Anda di halaman 1dari 11

PROLANIS

(PROGRAM PENGELOLAAN
PENYAKIT KRONIS)
OLEH :
dr. Ira Atika D, M.Kes
PROMOTIF, dan
PREVENTIF

DM (DIABETES
MELITUS) dan
HIPERTENSI

Edukasi, konsultasi medis, pemantauan kesehatan, aktivitas klub, home


visit, pelayanan obat sec.rutin, monitoring faskes primer oleh faskes
lanjutan.
DIABETES:

Diabetes atau “kencing manis”, adalah penyakit


dimana tubuh tidak bisa secara otomatis
mengendalikan kadar gula (glukosa) di dalam
darahnya.
BEBERAPA FAKTOR RESIKO DIABETES:
Faktor turunan
Kegemukan
Usia
Gaya hidup
Stres
Pola Makan yang salah
GEJALA & TANDA
KELUHAN KLASIK:
 SERING KENCING TERUTAMA MALAM HARI

 SERING HAUS

 SERING MERASA LAPAR

 PENURUNAN BERAT BADAN YANG TIDAK JELAS

SEBABNYA
KELUHAN LAIN:
BADAN LEMAS
KESEMUTAN
GATAL
PENGLIHATAN KABUR
GANGGUAN EREKSI PADA WANITA
KEPUTIHAN
GATAL DIDAERAH KEMALUAN PADA KAUM
WANITA
INFEKSI ATAU LUKA YANG LAMA SEMBUH
Mengetahui Apakah Saya, Keluarga atau Teman
Mempunyai Diabetes?
KELUHAN KLASIK DAN ATAU KELUHAN
LAIN

KONSULTASI DENGAN DOKTER

BILA dan KEMANA SAYA PERGI UNTUK


DIAGNOSIS DIABETES
DITEGAKKAN BERDASARKAN PEMERIKSAAN
KADAR GLUKOSA DALAM DARAH, BUKAN
ADANYA GLUKOSA DALAM URIN (AIR SENI)
PENCEGAHAN
BILA KEGEMUKAN BERAT BADAN
TURUNKAN
LATIHAN AEROBIC/OLAH RAGA
MEMPERBAIKI POLA MAKAN
PEMERIKSAAN KESEHATAN RUTIN
HINDARI STRES
TUBUH SUDAH AUS
HINDARI STRES
SABAR, HATI LAPANG, TETAP GEMBIRA DAN
BERSYUKUR

ORANG TUA
JADILAH PRIBADI YANG SELALU
BERSYUKUR
BERBUAT KEBAIKAN DAN IBADAH
KEPADA ALLAH SWTKASIH
TERIMA

Anda mungkin juga menyukai