Anda di halaman 1dari 7

ILMU EKONOMI KESEHATAN

 Def : penerapan Ilmu Ekonomi dlm upaya kes


& faktor2 yg mempengaruhinya, utk mencapai
derajat kes yg optimal.
 Ilmu Ekonomi  I Ekon.Normatif  Welfare Ec.
 Ilmu Kesehatan, Ilmu Kedokteran.
 Upaya Kes  paripurna  preventif, promotif,
kuratif & rehabilitatif.
 Faktor2 yg mempengaruhi drjt kes (HL.Blum).
 Derajat kes yg optimal  WHO.
 FILOSOFI EKONOMI KESEHATAN:
1. Sehat & kesehatan adalah hal azasi manusia
2. Sehat & kesehatan adalah investasi SDM
3. Pemerataan & keadilan kes/ yankes hrs terus
diupayakan.
4. Motivasi nirlaba (not for profit)  semangat
yg terus diperjuangkan.

Penerapan Ilmu Ekonomi di bidang Kesehatan 


dipilih-pilih teori mana yg bisa dipakai  karena
ciri/ karakteristik kesehatan adalah unik /
berbeda
KARAKTERISTIK KES/ YANKES

1. Sehat & yankes adalah hak.


2. Kesehatan sbg konsumsi sekaligus investasi.
3. Kejadian penyakit tidak terduga & orang berusaha
menghindarinya.
4. Eksternal effect (eksternalitas).
5. Ketidaktahuan konsumen/ consumer’ignorance
6. Kekuasaan produsen/ supplier’induced demand.
7. Komponen jasa dlm yankes.
8. Sehat sbg “social/ public goods”.
9. Mix outputs.
10. Motif “not for profit”.
BIDANG KAJIAN EKONOMI KESEHATAN

1. Mobilisasi sumber daya.


2. Alokasi sumber daya.
3. Analisis biaya
4. Analisis demand (perilaku konsumen)
dan supply (perilaku produsen).
5. Dampak kesehatan thd pembangunan
6. Dan lain-lain  berkembang.
Teori/ konsep Ilmu Ekonomi yg tlh diadopsi Kes:
1.Analisis perilaku konsumen (demand).
2.Analisis perilaku produsen (supply).
3.Pembiayaan kes (mikro & makro/negara).
4.Asuransi kesehatan & pengembangan modelnya
5.Teknik perencanaan & evaluasi kes  Cost
Benefit/ Cost Effectiveness Analysis, Analisis
Biaya, BEP, ROI, IRR dsb).
6.Analisis dampak pembangunan kes thd ekonomi
dan sebaliknya.
7.Metode akuntansi yankes.
8.Ilmu manajemen utk program/yankes.
RUANG LINGKUP PENERAPAN

1. Mobilisasi sumber daya.


2. Alokasi sumber daya.
3. Efisiensi / daya guna sumber daya.
4. Efektivitas/ hasil guna sumber daya.
5. Pemerataan (equality).
6. Keadilan (equity).
KETERBATASAN SUMBER DAYA

Kendala keterbatasan sumber daya kesehatan:


1.Jumlah & ketersediaan anggaran & biaya kes.
2.Inflasi biaya kes  pertambahan penduduk,
transisi epidemiologis, teknologi kes, padat karya
& komponen non medis.
3.Efisiensi, efektivitas penggunaan sb.daya.
4.Alokasi sumber daya  merata & adil.
5.Mobilisasi sb.daya.
 Tantangan penerapan Ilmu Ekonomi Kesehatan

Anda mungkin juga menyukai