Anda di halaman 1dari 16

MATAKULIAH

KONSEP-KONSEP MIPA

Filsafat
Ilmu Pengetahuan
Prof. Dr. Mamik Suendarti
KELOMPOK 1
PA S C AS A R JA N A UNINDRA-P R O G R A M M I PA

KETUA ANGGOTA : ANGGOTA: OPERATOR :


(MODERATOR) : ANGGI MEIDINA S
ALI DOMIRI NURHAZIZAH VIVI SUSANTI
20237270035 20237270012
20237270009 20237270046
POKOK BAHASAN
1. Pengertian filsafat, Ilmu dan Pengetahuan
2. Metode Penelitian Ilmu Alam
3. Filsafat Bagian dari Ilmu Pengetahuan
4. Persamaan dan Perbedaan Filsafat,
Pengetahuan dan Ilmu Pengetahuan
5. Hakikat IPA
Apa saja ajaran filsafat?
Apa Itu
Filsafat?
Realisme

Studi tentang seluruh


Idealisme Materialisme
fenomena kehidupan
dan pemikiran manusia
secara kritis, dan
dijabarkkan dalam Pragmatisme
konsep mendasar.
Apa Itu Ilmu ?
Kata ilmu berasal dari bahasa Arab, yaitu alima
yang berarti pengetahuan. Pemakaian kata ilmu
dalam bahasa Indonesia merujuk pada kata science
dalam bahasa inggris. Science sendiri berasal dari
bahasa Latin: Scio, Scire yang artinya juga
pengetahuan.

Ilmu adalah pengetahuan. Jenis-jenis ilmu pengetahuan:


1) Pengetahuan biasa adalah pengetahuan keseharian yang kita
dapatkan dari berbagai sumber bebas dan belum tentu benar atau
berdasarkan kenyataan
2) pengetahuan ilmu adalah pengetahuan yang pasti, eksak,
berdasarkan kenyataan dan terorganisir.

Ilmu harus disusun secara sistematis dan berdasarkan


metodologi untuk berusaha mencapai suatu kesimpulan atau
generalisasi. Ilmu terbagi menjadi tiga kategori pembentuknya,
yaitu: hipotesis, teori, dalil hukum.
Alur Sistem Pembentukan Ilmu
Menurut Pudjawidjana (1983) pengetahuan
adalah reaksi dari manusia atas
rangsangannya oleh alam sekitar melalui
persentuhan objek dengan indra dan
pengetahuan merupakan hasil penginderaan
sebuah objek tersebut

Apa Itu Menurut ngatimin (1990) pengetahuan


adalah sebagian ingatan atas bahan-
Pengetahuan? bahan yang telah dipelajari

Dari beberapa pengertian pengetahuan diatas dapat


disimpulkan bahwa pengetahuan merupakan proses
ingin tahu yang diketahui secara langsung dengan
kesadarannya sendiri terhadap rangsangan alam
melalui persentuhan indera terhadap objek tertentu
serta ingatan yang telah dipelajarinya
METODE PENELITIAN
ILMU ALAM
Fisika

Kimia Aliran Positifisme


• Dalam alam terdapat hukum-hukum yang dapat
Biologi
diketahui
Astronomi • Penyebab adanya benda-benda dalam alam tidak
dapat diketahui
Ruang Geografi
• Setiap pernyataan yang secara prinsip tidak dapat
Lingkup dikembalikan pada fakta tidak mempunyai arti nyata
Geologi
Ilmu dan tidak masuk akal
Alam Ilmu Bumi • Hanya hubungan antara fakta-fakta saja yang dapat
Zoology diketahui
• Perkembangan intelektual merupakan sebab utama
Botani perubahan sosial
Mineralogy

Mekanika
FILSAFAT ILMU
Filsafat ilmu adalah cabang filsafat yang
mempelajari dan mempertanyakan secara
sistematis mengenai hakikat pengetahuan ilmu
yang berhubungan dalam masalah-masalah
filosofis dan fundamental yang terdapat pada ilmu
untuk mencapai pengetahuan yang ilmiah.

Intinya, filsafat ilmu adalah filsafat


dengan pokok bahasan ilmu sebagai
inti dari apa yang dipertanyakan
mengenai kebenaran
FILSAFAT
ILMU PENGETAHUAN
Filsafat Ilmu Pengetahuan merupakan
filsafat khusus yang membahas berbagai
macam hal yang berkenaan dengan ilmu
pengetahuan

Filsafat Ilmu Pengetahuan berusaha membahas


ilmu pengetahuan sebagai obyeknya secara
 rasional (kritis, logis, dan sistematis),
menyeluruh dan mendasar.
PERSAMAAN
FILSAFAT, PENGETAHUAN DAN ILMU PENGETAHUAN

Mencari rumusan yang sebaik-baiknya menyelidiki objek


selengkap-lengkapnya

Memberikan pengertian mengenai hubungan yang ada antara


kejadian-kejadian yang dialami dan mencoba menunjukkan sebab

Hendak memberikan sintesis

Mempunyai metode dan sistem

Memberikan penjelasan tentang kenyataan seluruhnya timbul


dari hasrat manusia akan pengetahuan yang lebih
PERBEDAAN
FILSAFAT, PENGETAHUAN DAN ILMU PENGETAHUAN

ILMU
FILSAFAT PENGETAHUAN
PENGETAHUAN

• Keseluruhan yang ada • Objek penelitian yang • Kajian tentang dunia


• Menilai objek renungan terbatas material
dengan suatu makna • Tidak menilai objek dari • Definisi eksperimental
• Bertugas suatu system nilai • Dapat sampai pada
mengintegrasikan ilmu- tertentu kebenaran melalui
ilmu • Bertugas memberikan kesimpulan logis dari
• Mencoba merumuskan jawaban pengamatan empiris
pertanyaan atas jawaban • Yang dipelajari terbatas • Cenderung kepada hal
untuk mengetahui yang dipelajari dari
sesuatu hal sebuah buku panduan
HAKIKAT
PENDIDIKAN IPA

IPA adalah pengetahuan yang


sistematis dan dirumuskan, yang
berhubungan dengan gejala- gejala
kebendaan dan didasarkan terutama
atas pengamatan dan deduksi

-H.W Fowler-
-ILMU PENGETAHUAN ALAM-

Aspek IPA Fungsi IPA Nilai IPA


• Suatu institusi
• Suatu metode • Membangun pola • Nilai sosial
• Suatu kumpulan pikir • Nilai moral
pengetahuan • Menjelaskan adanya • Nilai ekonomi
• Suatu factor utama hubungan antara • Nilai Psikologis
dalam memelihara berbagai gejala alam
dan mengembangkan • Meramalkan
produksi • Menguasai alam guna
• Salah satu factor
kesejahteraan manusia
utama yang
mempengaruhi
• Melestarikan berbagai
kepercayaan dan gejala alam
sikap manusia
terhadap alam
semesta
KETERBATASAN IPA

IPA tidak terjangkau untuk menguji


kebenaran adanya Tuhan, karena IPA sengaja
membatasi diri pada alam fisik

IPA tidak dapat menjangkau secara


sempurna tentang objek pengamatannya.
 Dan tidak menjangkau masalah etika (tata
krama) yang mempermasalahkan tingkah
laku yang baik atau buruk.

Anda mungkin juga menyukai