulan timbang Agustus 2022 : Balita stunting: 11anak (Pendek:8, Sangat
Pendek:3) , kurus -
- Kalibening : Stunting/- , kurus/2
- Karangmalang : Stunting/4, kurus/4
- Balongglagah: Stunting/4, kurus/2
- Rebahan : Stunting/1, kurus/2
- Wates : Stunting/3, kurus/-
IMUNISASI TAHUN 2020

Imunisasi dasar lengkap di desa: 30/34(88,23%)


Imunisasi BIAN (campak rubella & Kejar) juga
hampir mencapai 100%
Untuk pelayanan di masa Pandemi:
- Jadwal 1 bln sekali untuk imunisasi MR dan BCG
- Temu janji
- Pelayanan di polindes sesuai protokol kesehatan
- Koordinasi dengan kader Posyandu
HASIL SURVEI KADARSI
6 INDIKATOR DARI 22 KK
DESA SUMBERBENING 2022
1. Menimbang berat badan secara teratur: 22
100%
2. ASI Eksklusif :8 24 %
3. Makanan keluarga beraneka :11 54 %
4.Garam beryodium :21 90 %
5.Tablet besi :22 100%
6.Vitamin A :22 100%
Kesimpulan : 1/ Bukan Kadarzi 21/ Kadarz i
HASIL SURVEI PHBS 10 INDIKATOR
PERILAKU HIDUP SEHAT DARI 123
KK DESA SUMBERBENING 2022

1. Persalinan 100%
2. ASI Eksklusif 100%
3. Menimbang 97,56%
4. Cuci tangan 100%
5. Air bersih 100%
6. Jamban sehat 100%
7. PSN 99,6%
8. Diet sayur dan buah 96%
9. Aktifitas fisik 100%
10. Tidak merokok dalam rumah 40,8%
HASIL SMD TERHADAP 50 KK
1. Ingin penyuluhan TB/diare/ISPA :49 KK
2. Menggunakan jasa tukang pijat :45 KK
3. Menggunakan obat tradisional :32 KK
4. Balita diperkenalkan gadget (HP) :39 KK
5. Belum ada pemilahan sampah RT :36 KK
6. PUS belum periksa IVA :35 KK
7. Belum terlibat kegiatan Posbindi PTM :34 KK
8. Penyuluhan gilut di Posyandu:33 KK
9. Pemeriksaan mata di Posbindu PTM :33 KK
10. Tidak diberi ASI Eksklusif :33 KK
11. Merokok dalam rumah :27 KK
12. Hari buka Posyandu Lansia ditambah :27 KK
13. Penyuluhan stunting :12 KK
HASIL SURVEI KONDISI SANITASI
TERHADAP 793 RUMAH
DESA SUMBERBENING 2020
1. Pencahayaan : 772/793 (97,35%)
2. Dinding : 773/793(97,43)
3. Ventilasi : 756/793(95,33%)
4. LAD : 779/793(98,23%)
5. Lantai : 676/793(85,24%)
6. JaGa : 723/793(91,17%)
7. SPAL : 699/793 (88,14%)
8. T.Sampah : 658/793 (82,97%) 9. SG (SGP) :
86/94 (91,48%)
10. SP : 284/294 (96,59%)
 PAM : 391/391 (100%)
 RUMAH : MS (Memenuhi Syarat) :567/793 (71,51%)
TMS (Tidak Memenuhi Syarat): 226/793
(28,49%)
PERMASALAHAN HASIL OBSERVASI
1. Masih banyak yang membuang sampah di sungai
(pampers)
2. Penempatan kandang ternak jadi satu dengan rumah
3. Pengelolaan SPAL yang tidak sehat dan
menimbulkan bau.
4. Masyarakat belum patuh menggunakan masker saat
keluar rumah,
5. Banyak yang tidak menyediakan sarana cuci tangan
di rumah.
6. Jika musim kemarau sumber air mati (wates).
7. Penderita PTM, masih enggan rutin berobat teratur.
8. Masih banyak yang merokok di dalam rumah.
9. Untuk kegiatan kelompok, misalnya yasinan, belum
menerapkan jaga jarak sesuai protokol kesehatan.
10.Murtaling belum rutin dilaksanakan.
11.Kebiasan anak-anak yang mengkonsumsi makanan siap

saji (sosis, mie instan)


12.Pengololahan sampah di bank sampah PKK
Sumberbening macet karena terkendala pandemi dan
minimnya harga jual.
Click icon to add picture

KEGIATAN POSBINDU
Kegiatan Desi
TETAP PATUHI PROTOKOL
KESEHATAN

CUCI TANGAN
PAKAI MASKER
JAGA JARAK

Terimakasih

Edited by sriani
TETAP PATUHI PROTOKOL
KESEHATAN

CUCI TANGAN
PAKAI MASKER
JAGA JARAK

Terimakasih

Edited by sriani

Anda mungkin juga menyukai